Anda di halaman 1dari 35

PENYAKIT PADA ANAK

KELOMPOK 8
ALYA NABILA (P20624120002)
KORNELIA NURKHALIZA SP (P20624120011)
WULAN (P20624120036)
YULI OCTOPIANI (P20624120038)
A. RUBELLA

RUBELLA ADALAH PENYAKIT MENULAR YANG DISEBABKAN OLEH VIRUS. DIKENAL JUGA SEBAGAI CAMPAK
JERMAN, YANG BIASANYA MENYERANG ANAK-ANAK DAN REMAJA. RUBELLA SENDIRI MERUPAKAN PENYAKIT
YANG BERBEDA DARI CAMPAK, TETAPI MEMILIKI KESAMAAN KARENA SAMA-SAMA MENYEBABKAN RUAM
KEMERAHAN PADA KULIT. UNTUK WANITA HAMIL YANG USIA KEHAMILANNYA BELUM 5 BULAN, JIKA TERSERANG
RUBELLA HARUS DIWASPADAI. HAL TERSEBUT KARENA RUBELLA BERPOTENSI UNTUK MENIMBULKAN SINDROM
RUBELLA KONGENITAL YANG BISA BERDAMPAK PADA BAYI SETELAH KELAHIRAN. KONDISI-KONDISI BERIKUT INI
YANG BISA TERJADI:
• TIDAK MENDENGAR ATAU TULI.
• KATARAK.
• PENYAKIT JANTUNG KONGENITAL.
• PARU-PARU, ORGAN HATI, HINGGA OTAK TIDAK DAPAT BERFUNGSI SECARA NORMAL.
PENYEBAB RUBELLA

RUBELLA BERASAL DARI VIRUS RUBELLA YANG BISA MENYEBAR DENGAN BEGITU MUDAH DAN BIASANYA MELALUI
SALURAN PERNAPASAN. PROSESNYA ADALAH KETIKA PENGIDAP RUBELLA BERSIN ATAU BATUK, KEMUDIAN PERCIKAN
LIURNYA TANPA SENGAJA TERHIRUP OLEH ORANG-ORANG DI DEKATNYA, SEHINGGA MENJADI JALAN PENYEBARAN RUBELLA.
RUBELLA JUGA BISA DITULARKAN MELALUI BERBAGI MAKANAN ATAU MINUMAN DENGAN PENGIDAP. MENYENTUH
BEBERAPA BAGIAN TUBUH, SEPERTI MATA, HIDUNG, ATAU MULUT JUGA SEHARUSNYA JANGAN DILAKUKAN SETELAH
MEMEGANG BENDA YANG SUDAH TERKENA VIRUS RUBELLA. SELAIN PROSES YANG SUDAH DIJELASKAN DI ATAS, RUBELLA
JUGA BISA MENYEBAR DARI IBU HAMIL KE ANAK DALAM KANDUNGAN MELALUI ALIRAN DARAH.
MASA INKUBASI PENGIDAP RUBELLA BERLANGSUNG SATU ATAU DUA MINGGU SEBELUM TIMBULNYA RUAM SAMPAI SEKITAR
SATU ATAU DUA MINGGU SETELAH RUAM MENGHILANG. ORANG YANG TERINFEKSI DAPAT MENULARKAN PENYAKITNYA
SEBELUM ORANG TERSEBUT MENGALAMI GEJALA RUBELLA. ERA SEKARANG PENYAKIT RUBELLA SUDAH JARANG SEKALI
DITEMUI, KECUALI JIKA SESEORANG TIDAK MENDAPATKAN VAKSINASI. IBU HAMIL MENJADI ORANG YANG PALING BERISIKO
TERINFEKSI RUBELLA.
GEJALA RUBELLA

