Anda di halaman 1dari 17

INTEGRASI RKM

KE DALAM RKP DESA


     
POKOK BAHASAN : INTEGRASI PERENCANAAN DAN PENGANGGARAN
DESA
SUB POKOK BAHASAN : INTEGRASI RKM KE DALAM RKP DESA

TUJUAN : Setelah penyajian SPB ini, diharapkan peserta dapat


menjelaskan:
1. Latar belakang integrasi RKM ke dalam RKPDesa
dengan benar;
2. Maksud dan tujuan integrasi RKM ke dalam RKPDesa
dengan benar;
3. Langkah–langkah dan waktu pelaksanaan integrase
RKM ke dalam RKP Desa dengan benar

WAKTU : 1 Jampel @ 45 menit = 45 menit


INTEGRASI RKM KE
DALAM RKP DESA
Persyaratan Umum Integrasi RKM ke
dalam RKP Desa
1) Kegiatan di dalam RKM yang dituangkan ke dalam RKP Desa hanya
kegiatan yang dibiayai oleh APB Desa saja;
2) Integrasi dilakukan oleh Tim Penyusun RKP Desa;
3) Integrasi dilakukan dengan mengikuti prosedur penyusunan RKP
Desa secara utuh.
4) Rencana Pembangunan Desa yang ada di dalam RKM dituangkan ke
dalam Format RKP Desa, dikelompokkan sesuai bidang, sub bidang
dan jenis kegiatan sesuai Lampiran Peraturan Menteri Dalam Negeri
Nomor 20 tahun 2018 tentang Pengelolan Keuangan Desa
Prosedur Integrasi RKM ke dalam RKP
Desa

Integrasi RKM ke dalam RKP Desa ini dilakukan, apabila:


1) PJMProAKSi sudah diintegrasikan ke dalam RPJM Desa;
2) Integrasi RKM ke dalam RKP sudah disepakati dalam Musdes yang
dibuktikan dengan Berita Acara Hasil Musdes.
Prosedur Integrasi RKM ke dalam RKP Desa dilakukan sesuai dengan
tahapan sebagai berikut:
Tahapan Integrasi RKM ke dalam RKP Desa

❶ ❷ ❸ ❹ ❺ ❻ ❼ ❽ ❾ ❿
N0.

Pertemuan Penyusunan Pembentukan Pencermatan Pencermatan Penyusunan Penyusunan Penetapan RKP Perubahan RKP Pengajuan Daftar
konsultatif perencanaan Tim Penyusun pagu indikatif ulang dokumen rancangan RKP Desa Desa Desa Usulan RKP Desa
dengan pembangunan RKP Desa Desa dan RPJM Desa RKP Desa melalui
Pemerintah Desa melalui penyelarasan musyawarah
Desa dengan Musyawarah program/ perencanaan
topik Desa kegiatan masuk pembangunan
TAHAPAN

Integrasi ke Desa Desa


RKM ke
dalam
RKPDesa

↓ ↓ ↓ ↓ ↓ ↓ ↓ ↓ ↓ ↓
Pemerintah Musdes Perwakilan Tim Penyusun RKM sebagai RKM yang Musrenbangdes RKP Desa yang Integrsasi RKM ke RKM 100% yang
Desa menyepakati KKM menjadi RKP Desa penjabaran dibiayai APB menyepakati sudah dalam RKP Desa tidak terbiayai
bersedia Program AMPL anggota Tim menerima PJMProAKSi, Desa RKP Desa, mengintegrasikan sebaiknya tidak dari Pamsimas
melakukan (dalam RKM) Penyusun RKP Dokumen RKM ada dan sesuai tertuang ke terkait dengan RKM ditetapkan melalui proses dan APB Desa
Integrasi menjadi Desa dari KKM dengan dalam integrasi RKM dengan Peraturan RKP Desa masuk dalam
KELUARAN

RKM ke Program dokumen RPJM Rancangan Desa. Perubahan Daftar Usulan


dalam RKP Prioritas Desa. RKP Desa RKP Desa
Desa Pembangunan
Desa

Bulan Juni
WAKTU

Paling Lambat Bulan Paling lambat Setelah RKP Desa Paling lambat
(Sebelum Bulan Juni/Juli Bulan Juli Bulan Juli Bulan Juli
bulan Juni Juli/Agustus bulan September ditetapkan bulan Desember
Musdes)
Prosedur Integrasi Integrasi RKM Ke Dalam RKP Desa (1)

