Anda di halaman 1dari 13

NASIONALISME

INDIA
ANGEL ARILIS
DITHA
RAFELIA PUTRI
XI IPS 3
APRILIA
Nasionalisme Nasionalisme India berkembang sebagai sebuah

India konsep pada masa gerakan kemerdekaan India


melawan kolonial British Raj. Para cendekiawan
menyatakan bahwa hati nurani nasional selalu hadir
di "India", atau secara lebih luas anak benua India,
bahkan jika ini tak terartikulasi dalam hal-hal modern.
Nasionalisme India adalah sebuah instansi dari
nasionalisme teritorial, yang meliputi seluruh suku
bangsanya, terlepas dari latar belakang etnis dan
agama mereka yang beragam. Konsep tersebut
masih sangat mempengaruhi politik India dan
merefleksikan perlawanan pendirian sektarian
nasionalisme Hindu dan nasionalisme Muslim.
▶ Play 🛈 More Info
Tujuannya adalah untuk menanamkan rasa cinta tanah air dan
budaya India. Dengan kedua gerakan inilah, maka nasionalisme
yang khas dari India dapat terbentuk dengan lebih baik. Gerakan
politik inilah yang mengawali kebangkitan nasionalisme India,
dalam arti gerakan seluruh rakyat India.
Tokoh-tokoh
Congress yang
terkenal adalah
Mahatma Gandhi,
Jawaharlal Nehru,
Mohammad Ali
Jinnah dan Ali
Liqut Khan.
Gerakan nasionalisme di India pada tahun 1885 ditandai dengan
terbentuknya All India National Congress yaitu majelis rakyat di
mana duduk para wakil rakyat India dari berbagai golongan yang
berjuang untuk mendapatkan kemerdekaan India lepas dari
belenggu penjajahan Inggris.
Adapun, tokoh-tokoh terkenal dalam gerakan nasionalisme di
India pada periode awal ini antara lain Mahatma Gandhi, Ali
Liqhut Khan, Jawaharlal Nehru, Banarjee, Mohammad Ali Jinah,
dan B.G Tilaq. Dalam kongres tersebut terdapat empat dasar
perjuangan yang diprakarsai oleh Mahatma Gandhi, tokoh yang
dikenal sebagai Bapak Kemerdekaan India yaitu Ahimsa atau
perlawanan tanpa kekerasan, Hartal atau mogok kerja,
Satyagraha atau menolak kerjasama, Swadesi atau penggunaan
produk dalam negeri.
Nasionalisme di India bukan hanya mengacu kepada gerakan
kebangsaan untuk mencapai kemerdekaan saja, tetapi juga untuk
pembaharuan manusianya. Dimana, gerakan nasionalisme ini bukan
hanya di bidang politik saja tetapi juga di bidang keagamaan
(kerohanian)
Gerakan Sosial Brahma Samaj
Umat Hindu berusaha untuk menyucikan kembali ajaran-ajaran Hindu
yang mereka anut dari hal-hal yang dianggap menyimpang dan
merusak nilai-nilai agama. Gerakan Brahma Samaj antara lain melarang
dilaksanakannya poligami dan perkawinan dini, serta dihapusnya
upacara sati. Adapun tokoh dibalik gerakan Brahma Samaj ini adalah
Raja Ramohay Ray.
Gerakan Pendidikan Santiniketan
Santiniketan adalah salah satu wujud gerakan nasionalisme di mana
rasa cinta tanah air serta cinta kebudayaan India tertanam pada jiwa
rakyat India. Tokoh yang menggagas gerakan ini adalah Rabindranath
Tagore.

Pemeriksaan Penunjang – Bell’s Palsy


The Great India Munity
Sebuah perlawanan yang diakibatkan penindasan dan penghinaan yang
dilakukan pemerintah Inggris. Salah satunya dilatarbelakangi isu peluru
yang menggunakan minyak babi dan sapi, sehingga menyinggung
agama Hindu dan Islam di India. The Great India Munity ini dibawah
kepemimpinan Bahadur Syah, atau Raja Moghul India.

Anda mungkin juga menyukai