ANAK-ANAK YANG MENGIDAP RUBELLA, UMUMNYA MENGALAMI GEJALA YANG LEBIH RINGAN JIKA DIBANDINGKAN PENGIDAP
YANG SUDAH BERUSIA DEWASA. PENYAKIT INI MEMAKAN WAKTU 14 HINGGA 21 HARI SEJAK TERJADINYA PAJANAN HINGGA
TIMBULNYA GEJALA. BERIKUT INI BEBERAPA GEJALA UMUM RUBELLA YANG TERJADI:
• SAKIT KEPALA.
• IRITASI RINGAN PADA MATA.
• DEMAM.
• HIDUNG TERSUMBAT.
• RUAM BERBENTUK BINTIK-BINTIK KEMERAHAN MUNCUL DI SEKITAR KULIT WAJAH, KEMUDIAN MENYEBAR KE BADAN, TANGAN
DAN KAKI.
• RASA NYERI PADA SENDI.
KETIKA PENGIDAP TERINFEKSI, MAKA VIRUS AKAN MENYEBAR KE SELURUH TUBUH HANYA DALAM WAKTU 5 HINGGA 7 HARI.
SEBAIKNYA SEGERA PERIKSAKAN KE DOKTER, JIKA KAMU ATAU ANAK MENGALAMI GEJALA-GEJALA DI ATAS. 
DIAGNOSIS RUBELLA

DIAGNOSIS YANG DILAKUKAN OLEH DOKTER BISA MELALUI PEMERIKSAAN


SAMPEL LIUR (SALIVA SAMPLE) DAN JUGA MEMERIKSA SAMPEL DARAH (BLOOD
SAMPLE) YANG BERTUJUAN UNTUK MEMERIKSA KEBERADAAN ANTOBODI
RUBELLA.
JIKA SETELAH DILAKUKAN PEMERIKSAAN TERSEBUT DITEMUKAN ANTIBODI
RUBELLA, MENUNJUKAN BAHWA ORANG TERSEBUT PERNAH TERINFEKSI
RUBELLA, ATAU SEDANG TERINFEKSI PENYAKIT TERSEBUT. SELAIN ITU, ADANYA
KEBERADAAN AKAN ANTIBODI RUBELLA DALAM TUBUH SESEORANG BISA SAJA
MENUNJUKAN BAHWA ORANG TERSEBUT SUDAH MELAKUKAN VAKSINISASI
RUBELLA.
PENGOBATAN RUBELLA

INFEKSI RUBELLA YANG RINGAN UMUMNYA TIDAK MEMBUTUHKAN PERAWATAN


MEDIS KHUSUS, TETAPI BEBERAPA LANGKAH DI BAWAH INI BISA DILAKUKAN DI
RUMAH UNTUK MENGURANGI GEJALANYA:
• MENGONSUMSI OBAT PENURUN DEMAM UNTUK MENURUNKAN SUHU TUBUH DAN
MEREDAKAN RASA NYERI PADA SENDI.
• ISTIRAHAT YANG CUKUP.
• MEMINUM AIR HANGAT YANG DICAMPUR DENGAN MADU DAN LEMON.
• MEMINUM AIR PUTIH YANG BANYAK AGAR TIDAK TERJADI DEHIDRASI. 
PENCEGAHAN RUBELLA

PENCEGAHAN TERBAIK ADALAH DENGAN MEMBERI VAKSINASI SESUAI DENGAN JADWAL IMUNISASI
YANG SUDAH DISEDIAKAN OLEH PEMERINTAH. PEMBERIAN VAKSIN MMR PERTAMA DILAKUKAN PADA
USIA 15 BULAN, DAN DIBERIKAN UNTUK KEDUA KALINYA PADA SAAT ANAK MENGINJAK USIA 5 TAHUN.
VAKSINASI JUGA DAPAT DIBERIKAN SEBELUM BEPERGIAN KE TEMPAT YANG ENDEMIK RUBELLA SERTA
MINIMAL SATU BULAN SEBELUM MENJALANI KEHAMILAN. PENYAKIT RUBELLA BISA DICEGAH DENGAN
MENERAPKAN BEBERAPA KEBIASAAN DI BAWAH INI:
• MENJAGA KEBERSIHAN DIRI, YAKNI DENGAN RUTIN MANDI DAN CUCI TANGAN PAKAI SABUN.
• MENGHINDARI KONTAK DENGAN PENGIDAP RUBELLA.
• ISOLASIKAN PENGIDAP RUBELLA KE RUANGAN TERPISAH YANG JAUH DARI ANGGOTA KELUARGA.
B. POLIO

