Anda di halaman 1dari 30

FENOMENA ENSO DAN HUBUNGANNYA DENGAN

KEJADIAN IKLIM EKSTRIM SERTA DAMPAKNYA


PADA SEKTOR PERTANIAN

OLEH : Ir. Ardian, MS


FAKULTAS PERTANIAN - UNIVERSITAS RIAU

DISAMPAIKAN PADA :
Training Of Traner tot) Sekolah Lapang Iklim (SLI)
DINAS PERTANIAN TANAMAN PAN (DAN HORTIKULTURA
PROVINSI RIAU
PENGARUH IKLIM TERHADAP PERTANIAN

1. PENGARUH IKLIM TERHADAP TANAH


* PETANI PEKERJAAN MULIA
* TANAH MODAL UTAMA PETANI
* KEADAAN TANAH, PELAPUKAN DIPENGARUH IKLIM (CURAH
HUJAN, SUHU, KELEMBAPAN)
* CH, PENGARUH BISA POSITIF DAN NEGATIF
* POSITIF : CURAH HUJAN DAPAT MEMENUHI KEBUTUHAN AIR
TANAMAN, PERANAN AIR BAGI TANAMAN (PELARUT,
TRANSPORTASI, DLL)
 ZAT MAKANAN YANG ADA PADA TANAH, PADA
SAAT HUJAN, KEMUNGKINAN :
 DIHANYUTKAN KE DAERAH YANG LEBIH RENDAH,

SEHINGGA DAERAH BAWAH SUBUR ATAU TERUS


KESUNGAI DAN KELAUT
 MERESAP KEDALAM TANAH (INFILTRASI),

DIMANFAATKAN OLEH AKAR TANAMAN


TERUTAMA TANAMAN AKAR DALAM
 AKAR DAN DAUN MENGALAMI PROSES

PELAPUKAN, JADI HARA, INFILTASI DAN


SETERUSNYA, TANAH SUBUR
 HARA DIBAWAH KEDAERAH BAWAH (LAHAN

PERTANIAN), DIMANFAATKAN UNTUK TANAMAN


PERLU / PERAN HUTAN :

• PARU-PARU BUMI

EMISI KARBON, PRODUKSI OKSIGEN, HUTAN


KEHIDUPAN (FAUNA FLORA)

PERLU, KONSERVASI TANAH DAN AIR (MK)

• CHATMENT AREA (DAS), KAWASAN


TANGKAPAN AIR
• DIMANFAATKAN UNTUK MENUNJANG
PERTANIAN IRIGASI (MK)
PENGARUH NEGATIF :

-CH TINGGI, TANAH TERBUKA (TIDAK ADA HUTAN, SEKETAN, DLL ),


TERJADI EROSI, HARA HANYUT KESUNGAI, KELAUT

- BANJIR ATAU KEKERINGAN

-- MAKA PERLU :

1. MEMPERTAHANKAN HARA DENGAN MENGURANGI RUN OFF


DENGAN CARA : TERAS BANGKU

2. PENGOLAHAN TANAH SEARAH GARIS KONTUR

3. REBOISASI (MENJAGA KELESTARIAN HUTAN)

SEHINGGA :
TOP SOIL SUBUR (PERAN MIKRO ORGANISME, CACING, BAKTERI, DLL)

UNSUR HARA YANG DIANGKUT HUJAN AKAN TERTAHAN PADA


DAERAH PERTANIAN SEHINGGA SUBUR
2. PENGARUH IKLIM TERHADAP TANAMAN

IKLIM MEMPENGARUHI SETIAP, FASE PERTUMBUHAN TANAMAN

3. PENGARUH IKLIM TERHADAP HAMA DAN PENYAKIT TANAMAN

BERRKEMBANG HAMA DAN PENYAKIT TANAMAN, DITENTUKAN


DARI IKLIM YANG MENDUKUNG UNTUK HIDUPNYA MIKRO
ORGANISME (HPT)
 SECARA PERLAHAN TAPI PASTI PERUBAHAN IKLIM
GLOBAL JADI KENYATAAN