No. Langkah - langkah Tujuan Uraian Hasil Pelaku Waktu

I Tahap Persiapan
1. Pertemuan  Mengadvokasi a. Mempersiapkan  Pemerintah Desa  Kepala Desa Bulan Juni
konsultatif dengan Pemerintah Desa dokumen dokumen bersedia  TFM (Sebelum
Pemerintah Desa agar bersedia tentang: melakukan  Kader AMPL Musdes)
dengan topik melakukan  Pamsimas; Integrsai RKM ke  KKM
Integrasi RKM ke Integrsai RKM ke  PJMProAKSi; dalam RKP Desa;  KPSPAMS
dalam RKP Desa dalam RKP  RKM  Pemerintah Desa  TP-PKK Desa
Desa;  Lainnya yang siap mewujudkan
 Mengadvokasi dianggap perlu kewajiban untuk
Pemerintah Desa b. Tim Pamsimas (TFM, mengalokasikan
agar mewujudkan KKM dan KPSPAMS) minimal 10% dari
kewajiban untuk berkonsultasi RKM untuk
mengalokasikan sekaligus meminta mendukung
minimal 10% dari kesediaan program
RKM untuk Pemerintah Desa Pamsimas.
mendukung untuk
program mengintegrasikan
Pamsimas. RKM ke dalam RKP
Desa.
 
No. Langkah – langkah Tujuan Uraian Hasil Pelaku Waktu
2 Penyusunan Mensosialisasikan a. Tim Pamsimas  Musyawarah Desa  BPD Paling Lambat
Perencanaan Program Pamsimas, (DC/TFM/lainya) menyepakati untuk  Kepala Desa bulan Juni
Pembangunan dengan fokus tentang menjadi Nara Sumber mendukung  DC
Prosedur Integrasi Integrasi RKM Ke Dalam RKP Desa (2)

Desa melalui Integrasi PJMProAKSi dalam Musyawarah Program  TFM


Musyawarah Desa dan RKM ke dalam Desa. Pamsimas;
 KKM
Dokumen b. Meyakinkan peserta  Musyawarah Desa
Perencanaan dan  KPSPAMS
Musyawarah Desa menyepakati untuk
Penganggaran Desa. tentang pentingnya mengintegrasikan  TP-PKK Desa
Program AKSi/ AMPL RKM ke dalam RKP
sebagai kebutuhan Desa;
dasar masyarakat.  Berita Acara
c. Memaparkan RKM Musyawarah Desa
dan kewajiban yang
Pemerintah Desa mencantumkan
untuk kesepakatan untuk
mengiintegrasikannya mengintegrasikan
ke dalam RKP Desa; RKM ke dalam RKP
d. Mengusulkan Desa.
perwakilan KKM  
sebagai anggota Tim
Penyusun RKP Desa
e. Memastikan dalam
Berita Acara hasil
Musyawarah Desa
telah mencantumkan
kesepatan untuk
mengintegrasikan
RKM ke dalam RKP
Desa.
No. Langkah – langkah Tujuan Uraian Hasil Pelaku Waktu
3. Pembentukan Mengupayakan a. KKM mengusulkan Perwakilan KKM  Kepala Desa Bulan Juni/Juli
Tim Penyusun perwakilan KKM perwakilannya menjadi anggota Tim  TFM  
RKP Desa menjadi anggota kepada Kepala Penyusun RKP Desa  Kader AMPL
Tim Penyusun RKP Desa sebagai  KKM
Prosedur Integrasi Integrasi RKM Ke Dalam RKP Desa (3)

Desa anggota Tim  KPSPAMS


Penyusun RKP
 TP-PKK Desa
Desa
b. Kepala Desa
menerbitkan SK
tentang Tim
Penyusun RKP
Desa yang
melibatkan
perwakilan KKM
sebagai
anggotanya.
II Tahap Penyusunan RKP Desa
1. Pencermatan RKM yang a. KKM menyerahkan Tim Penyusun RKP  Tim Penyusun Bulan Juli
Pagu Indikatif merupakan program Dokumen RKM Desa menerima RKM RKP Desa  
Desa dan di desa kepada Tim dari KKM, dibuktikan  KKM
penyelarasan bersangkutan, Penyusun RKP dengan Berita Acara  
program/kegiatan diterima menjadi Desa; Serah Terima.
masuk ke Desa salah satu bahan b. Membuat Berita
penyusunan RKP Acara serah terima
Desa. Dokumen RKM.
 
