Anda di halaman 1dari 11

ICT MATEMATIKA

Oktal & Binary Code Octal (BCO)

Oleh : Deri Suyatma, M.Pd


OKTAL & HEKSADESIMAL

• Bilanganoktal adalah bilangan berbasis 8, yang


menggunakan angka 0 sampai 7.
• Konversi Sistem Bilangan Oktal berasal dari Sistem bilangan
biner yang dikelompokkan tiap tiga bit biner dari ujung
paling kanan (LSB atau Least Significant Bit).
Konversi desimal ke oktal?
Cara konversi bilangan desimal ke bilangan oktal adalah dengan cara
membagi bilangan tersebut dengan 8 kemudian tuliskan sisanya di
sebelah kanan, sedangkan hasil pembagian ditulis di bawahnya. Bagi
terus bilangan tersebut sampai tidak dapat dibagi lagi. Setelah selesai,
tuliskan hasil konversi dari bawah ke atas.

3610 = 448

36/8 = 4 sisa 4
4 4
Konversi desimal ke oktal

72
5810 = ……8

132
9010 = …….8
110
7210 = …….8

100
6410 = …….8
Konversi oktal ke desimal?
• Jumlahkan setiap angka di bilangan oktal setelah dikalikan
dengan 8n-1 , n adalah banyaknya digit bilangan oktal.

748
7x81 + 4x80
56 + 4 = 6010
Konversi oktal ke desimal

47
578 = ……10

38
468 = ……10
82
1228 = ……10

75
1138 = ……10
Konversi biner ke oktal?
• Cara konversi bilangan biner ke bilangan oktal adalah dengan mengelompokkan
bilangan biner tiap tiga bit (digit) dari ujung paling kanan. Kemudian konversilah
tiap kelompok bilangan tersebut seperti mengkonversi bilangan biner ke desimal.

1011102
101 dan 110
101 1x22 + 0x21 + 1x20
4 + 0 + 1 =5
110 1x22 + 1x21 + 0x20 568
4 + 2 + 0 =6
Konversi biner ke oktal
52
1010102 = ………8

32
110102 = ………8
26
101102 = ………8

51
1010012 = ………8
Konversi oktal ke biner?
• Cara konversi bilangan oktal ke bilangan biner adalah dengan cara
mengkonversi setiap digit bilangan oktal tersebut ke 3 digit bilangan
biner.

518
5/2 = 2 sisa 1
1012
2/2 = 1 sisa 0
1010012
1
1/2 = 0 sisa 11
0012
0 0
Konversi oktal ke biner
111101
758 = ……….…2

110110
668 = …………2
111111
778 = …………2

011001
318 = …………2
Binary Code Octal (BCO)

• BinaryCode Octal (BCO) merupakan kode biner yang


mempunyai 3 bit biner untuk setiap tempat bilangan
oktal.

54018
101 100 000 001BCO

Anda mungkin juga menyukai