• POLIO ADALAH SEBUAH PENYAKIT YANG MENYERANG SISTEM TARAF PUSAT


DAN DISEBABKAN OLEH INFEKSI VIRUS YANG SANGAT MUDAH MENYEBAR.
PENYAKIT INI SANGAT MUDAH MENYEBAR TERUTAMA PADA ANAK-ANAK
DIBAWAH USIA 5 TAHUN.
GEJALA POLIO

GEJALA DARI PENYAKIT POLIO INI DAPAT MUNCUL BERMACAM-MACAM. KENDATI 95 HINGGA 99% DARI ORANG YANG
TERINFEKSI VIRUS POLIO INI TIDAK MEMILIKI GEJALA APAPUN. NAMUN, PERLU DIKETAHUI, MESKIPUN PENGIDAP
POLIO TIDAK MEMILIKI GEJALA, IA TETAP DAPAT MENYEBARKAN VIRUS INI KEPADA ORANG LAIN YANG BERADA
DISEKITARNYA.
GEJALA DARI POLIO TIPE NON-PARALISIS ADALAH SEBAGAI BERIKUT:
• DEMAM.
• NYERI MENELAN.
• NYERI KEPALA.
• MUNTAH.
• LEMAS.
• MENINGITIS.
LANJUTAN

GEJALA DARI POLIO TIPE PARALISIS YAITU SEBAGAI BERIKUT:


• GEJALA AWAL YANG MUNCUL DAPAT MENYERUPAI POLIO TIPE NON-PARALISIS NAMUN SETELAH
SATU MINGGU, GEJALA LAINNYA AKAN MENGIKUTI.
• KEHILANGAN REFLEKS.
• NYERI OTOT DAN KRAM OTOT YANG PARAH.
• KAKI MENJADI TERKULAI.
• PARALISIS YANG TERJADI TIBA-TIBA, HAL INI DAPAT BERSIFAT TEMPORER MAUPUN PERMANEN.
• KELAINAN EKSTREMITAS BAWAH, TERUTAMA PADA PINGGUL DAN PERGELANGAN KAKI.
LANJUTAN
SINDROMA PASKA POLIO, POLIO SANGAT MUNGKIN UNTUK MUNCUL KEMBALI MESKIPUN SESEORANG TELAH
DINYATAKAN SEMBUH. HAL INI DAPAT TERJADI 15 - 40 TAHUN
SETELAH  SESEORANG PERTAMA KALI TERINFEKSI. GEJALA YANG SANGAT UMUM TERJADI ANTARA LAIN ADALAH:
• KELEMAHAN PADA OTOT DAN SENDI.
• NYERI OTOT YANG TERUS MEMBURUK.
• MENJADI MUDAH LELAH DAN LESU.
• BERKURANGNYA MASSA OTOT.
• KESULITAN DALAM MENELAN DAN BERNAPAS.
• SLEEP-APNEA, GANGGUAN BERNAPAS PADA SAAT TIDUR.
• RENDAHNYA TOLERANSI TERHADAP COACH DINGING.
• DEPRESI.
• MASALAH DALAM KONSENTRASI DAN DAYA INGAT.
DIAGNOSIS POLIO