 BANYAK NEGARA, TERMASUK INDONESIA TELAH


DIPENGARUHINYA

 BANYAK ORANG TERMASUK PETANI, TIDAK DAPAT


MENGHINDARI PERUBAHAN IKLIM TERSEBUT

 DAMPAK PERUBAHAN IKLIM (DPI) / ENSO


APA ITU ENSO?
ENSO adalah singkatan dari El-Nino Southern Oscillation.
El Nino dan La Nina adalah pola iklim yang terjadi di Samudera Pasifik, namun
bisa mempengaruhi cuaca di berbagai negara. ... Keduanya terjadi dalam
jangka waktu tertentu sehingga para ilmuwan menyebutnya dengan El Nino
Southern Oscillation (ENSO).

Secara umum para ahli membagi ENSO menjadi :


ENSO hangat disebut El-Nino,
Diartikan sebagai "anak lelaki" merupakan suatu gejala alam di
Samudra Pasifik bagian tengah dan timur yaitu memanasnya suhu
permukaan laut di wilayah tersebut. Fenomena El Nino secara umum akan
menyebabkan curah hujan di sebagian besar wilayah Indonesia berkurang.
Umumnya mengalami musim kering yang lebih panjang dari normal pada
saat terjadinya El-Nino
b. ENSO dingin disebut La-Nina, "anak
perempuan" . Merupakan kebalikan dari El Nino
ditandai dengan anomali suhu muka laut di daerah
tersebut negatif (lebih dingin dari rata-ratanya)
menyebabkan curah hujan di Indonesia
bertambah.

 Kondisi tanpa kejadian ENSO biasanya disebut


sebagai kondisi normal.

 Referensi penggunaan kata hangat dan dingin


adalah berdasarkan pada nilai anomali suhu
permukaan laut (SPL) di daerah NINO di Samudera
Pasifik dekat ekuator bagian tengah dan timur
(Peru, Equador)
 Hasil kajian dari tahun 1900 sampai tahun
1998 menunjukan bahwa El-Nino telah terjadi
sebanyak 23 kali (rata-rata 4 tahun sekali). La-
Nina hanya 15 kali (rata-rata 6 tahun sekali).

 Dari 15 kali kejadian La-Nina, sekitar 12 kali


(80%) terjadi berurutan dengan tahun El-Nino.

 La-Nina mengikuti El-Nino hanya terjadi 4


kali dari 15 kali kejadian sedangkan yang
mendahului El-Nino 8 kali dari 15 kali
kejadian.


 Secara umum, hal ini menunjukkan bahwa peluang
terjadinya La-Nina setelah El-Nino tidak begitu
besar. Kejadian El-Nino 1982/83 yang
dikategorikan sebagai tahun kejadian El-Nino yang
kuat tidak diikuti oleh La-Nina.

 Iklim global sangat tinggi korelasinya dengan curah


hujan di Indonesia hal ini sangat berdampak pada
terjadinya pergeseran musim, lamanya musim dan
sifat hujan.

 Ini sangat penting guna mengantisipasi kejadian


iklim ekstrim untuk meminimalkan resiko
kegagalan tanam dan panen.
DAMPAK PERUBAHAN IKLIM (DPI)
TERHADAP INDONESIA :
 PENINGKATAN SUHU
 PENINGKATAN EVAPORASI
 PEMANASAN AIR LAUT
 PENINGKATAN INTENSITAS CURAH HUJAN
 PENINGKATAN ARAS MUKA LAUT
 PENINGKATAN BADAI TROPIS
 KEKERINGAN
 KEBAKARAN HUTAN
 BANJIR (CURAH HUJAN TINGGI, OPT)
 LONGSOR
 BADAI
KEJADIAN DAMPAK PERUBAHAN IKLIM (DPI) TERHADAP
SEKTOR PERTANIAN

Beberapa kasus kemarau atau kekeringan panjang di Indonesia (1982/1983 dan


1998) dari ENSO berdampak negatif terhadap sektor pertanian seperti :

 Kebakaran hutan/lahan

 Penurunan produksi

 Kegagalan panen

PETANI MENGALAMI KERUGIAN

NEGARA KEHILANGAN DEVISA

Maka DPI sangat penting untuk diantisipasi.


