Anda di halaman 1dari 12

GAGAL NAPAS

Pendahuluan
• Fungsi Paru :
- Pertukaran gas
- Metabolisme
- Penapisan

• Gagal Napas :
- Gangguan pertukaran gas
- Hipoksemia atau hipokapnea atau keduanya
Definisi
Berdasarkan hasil Analisa Gas Darah :
• PaCO2 > 45 mmHg dan PaO2 < 60 mmHg
• Rule of Fifty :
PaCO2 > 50 mmHg dan PaO2 < 50 mmHg
Pada udara kamar, permukaan laut, dan
keadaan istirahat.
Klasifikasi
• Hipoksemia dengan hipokapnea
 Kegagalan Oksigenasi
Gagal Napas Tipe I

• Hipoksemia dengan hiperkapnea


 Kegagalan Ventilasi
Gagal Napas Tipe II
Patofisiologi & Etiologi
Kegagalan Ventilasi : - Paru normal
- Penyakit paru
• Paru Normal : ~ mekanisme hipoventilasi
- Penyakit neuromuskuler : - GBS
- Spinal Cord Injury
- Abnormalitas dinding dada
- Abnormalitas kontrol sistem respirasi:
- Overdosis obat, CVA, infeksi atau trauma SSP
Patofisiologi….
• Penyakit paru :
- Asma bronkiale, bronkitis kronis,
emfisema (PPOK)
- V/Q mismatching  dead space
- Ventilasi   PaCO2 
walaupun VE normal atau 
Patofisiologi….
Kegagalan Oksigenasi

Acute Lung Injury

Membrana alveoli-kapiler rusak

Infiltrasi cairan ke interstitial – alveoli

Alveoli kolaps

FRC  V/Q imbalance Shunt


Patofisiologi….
Kegagalan Oksigenasi

• Mekanisme hipoksemia :
- V/Q imbalance (sering V rendah, Q tinggi)
- Shunt
- Kelainan difusi
- Hipoventilasi
Patofisiologi….
Kegagalan Oksigenasi

• Mekanisme penyebab ditentukan oleh :


- PaCO2
- Efek O2 pada PaO2
Jika PaCO2   hipoventilasi
Bila diberi O2 100% :
- PaO2   : V/Q imbalance
- PaO2 tetap : Shunt
Diagnosa
• Anamnesa : riwayat penyakit
• Pemeriksaan fisik :
- Pemeriksaan umum, vital sign
- Paru, kardiovaskuler, neurologis
• Laboratorium : - Analisa Gas Darah
- Faal Paru
- EKG
• Radiologis : X-foto toraks
Penatalaksanaan
• Terapi suportif :
 Pertahankan Oksigenasi dan Ventilasi

• Oksigenasi pada Kegagalan Ventilasi :


 Cara sederhana dengan flow rendah
Sasaran  PaO2 50 – 60 mmHg
Cara pemberian: - Nasal kanula
- Masker (venturi mask)
- Ventilator
Penatalaksanaan….
• Oksigenasi pada Kegagalan Oksigenasi :
 Pemberian O2 :  PaO2
- Nasal kanula atau masker
- FIO2 40 – 60%
- Ventilator
Bronkospasme : bronkodilator
Infeksi : Antibiotika ( peta kuman)
Retensi sputum : - Hidrasi
- Nebulisasi
- Fisioterapi dada
- Suction/penghisapan

Anda mungkin juga menyukai

  • Bu Novrika
    Bu Novrika
    Dokumen1 halaman
    Bu Novrika
    MAULYDIAH FRISCA S.
    Belum ada peringkat
  • Proposal Stunting-2
    Proposal Stunting-2
    Dokumen28 halaman
    Proposal Stunting-2
    MAULYDIAH FRISCA S.
    Belum ada peringkat
  • Kuesioner
    Kuesioner
    Dokumen6 halaman
    Kuesioner
    MAULYDIAH FRISCA S.
    Belum ada peringkat
  • Diah Jurnal 4
    Diah Jurnal 4
    Dokumen7 halaman
    Diah Jurnal 4
    MAULYDIAH FRISCA S.
    Belum ada peringkat
  • Kel.3 Kep Kritis MH
    Kel.3 Kep Kritis MH
    Dokumen26 halaman
    Kel.3 Kep Kritis MH
    MAULYDIAH FRISCA S.
    Belum ada peringkat
  • Kelompok 3
    Kelompok 3
    Dokumen26 halaman
    Kelompok 3
    MAULYDIAH FRISCA S.
    Belum ada peringkat
  • Emphatic
    Emphatic
    Dokumen1 halaman
    Emphatic
    MAULYDIAH FRISCA S.
    Belum ada peringkat