Anda di halaman 1dari 7

TEKNIK-TEKNIK

SUPERVESI
DOSEN PENGAMPU : Dr. Nani Tursina, M.Pd.
Disusun Oleh :
Kelompok 2
Anggita ( 11901034 )
Dewi Halimah ( 11901253)
Cahya Heru Saputra ( 11901156)
Nurul Hafizah ( 11901186 )
A. Teknik Supervisi Bersifat Individual 

• Teknik Individual Menurut Sahertian yang dikutip oleh Sagala (2010 :


216) adalah teknik pelaksanaan supervisi yang digunakan supervisor
kepada pribadi-pribadi guru guna peningkatan kualitas pengajaran
disekolah.Sedangkan menurut Oemar Hamalik teknik Individual adalah
teknik yang dilaksanakan oleh supervisor oleh dirinya sendiri. Maksudnya
adalah bantuan yang diberikan secara sendiri oleh supervisor,baik yang
terjadi didalam kelas atau diluar kelas
Teknik Supervisi Bersifat Individual : 

A. Kunjungan kelas ( classroom B. Teknik Observasi Kelas (classroom


visitation)  observation)
Teknik kunjungan kelas adalah suatu Teknik observasi kelas adalah
teknik kunjungan yang dilakukan kunjungan yang dilakukan oleh
supervisor ke dalam sebuah kelas,baik
supervisor,baik pengawas atau kepala
ketika kegiatan sedang berlangsung untuk
melihat atau mengamati guru yang sedang sekolah ke sebuah kelas dengan maksud
mengajar, ataupun ketika kelas sedang untuk mencermati situasi atau peristiwa
kosong atau sedang berisi siswa tetapi tidak yang sedang berlangsung dikelas yang
ada guru yang mengajar bersangkutan
C. Saling Mengunjungi kelas.

D. Percakapan Pribadi ( personal E. Menilai diri sendiri


dialogue)  Guru dan supervisor melihat kekurangan
masing-masing yang mana ini dapat
 Percakapan pribadi merupakan memberikan nilai tambah pada hubungan guru
Dialog yang dilakukan oleh guru dan dan supervisor tersebut,yang akhirnya akan
supervisornya, yang membahas tentang memberikan nilai positif bagi kegiatan belajar
keluhan – keluhan atau kekurangan mengajar yang baik. Menilai diri sendiri
yang dikeluarkan oleh guru dalam merupakan tugas yang tidak mudah bagi guru,
karena suatu pengukuran terbalik karena
bidang mengajar, dimana supervisor
selama ini guru hanya menilai murid-muridnya.
dapat memberikan jalan keluarnya
B. Teknik Supervisi Bersifat Kelompok

Teknik Supervisi yang bersifat kelompok ialah teknik  supervisi yang


dilaksanakan dalam pembinaan guru secara  bersama – sama oleh supervisor
dengan sejumlah guru dalam satu kelompok. Sedangkan menurut Oemar
Hamalik teknik kelompok adalah prosedur yang menekankan pada kerja
sama dalam kelompok dalam memecahkan suatu masalah yang dirasakan
penting.
Teknik Supervisi Bersifat Kelompok :
• Pertemuan Orientasi • Seminar
• Panitia Penyelenggaraan • Symposium
• Rapat Guru • Demonstration theacing
• Studi Kelompok Antar Guru
• Pespustakaan jabatan
• Diskusi Proses Kelompok
• Bulletin Supervise
• Tukar Menukar Pengalaman
• Membaca lansung
• Lokarya
• Mengikuti kursus
• Diskusi panel
• Perjalanan Sekolan Untuk Anggota staf
• Organisasi Jabatan
(fieldtripehes) • Kurikulum Laboratorium
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai