Anda di halaman 1dari 9

MOTIVASI BELAJAR

DALAM PENDIDIKAN

Psikologi Pendidikan
Latar Belakang
• Proses pembelajaran dapat dijelaskan dengan menggunakan berbagai teori
belajar. Di samping itu proses tersebut dapat pula dijelaskan dengan
memperhatikan satu aspek yang termasuk penting, yaitu motivasi belajar
siswa tersebut
Rumusan Masalah Tujuan
• Apa saja konsep motivasi belajar? • Untuk mengetahui tentang konsep
• Apa saja aspek motivasi belajar? motivasi belajar.

• Bagaimana prinsip motivasi • Untuk mengetahui tentang aspek


belajar? motivasi belajar.

• Apa saja fungsi motivasi belajar? • Untuk mengetahui tentang prinsip


motivasi belajar.
• Untuk mengetahui tentang fungsi
dari motivasi belajar.
Motivasi Belajar Dalam Pendidikan
• Konsep Motivasi Dalam Belajar
• Aspek-aspek dalam Motivasi Belajar
• Prinsip-prinsip Motivasi
• Fungsi Motivasi dalam Belajar
Konsep Motivasi Dalam Belajar
• Pengertian motivasi menurut beberapa ahli
• Faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi belajar
• Cara meningkatkan motivasi belajar siswa
Aspek-aspek dalam Motivasi Belajar
• Minat dan perhatian siswa terhadap pelajaran.
• Semangat siswa untuk melaksanakan tugas-tugas belajarnya.
• Tanggung jawab siswa untuk melaksanakan tugas-tugas belajarnya.
• Rasa senang dalam mengerjakan tugas dari guru.
• Reaksi yang ditunjukkan siswa terhadap stimulus yang diberikan
guru.
Prinsip-prinsip Motivasi
• Prinsip Kompetisi.
• Prinsip Pemacu.
• Prinsip ganjaran dan hukuman.
• Prinsip Kejelasan Dan Kedekatan Tujuan.
• Pemahaman Hasil.
• Pengembangan Minat.
• Lingkungan yang Kondusif.
• Keteladanan.
Fungsi Motivasi dalam Belajar
• Mendorong manusia untuk berbuat, jadi sebagai penggerak atau
motor yang melepaskan energi.
• Menentukan arah perbuatan yakni, kearah tujuan yang hendak
dicapai.
• Menyeleksi perbuatan, yakni menentukan perbuatan  yang harus
dijalankan yang serasi guna mencapai tujuan  itu, dengan
menyampingkan perbuatan yang tidak bermanfaat bagi tujuan itu. 
Kesimpulan
Dari beberapa pendapat tentang motivasi dalam belajar, maka jelas
bahwa motivasi merupakan tenaga penggerak yang berfungsi 
mendorong manusia  untuk lebih giat berusaha, sehingga dengan usaha
tersebut hasil  dari belajar diharapkan akan tercapai. Dengan kata lain
tanpa motivasi manusia tidak akan mampu berbuat apa-apa, yang
berarti tidak ada perubahan terjadinya sesuatu perubahan karena
adanya usaha yang digerakkan oleh motivasi.

Anda mungkin juga menyukai