DIAGNOSIS DARI POLIO SENDIRI DITEGAKKAN BERDASARKAN ANAMNESIS,


PEMERIKSAAN FISIK, DAN DAPAT DIBANTU DENGAN PEMERIKSAAN PENUNJANG.
DALAM ANAMNESIS, DOKTER AKAN MENCARI GEJALA-GEJALA YANG MUNCUL,
KEMUDIAN MELALUI PEMERIKSAAN FISIK DOKTER AKAN MENCARI TANDA-TANDA
PENYAKIT SEPERTI ADANYA KAKU KUDUK, DAN KELAINAN PADA REFLEKS.
PEMERIKSAAN PENUNJANG MELALUI PEMERIKSAAN SWAB TENGGOROK,
PEMERIKSAAN FESES DAN ANALISIS CAIRAN SISTEM TARAF PUSAT JUGA DAPAT
DILAKUKAN UNTUK MENCARI KEBERADAAN DARI VIRUS POLIO.
PENYEBAB DAN FAKTOR RISIKO POLIO

VIRUS POLIO MENYEBAR MELALUI KONTAK DENGAN FESES YANG TERINFEKSI. BARANG-
BARANG YANG DEKAT DENGAN FESES YANG TERINFEKSI JUGA DAPAT MENJADI PUSAT
PENYEBARAN DARI VIRUS. TIDAK JARANG PULA VIRUS INI DITULARKAN DARI PENGIDAP KE
ORANG SEKITAR MELALUI BERSIN MAUPUN BATUK. ORANG-ORANG YANG MEMILIKI RISIKO
TINGGI TERKENA PENYAKIT INI ADALAH:
• ORANG YANG TINGGAL DI DAERAH TERPENTIN DENGAN SULITNYA AKSES AIR MENGALIR
YANG BERSIH TERUTAMA UNTUK MCK.
• IBU HAMIL DENGAN HIV POSITIF.
• ANAK-ANAK YANG TIDAK DIVAKSINASI.
LANJUTAN

BAGI ORANG-ORANG YANG TIDAK PERNAH DIVAKSINASI, RISIKO TERTULAR PENYAKIT


INI AKAN SEMAKIN TINGGI, BILA:
• BEPERGIAN KE DAERAH YANG BARU SAJA TERJADI WABAH POLIO.
• TINGGAL ATAU MERAWAT PENGIDAP POLIO.
• BAGI ORANG-ORANG YANG TIDAK PERNAH DIVAKSINASI, RISIKO TERTULAR PENYAKIT
INI AKAN SEMAKIN TINGGI, BILA:
• BEPERGIAN KE DAERAH YANG BARU SAJA TERJADI WABAH POLIO.
• TINGGAL ATAU MERAWAT PENGIDAP POLIO.
PENANGANAN POLIO

SAMPAI SAAT INI OBAT UNTUK MENYEMBUHKAN POLIO BELUM DITEMUKAN. MAKA JIKA
SESEORANG MENGIDAP PENYAKIT POLIO, DOKTER AKAN MERAWAT DAN MEMBERI TERAPI
SUPORTIF, SELAIN ITU PENGIDAP POLIO JUGA PERLU DIISOLASI. TERAPI SUPORTIF YANG
DIBERIKAN DAPAT BERUPA:
• TIRAH BARING.
• OBAT ANTI NYERI.
• OBAT ANTISPASMODIC UNTUK MEMBUAT OTOT MENJADI RELAKS.
• ANTIBIOTIK UNTUK MENGOBATI INFEKSI SALURAN KEMIH.
• VENTILATOR PORTABEL UNTUK MEMBANTU PERNAPASAN.
C. ICTERUS (PENYAKIT KUNING)

• PENYAKIT KUNING ATAU JAUNDICE MERUPAKAN SUATU KONDISI MEDIS KETIKA


TERJADINYA PERUBAHAN WARNA MENJADI KEKUNINGAN PADA KULIT, BAGIAN
PUTIH DARI MATA, DAN JUGA MEMBRAN MUKOSA SESEORANG. PENYAKIT
KUNING SENDIRI TERJADI KARENA KADAR BILIRUBIN DALAM SIRKULASI
DARAH SESEORANG MENINGKAT. JAUNDICE SENDIRI BUKAN MERUPAKAN
SEBUAH PENYAKIT, MELAINKAN SUATU KONDISI YANG MUNCUL SEBAGAI
TANDA DAN GEJALA YANG MENDASARI PENYAKIT TERTENTU.
FAKTOR RISIKO PENYAKIT KUNING