No. Langkah – langkah Tujuan Uraian Hasil Pelaku Waktu
2. Pencermatan ulang Memastikan kegiatan a. Melakukan integrasi  RKM sebagai  Tim Penyusun Bulan Juli
dokumen RPJM dalam RKM yang PJMProAKSi ke penjabaran RPJM Desa
Prosedur Integrasi Integrasi RKM Ke Dalam RKP Desa (4)

Desa akan dituangkan ke dalam RPJM Desa PJMProAKSi, ada  Tim Penyusun
dalam RKP Desa susuai prosedur dan sesuai dengan RKP Desa
sudah ada di dalam b. Kegiatan pada huruf dokumen RPJM  TFM
RPJM Desa a, dilakukan Desa.  KKM
  bersamaan (pararel)
dengan proses
integrasi RKM ke
dalam RKP Desa.
3. Penyusunan RKM yang dibiayai a. Menuangkan RKM yang RKM yang dibiayai APB  Kepala Desa Bulan Juli
Rancangan RKP melalui APB Desa, dibiayai APB Desa ke Desa sudah tertuang ke  Tim Penyusun  
Desa tetuang ke dalam dalam format RKP dalam Rancangan RKP RKP Desa
Rancangan RKP Desa; Desa  TFM
Desa. b. Memastikan Berita
Acara Rancangan RKP  KKM
Desa, mencantumkan  KPSPAMS
tentang integrasi RKM
ke daam RKP Desa;
c. Menyerahkan
Rancangan RKP Desa
kepada Kepala Desa;
d. Kepala Desa
memeriksa Rancangan
RKP Desa;
e. Melakukan perbaikan
Rancangan RKP Desa,
jika diminta Kepala
Desa.
No. Langkah – langkah Tujuan Uraian Hasil Pelaku Waktu
4. Penyusunan RKP Membahas dan a. TFM dan KKM Musrenbangdes  Kepala Desa Bulan
Desa melalui menyepakati menghadiri menyepakati RKP  BPD Juli/Agustus
Prosedur Integrasi Integrasi RKM Ke Dalam RKP Desa (5)

Musyawarah Rancangan RKP Musrenbangdes Desa, terkait dengan  Tim Penyusun


Perencanaan Desa melalui untuk membahas integrasi RKM. RKP Desa
Pembangunan Musyawarah dan menyepakati    TFM
Desa Perencanaan Rancangan RKP  Sanitarian
Pembangunan Desa Desa.
 KKM
b. TFM dan KKM
 TP-PKK Desa
berpartisipasi aktif
dalam proses
musyawarah,
terutama dalam hal
klarifikasi terhadap
kegiatan yang
berkaitan dengan
RKM.
c. Membuat Berita
Acara hasil
Musrenbangdes.
No. Langkah – langkah Tujuan Uraian Hasil Pelaku Waktu
5. Penetapan RKP Menetapkan RKP a. Hasil kesepakatan RKP Desa yang  Kepala Desa Paling lambat
Desa Desa yang sudah dalam Musyawarah sudah  BPD bulan
mengintegrasikan Perencanaan mengintegrasikan September
 Tim Penyusun
Prosedur Integrasi Integrasi RKM Ke Dalam RKP Desa (6)

RKM dengan Pembangunan Desa RKM ditetapkan


dituangkan ke dalam
RKP Desa
Peraturan Desa. dengan Peraturan  TFM
Berita Acara;
Desa.  KKM
b. Tim Penyusun RKP
Desa melakukan
perbaikan dokumen
Rancangan RKP
Desa berdasarkan
masukan
Musrenbangdes;
c. Kepala Desa
menyusun rancangan
Peraturan Desa
tentang RKP Desa;
d. Rancangan Peraturan
Desa tentang RKP
Desa dibahas dan
disepakati bersama
oleh Kepala Desa dan
BPD untuk ditetapkan
menjadi Peraturan
Desa tentang RKP
Desa.
No. Langkah – langkah Tujuan Uraian Hasil Pelaku Waktu
6 Perubahan RKP Melakukan Integrsasi RKM ke - - -
Desa Perubahan terhadap dalam RKP Desa
Prosedur Integrasi Integrasi RKM Ke Dalam RKP Desa (7)

