Anda di halaman 1dari 9

ELEKTROMIOG

RAM
(EMG)
Klp I :
Athika Indri Sintia Putri(PO714211214013)
Miftahul Ilmi(PO714211214013)
ELEKTROMIOGR
AM

Elektromiogram adalah suatu alat yang


digunakan untuk merekam aktivitas elektrik
dari otot untuk menentukan apakah otot
sedang melakukan kontraksi atau tidak.

2
GAMBAR
ELEKTOMIOGRAM

3
FUNGSI DAN ALAT
(EMG)

EMG berfungsi mencatat bioelektrik untuk


mengetahui sinyal yang disebabkan oleh aktivitas
gerak otot tersebut.

EMG pada umumnya direkam dengan menggunakan


elektroda yang dipasangkan pada permukaan kulit
atau lebih sering jarum elektroda yang dimasukkan
secara langsung ke dalam otot.

4
KARAKTERISTIK
(EMG)

1. EMG mempunyai rage frekuensi antara 20Hz-500Hz


dan rage tegangan antar 0,4mV sampai 5mV.
2. Sinyal EMG terdiri dari beberapa unit motor dan
didefinisiakan sebagai jumlah dari semua MUAP
ditambah noise dan artefact.
3. Alat yang digunakan yaitu elektroda
ada beberapa tipe elektroda yang digunakan untuk
mengulur sinyal EMG, yaitu needle electrodes, fine wire
electrodes, dan surface electrodes.

5
KEGUNAAN
EMG

EMG digunakan untuk mengevaluasi saraf dan otot dengan


cara merekam aktivitas listrik yang dihasilkan oleh otot
rangka dan saraf. Ada banyak sekali aplikasi
untukpenggunaan EMG.

EMG digunakan secara klinis untuk diagnosis masalah


neurologis dan neuromuscular.

6
CARA PENGGUNAAN
EMG

1. Pasien akan diminta melepaskan pakaian, dan benda logam lainnya yang Anda kenakan.
2. Pasien akan diminta untuk memkai jubah khusus selama prosedur pemeriksaan
3. Pasien di suruh duduk atau berbaring di tempat yang telah disediakan.
4. Kemudian, dokter ahli saraf akan mencari area otot yang mengalami gejala dan akan diperiksa.
5. Selanjutnya pembersihan area kulit dengan cairan antiseptik.
6. Dokter akan memasukkan jarum halus yang steril ke area otot tersebut dan elektroda atau pelat
logam akan dipasang di bawahnya, seperti di bawah lengan atau bawah kaki.
7. Dokter akan memberi instruksi untuk rileks dan kemudian melakukan kontraksi otot.
8. Aktivitas listrik dari otot Anda akan diukur dan ditampilkan di monitor.

Audio amplifier juga mungkin akan digunakan di monitor sehingga suara dari aktivitas listrik yang
diperiksa akan terdengar. Suaranya mungkin akan terdengar seperti hujan es di atap seng saat otot
Anda berkontraksi.

7
HASILPENGGUNAAN
EMG

Pemeriksaan elektromiogram biasanya berlangsung


selama 30-90 menit, tergantung pada kondisi masing-
masing pasien dan temuan dokter selama prosedur
berlangsung.

Sesuai prosedur berlangsung, Anda mungkin akan


merasakan sedikit nyeri dan memar di area jarum dan
elektroda di pasang.

8
THANKS
Does anyone have any questions?

Anda mungkin juga menyukai