Cara Mitigasi iklim
Dampak DPI terhadap tanaman
KERUGIAN DARI DAMPAK IKLIM EKSTRIM
TERHADAP SEKTOR PERTANIAN
Dampak iklim ekstrim terhadap komoditi unggulan di
Indonesia (Sumber : Kementan)

KOMODITI TAHUN DAMPAK KERUGIAN


PADI 2005 BANJIR 283,660 ha
PUSO 44,829 ha
2006 BANJIR 262,592 ha
PUSO 63,568 ha

KEKERINGAN
KERUGIAN KOMODITI SAWIT
DAMPAK KERUGIAN GEJALA TNM
KEKERINGAN PENURUNAN ◉ 3-4 pelepah daun muda
STADIUM I, nilai defisit TBS, 21 – mengumpul dan umumnya tidak
air 200-300 mm/tahun 32% membuka
◉1-8 pelepah daun tua patah

Stadium II, nilai defisit Penurunan ◉ 4-5 pelepah daun muda umumnya
air 300-400 mm/tahun TBS, 33-43% tidak membuka
◉5-12 pelepah daun tua patah

Stadium III, nilai defisit Penurunan ◉ 4-5 pelepah daun muda


air 400-500 mm/tahun TBS 44-53% mengumpul dan umumnya tidak
membuka
◉12-16 pelepah daun tua patah

Stadium IV, (nilai defisit Penurunan ◉ 4-5 pelepah daun muda


DPI TERHADAP KAKAO
TINGKAT TANDA – TANDA
KERUSAKAN
RINGAN Daun kakao layu, tetapi warna daun tetap hijau
dengan ranting tetap sehat
SEDANG daun layu dan warna berubah menjadi hijau pucat,
ranting mengering dan bakal buah juga mengering
BERAT Daun mengering dan gosong, cabang dan akar
mengering, biji tumbuh cacat, kehilangan hasil
mencapai 50%
PENGARUH LINGKUNGAN (DPI)
TERHADAP TANAMAN
AKIBAT KEKERINGAN :

◊ Tanah rusak ( retak sampai pecah)

◊ Ketersediaan air untuk tanaman kurang

◊ Evaporasi tinggi (Suhu maksimum, Heat stress)

◊ Rumput (gulma) tumbuh subur

◊ Serangan hama meningkat (OPT)

◊ Pergeseran Pola dan Tata tanam


PERLU UPAYA ANTISIPASI DPI BAGI PETANI
 PETANI ADALAH PEKERJAAN YANG MULIA

 TERUTAMA PETANI TANAMAN PANGAN

 PADI KOMODITI : EKONOMIS, POLITIS, SOSIAL, STRATEGIS

 RIAU ALIH FUNGSI LAHAN : PADI KE SAWIT (HILANG FUNGSI SOSIAL, PESTA
PADI DISUMBANGKAN )

 PETANI MENGGANTUNGKAN HIDUP DARI HASIL PERTANIAN

 PETANI KECIL : PASRAH MENGALAMI KERUGIAN, MODAL, TENAGA SENDIRI

 DPI DAPAT MENIMBULKAN KERUGIAN BAGI PETANI

 IKLIM TIDAK BISA DIKENDALIKAN OLEH SEBAB ITU

 HARUS DIKENALI DAN DIMANFAATKAN SEBAIK BAIKNYA


PENGARUH UNSUR IKLIM TERHADAP TANAH DAN
TANAMAN
UNSUR TERHADAP TANAH TERHADAP TANAMAN

SUHU -MENDORONG PEMECAHAN ZAT - MENDORONG PERTUMBUHAN


BAHAN ORGANIK DAN PERKEMBANGAN
- MEMPERCEPAT KEHILANGAN AIR
-- MENINGKATKAN PELARUTAN
MINERAL DAN ZAT YANG
MENGANDUNG NITROGEN