RKP Desa, jika sebaiknya tidak melalui


terjadi perisiwa proses RKP Desa
khusus atau terjadi Perubahan
perubahan
mendasar terhadap
kebijakan
Pemerintah maupun
Pemerintah Daerah

7 Pengajuan daftar Mencari sumber Menuangkan RKM RKM 100% yang tidak  Kepala Desa Paling lambat
usulan RKP Desa pembiayaan untuk 100% yang tidak terbiayai dari  BPD bulan
merealisasikan RKM terbiayai dari BLM Pamsimas dan APB  TFM Desember
100%. Pamsimas dan APB Desa masuk dalam  KKM
Desa ke dalam Daftar Daftar Usulan RKP
Usulan RKP Desa Desa
 
Daftar Kode Rekening Bidang, Sub Bidang dan Kegiatan Yang Dapat
Digunakan Untuk Kegiatan Air Minum, Kesehatan dan Sanitasi
Kode Rekening BIDANG, SUB BIDANG dan KEGIATAN
2     BIDANG PELAKSANAAN PEMBANGUNAN

2 2   Sub Bidang Kesehatan

2 2 03 Penyuluhan dan Pelatihan Bidang Kesehatan (untuk masyarakat, Tenaga Kesehatan, Kader Kesehatan, dll)

2 4   Sub Bidang Kawasan Permukiman

2 4 03 Pemeliharaan Sumber Air Bersih Milik Desa (Mata Air/Tandon Penampungan Air Hujan/Sumur Bor, dll)

2 4 04 Pemeliharaan Sambungan Air Bersih ke Rumah Tangga (Pipanisasi dll)

2 4 06 Pemeliharaan Fasilitas Jamban Umum/MCK Umum, dll)

2 4 10 Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Sumur Resapan **

2 4 11 Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Sumber Air Bersih Milik Desa (Mata Air/Tandon Penampungan Air Hujan/Sumur
Bor, dll) **

2 4 12 Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Sumber Air Bersih ke Rumah Tangga (Pipanisasi, dll) **

2 4 14 Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Fasilitas Jamban Umum/MCK umum, dll **


Daftar Kode Rekening Bidang, Sub Bidang dan Kegiatan
Yang Dapat Digunakan Untuk Kegiatan Air Minum,
Kesehatan dan Sanitasi
Kode Rekening BIDANG, SUB BIDANG dan KEGIATAN

3     BIDANG PEMBINAAN KEMASYARAKATAN DESA

3 4   Sub Bidang Kelembagaan Masyarakat

3 4 02 Pembinaan LKMD/LMD/LPMD

3 4 03 Pembinaan PKK

3 4 04 Pelatihan Pembinaan Lembaga Kemasyarakatan

4     BIDANG PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

4 3   Sub Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa

4 3 01 Peningkatan Kapasitas Kepala Desa

4 3 02 Peningkatan Kapasitas Perangkat Desa

4 3 03 Peningkatan Kapasitas BPD


Daftar Kode Rekening Bidang, Sub Bidang dan Kegiatan Yang Dapat
Digunakan Untuk Kegiatan Air Minum, Kesehatan dan Sanitasi

Kode Rekening BIDANG, SUB BIDANG dan KEGIATAN

4 4   Sub Bidang Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga

4 4 01 Pelatihan/Penyuluhan Pemberdayaan Perempuan

4 4 02 Pelatihan/Penyuluhan Perlindungan Anak

* Penamaan Kegiatan ditetapkan oleh Kabupaten/Kota

** Untuk penamaan kegiatan, pilih salah satu sesuai kebutuhan desa, misal: Pembangunan atau Rehabilitasi atau
Peningkatan atau Pengerasan
SEKIAN DAN
TANK YOU

Anda mungkin juga menyukai