FAKTOR RISIKO TERJADINYA JAUNDICE KEMBALI BERGANTUNG PADA PENYAKIT


YANG MENDASARINYA. BEBERAPA PENYAKIT SEPERTI THALASEMIA DAN
PENYAKIT SEL DARAH BULAN SABIT MERUPAKAN PENYAKIT YANG DIDAPATKAN
SEJAK LAHIR DAN MEMILIKI KAITAN YANG ERAT DENGAN GENETIKA. PENYAKIT
INFEKSI LAIN, SEPERTI HEPATITIS A, HEPATITIS B, DAN HEPATITIS C JUGA BISA
MENINGKATKAN RISIKO TERJADINYA PENYAKIT KUNING.
PENYEBAB PENYAKIT KUNING

PENYEBAB TERJADINYA JAUNDICE DAPAT DIBAGI BERDASARKAN TIGA


GOLONGAN BESAR, YAITU MASALAH PADA PRE-PRODUKSI DARI BILIRUBIN (PRE-
HEPATIK), MASALAH PADA PROSES PRODUKSI BILIRUBIN (HEPATIK), ATAU SETELAH
BILIRUBIN SELESAI DIPRODUKSI (POST-HEPATIK).
1. MASALAH PADA PRE-PRODUKSI (PRE-
HEPATIK)
• MASALAH KETIKA TERJADINYA PENINGKATAN BILIRUBIN AKIBAT PEMECAHAN SEL
DARAH MERAH BERLEBIHAN DI DALAM PEMBULUH DARAH.
• THALASEMIA. SUATU KONDISI KELAINAN DARAH KETIKA SEL DARAH MERAH YANG
TERBENTUK TIDAK SEMPURNA, SEHINGGA MUDAH HANCUR.
• PENYAKIT SEL DARAH BULAN SABIT. SUATU KONDISI KELAINAN DARAH KETIKA BENTUK
KEPING DARAH YANG SEHARUSNYA BERBENTUK BULAN JUSTRU MEMILIKI BENTUK YANG
MENYERUPAI BULAN SABIT. HAL ITU BERDAMPAK PADA KINERJA SEL DARAH MERAH
YANG TIDAK SEMPURNA.
• MALARIA.
2. MASALAH PADA PRODUKSI (HEPATIK)

• INFEKSI VIRUS, SEPERTI HEPATITIS A, HEPATITIS B, HEPATITIS C, DAN INFEKSI


VIRUS EPSTEIN-BARR.
• ALKOHOL.
• TERJADINYA PENYAKIT SIROSIS PADA HEPAR ATAU BERUBAHNYA STRUKTUR
HEPAR MENJADI KERAS DAN SUDAH TIDAK BISA BERFUNGSI SECARA NORMAL.
• KANKER. MERUPAKAN SEBUAH KEGANASAN PADA HEPAR.
3. MASALAH PADA POST-PRODUKSI (POST-
HEPATIK)
• BATU EMPEDU. ADANYA BATU EMPEDU YANG MENYUMBAT SALURAN EMPEDU
MEMBUAT BILIRUBIN YANG SUDAH DIPRODUKSI TERPERANGKAP DI DALAM
KANTUNG EMPEDU DAN TIDAK DAPAT KELUAR.
• INFEKSI/RADANG PADA KANTUNG EMPEDU.
• PANKREATITIS. INFEKSI ATAU PERADANGAN PADA PANKREAS.
• KANKER KANTUNG EMPEDU.
GEJALA PENYAKIT KUNING