KELEMBAPAN -MEMPERLAMBAT PENGERINGAN -MENDORONG PERTUMBUHAN


-- MENDORONG PEMECAHAN BAHAN -- MEMBATASI HILANGNYA AIR
ORGANIK -- MEMUNGKIN TIMBULNYA
-- MENDORONG PERTUMBUHAN PENYAKIT
MIKROORGANISME
-- MEDORONG PELARUTAN

ANGIN MENDORONG TERKIKISNYA TANAH MEMPERCEPAT HILANGNYA AIR


YANG TERBUKA DAN CENDERUNG
- MENDORONG TERJADINYA MENGERINGKANNYA
PENGERINGAN
SINAR MENAIKKAN SUHU PERMUKAAN MENGATUR
MATAHARI MENDORONG TERJADINYA FOTOSINTESIS
PENGUAPAN MENDORONG
TERJADINYA
PENGUAPAN
HUJAN MALAKUKAN PENGIKISAN DAN HAKIKI BAGI
PENCUCIAN PERSEDIAAN AIR
MENDORONG PENGUMPULAN MEMUNGKINKAN
TANAH LIAT TERJADINYA KERUGIAN
FISIK
DEBU MELAKUKAN PENGENDAPAN MENIMBULKAN
MEMUNGINKAN TERJADINYA KEURAIAN FISIK
PORI TANAH
4. KONDISI TANAH DAN CARA PENGOLAHAN TANAH

HINDARI EROSI DAN PEMADATAN TANAH

5. MEMPERTAHANKAN KANDUNGAN BAHAN ORGANIK TANAH

SISA PANEN KEMBALIKAN KETANAH


PUPUK ORGANIK

6. JENIS TANAMAN DAN POLA PENANAMAN

MEMILIJ JENIS TANAMAN UNGGUL YANG SESUAI DENGAN KONDISI


IKLIM
MENGADAPTASIKAN TANAMAN DENGAN KONDISI TANAH DAN IKLIM
UNSUR – UNSUR IKLIM DALAM PEMBUKAAN LAHAN
PERTANIAN

PEMBUKAAN LAHAN PERTANIAN

PENGAMATAN IKLIM

JANGAN TERJADI KEGAGALAN PANEN

SEMANGAT KERJA HILANG APABILA GAGAL

SEMANGAT APABILA BERHASIL


PETANI SAUDARA KU

PEKERJAANMU SANGAT MULIA DAN


PEKERJA KERAS

TANPA KAMU, KAMI TIDAK DAPAT


MAKAN DAN HIDUP

TERIMA KASIH JASAMU


UPAYA SEKTOR PERTANIAN MENGHADAPI
PERUBAHAN IKLIM

 ANALISIS : PEMAHAMAN DAN PREDIKSI

 ANTISIPASI : KONSEPSI DAN PERENCANAAN


(PROGRAM)

 KOMUNIKASI : INFORMASI IKLIM DAN


INOVASI TEKNOLOGI MENGARAH
KEPEMAHAMAN DAN KEPEDULIAN

 PENYESUAIAN (MITIGASI DAN ADAPTASI)


PENUTUP
1. Fenomena enso, perlu dipahami dan diprediksi oleh
petani, petugas lapangan dan instansi terkait

2. Informasi iklim suatu kebutuhan disektor pertanian


untuk itu BMKG, Dinas Pertanian, Petugas lapangan dan
petani diharapkan aktif menginformasikan ataupun
mendapatkan data iklim

3. Dampak negatif dari iklim ekstrim (Kekeringan dan


Banjir), diminimalisasi dengan meningkatkan
pengetahuan dan pemahaman serta analisa data iklim
yang didapat dari pengamatan petani dilapangan
ataupun dari BMKG dan Dinas Pertanian
Tugas
 Dari data iklim, berapa kali kejadian El-Nino
dan La- Nina

Anda mungkin juga menyukai