GEJALA YANG DAPAT MUNCUL SELAIN PERUBAHAN KULIT, MUKOSA MEMBRAN DAN MATA
BERGANTUNG DARI PENYAKIT YANG MENDASARINYA. NAMUN, BEBERAPA HAL BERIKUT DAPAT
DITEMUKAN DI PASIEN, SEPERTI:
• URINE DENGAN WARNA KECOKELATAN SEPERTI AIR TEH;
• WARNA FESES YANG TERANG ATAU BISA MENYERUPAI WARNA DEMPUL;
• NYERI ATAU RASA TIDAK NYAMAN DI PERUT;
• DEMAM. DAPAT TERJADI TERUTAMA JIKA PENYAKIT YANG MENDASARI ADALAH SUATU INFEKSI;
DAN
• MUAL DAN MUNTAH JUGA DAPAT TERJADI.
PENGOBATAN PENYAKIT KUNING

PENGOBATAN TERHADAP PENYAKIT KUNING ATAU JAUNDICE TERGANTUNG PADA PENYAKIT YANG
MENDASARINYA. PADA KONDISI PASIEN DENGAN THALASEMIA DAN PENYAKIT DARAH BULAN
SABIT, PERLU DILAKUKAN PEMERIKSAAN LEBIH LANJUT DAN DOKTER AKAN MENENTUKAN
TERAPI LEBIH LANJUT, SEPERTI TRANSFUSI DARAH DAN YANG LAINNYA.
PADA INFEKSI HEPATITIS A KARENA MERUPAKAN SEBUAH INFEKSI YANG DAPAT SEMBUH DENGAN
SENDIRINYA, PASIEN HANYA MEMERLUKAN TERAPI SUPORTIF, TIRAH BARING, BANYAK MINUM
AIR, DAN TIDAK MEMERLUKAN ANTIBIOTIK KARENA PENYEBABNYA ADALAH VIRUS.
BERBEDA DENGAN INFEKSI HEPATITIS C YANG SUDAH ADA OBATNYA, INFEKSI HEPATITIS B MASIH
SANGAT SULIT DIOBATI, BERBAGAI PENELITIAN MASIH DILAKUKAN, TETAPI SAMPAI SAAT INI
BELUM ADA OBAT YANG DAPAT DENGAN PASTI MENYEMBUHKAN PENYAKIT HEPATITIS B INI.
LANJUTAN

PENYAKIT SIROSIS HEPAR MERUPAKAN KOMPLIKASI AKIBAT HEPATITIS C. SETELAH


PENGIDAP JATUH DALAM KONDISI INI, MAKA SATU-SATUNYA TERAPI DEFINITIF YANG DAPAT
DILAKUKAN ADALAH TRANSPLANTASI ORGAN HEPAR. NAMUN, TRANSPLANTASI HEPAR
SANGAT SULIT DILAKUKAN DAN TERAPI LAINNYA HANYA BERUPA TERAPI SUPORTIF.
PEMBEDAHAN DAPAT DILAKUKAN BAGI PENGIDAP KEGANASAN (KANKER) DENGAN
MELAKUKAN PENGANGKATAN PADA TUMOR MAUPUN ORGAN TERKAIT. PENGIAP DENGAN
BATU EMPEDU JUGA
DAPAT MENEMPUH JALUR PEMBEDAHAN UNTUK MENGANGKAT SELURUH KANTUNG
EMPEDU BESERTA DENGAN BATUNYA.
PENCEGAHAN PENYAKIT KUNING

LANGKAH PENCEGAHAN YANG BISA DILAKUKAN JUGA TERGANTUNG DARI PENYAKIT


APA YANG MENDASARI KONDISI DARI JAUNDICE INI. UMUMNYA, PRE MARITAL CHECK
UP SEBELUM MENIKAH DAN KONSELING PRA-NIKAH BISA DILAKUKAN UNTUK
MENCEGAH BERAGAM PENYAKIT YANG BERHUBUNGAN DENGAN GENETIKA.
PENYAKIT-PENYAKIT YANG DISEBABKAN OLEH INFEKSI JUGA DAPAT DICEGAH
DENGAN VAKSINASI DAN DENGAN MEMODIFIKASI GAYA HIDUP AGAR MEMILIKI GAYA
HIDUP YANG BERSIH DAN SEHAT. GAYA HIDUP PERLU DIATUR DARI POLA MAKAN,
KEBIASAAN BEROLAHRAGA TERATUR, TIDAK MEROKOK, MENGHINDARI NARKOBA,
SERTA MENGHINDARI TATO DAN PIERCING.
D.HIPOGLIKEMIA

• HIPOGLIKEMIA ADALAH KONDISI KETIKA KADAR GLUKOSA (GULA DARAH)


BERADA DI BAWAH NORMAL. UMUMNYA, SESEORANG DIANGGAP MENGALAMI
HIPOGLIKEMIA SAAT KADAR GULA DARAHNYA KURANG DARI 60 MG/DL.
HIPOGLIKEMIA ADALAH SALAH SATU KOMPLIKASI AKUT PADA PENGIDAP
DIABETES DAN UMUMNYA BERKAITAN DENGAN PENGGUNAAN OBAT DARI
GOLONGAN SULFONILUREA (GLIBENCLAMIDE, GLIKLAZIDA, GLIMEPIRIDE,
GLIPIZIDE, DAN TOLBUTAMIDE) ATAU INSULIN.
FAKTOR RISIKO HIPOGLIKEMIA

BEBERAPA FAKTOR RISIKO HIPOGLIKEMIA, ANTARA LAIN:


• MEMBUTUHKAN ASUPAN INSULIN BUATAN.
• MEMILIKI RIWAYAT PENYAKIT DIABETES.
• MENGONSUMSI ALKOHOL SECARA BERLEBIHAN.
• MENGONSUMSI OBAT DARI GOLONGAN SULPHONYLUREA DAN GLUKOSA
PRANDIAL.
• OBESITAS ATAU KELEBIHAN BERAT BADAN.
PENYEBAB HIPOGLIKEMIA

1). PADA PENGIDAP DIABETES:


• MENGGUNAKAN INSULIN DENGAN DOSIS NORMAL, TETAPI TUBUH KEKURANGAN ASUPAN
KARBOHIDRAT, AKIBAT TERLALU BANYAK MELAKUKAN AKTIVITAS FISIK, TIDAK CUKUP
MENGONSUMSI MAKANAN YANG MENGANDUNG KARBOHIDRAT, LUPA MAKAN, ATAU MENUNDA
MAKAN.
• MENGGUNAKAN SUNTIKAN INSULIN PADA PENGIDAP DIABETES TIPE 1 YANG MELEBIHI DOSIS ATAU
TERLALU BANYAK MENGGUNAKAN OBAT-OBATAN ORAL, SEPERTI GOLONGAN SULPHONYLUREA,
PADA PENGIDAP DIABETES TIPE 2 YANG DAPAT MEMICU PELEPASAN INSULIN BERLEBIHAN.
• TERLALU BANYAK MENGONSUMSI MINUMAN KERAS ATAU ALKOHOL DALAM KEADAAN PERUT
KOSONG.
2). PADA ORANG TANPA DIABETES

• EFEK SAMPING DARI OBAT-OBATAN UNTUK HIPERTENSI, ASAM SALISILAT UNTUK REMATIK, DAN KINA
UNTUK MALARIA.
• KEKURANGAN NUTRISI.
• MENGIDAP PENYAKIT ADDISON (KELAINAN PADA KELENJAR ADRENAL).
• MENGIDAP PENYAKIT YANG MENYERANG KELENJAR TIROID, KELENJAR ADRENAL, GINJAL, ATAU HATI.
• PRODUKSI INSULIN YANG TERLALU BANYAK OLEH PANKREAS, AKIBAT DARI KONDISI OBESITAS,
MENGONSUMSI KARBOHIDRAT TERLALU BANYAK, TUMOR PADA PANKREAS, ATAU EFEK SAMPING DARI
OPERASI BYPASS LAMBUNG.
• MELAKUKAN PUASA.
• TERLALU BANYAK MENGONSUMSI MINUMAN KERAS.
GEJALA HIPOGLIKEMIA
• BEBERAPA GEJALA YANG DITIMBULKAN DARI HIPOGLIKEMIA, ANTARA LAIN:

• BERKERINGAT DINGIN.

• BIBIR KESEMUTAN.

• JANTUNG BERDEBAR-DEBAR

• MERASA LAPAR.

• MUDAH MARAH.

• SULIT BERKONSENTRASI.

• GANGGUAN PENGLIHATAN.

• TAMPAK KEBINGUNGAN.

• GERAKAN MENJADI CANGGUNG ATAU SEPERTI ORANG MABUK.

• KEHILANGAN KESADARAN.
DIAGNOSIS HIPOGLIKEMIA

DOKTER AKAN MENDIAGNOSIS HIPOGLIKEMIA DENGAN MELAKUKAN


WAWANCARA MEDIS, PEMERIKSAAN FISIK, SERTA PEMERIKSAAN PENUNJANG
UNTUK MEMASTIKAN DIAGNOSIS. PEMERIKSAAN PENUNJANG YANG DILAKUKAN
ADALAH PEMERIKSAAN KADAR GULA DARAH.
• UNTUK MELAKUKAN DIAGNOSIS, TERDAPAT TIGA KRITERIA UNTUK
MEMASTIKANNYA, YAITU:
• ADANYA GEJALA.
• ADANYA PEMERIKSAAN YANG MENUNJUKKAN KADAR GLUKOSA DARAH YANG
RENDAH.
• HILANGNYA GEJALA SETELAH KADAR GLUKOSA DARAH KEMBALI NORMAL.
KOMPLIKASI HIPOGLIKEMIA

BEBERAPA KOMPLIKASI HIPOGLIKEMIA, ANTARA LAIN:


• KECELAKAAN SAAT BERKENDARA.
• KEHILANGAN KESADARAN.

PENGOBATAN HIPOGLIKEMIA

PENANGANAN HIPOGLIKEMIA ADALAH BERDASARKAN KONDISI PENGIDAP:


• PADA PENGIDAP SADAR, DIBERIKAN MAKANAN YANG MENGANDUNG
KARBOHIDRAT ATAU MINUMAN YANG MENGANDUNG GULA BERKALORI
SEBANYAK 15–20 GRAM GLUKOSA, MISALNYA SATU SENDOK MAKAN GULA ATAU
MADU, PERMEN, DAN SEBAGAINYA.
• PADA PENGIDAP TIDAK SADAR, SEGERA DIBAWA KE FASILITAS KESEHATAN
TERDEKAT AGAR DAPAT DIBERIKAN LARUTAN GLUKOSA MELALUI INFUS.
PENCEGAHAN HIPOGLIKEMIA

BEBERAPA UPAYA PENCEGAHAN YANG DAPAT DILAKUKAN, ANTARA LAIN:


• BATASI KONSUMSI MINUMAN KERAS ATAU HINDARI SAMA SEKALI JIKA BISA.
• BERHATI-HATI SAAT MENGENDARAI KENDARAAN.
• HINDARI AKTIVITAS YANG BERLEBIHAN, HINGGA KELELAHAN
• KENALI GEJALA-GEJALA HIPOGLIKEMIA YANG MUNCUL.
• MAKAN SESUAI DENGAN AKTIVITAS YANG KITA LAKUKAN.
• PANTAU KADAR GULA DARAH SECARA BERKALA.
• PENGOBATAN DIABETES HARUS DISESUAIKAN DENGAN KONSUMSI MAKANAN SEHARI-HARI.
• SIAPKAN MAKANAN ATAU OBAT-OBATAN PEREDA GEJALA DI MANA PUN BERADA.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai