Anda di halaman 1dari 5

PENGELOLAAN LIMBAH

B3 RUMAH SAKIT

KELOMPOK 10
AMRAH LAELA AL’MUAWANA 201801019
SUKMAWATI 201801023
ANDI SUCI DWI ANA FADIA A. 201801025
ST. UMRAH AZZULFAH 201801038
PENGERTIAN LIMBAH B3
RUMAH SAKIT
 Limbah rumah sakit adalah semua limbah yang dihasilkan dari kegiatan rumah sakit yang terdiri dari
limbah medis dan non-medis Limbah medis adalah limbah yang terdiri dari limbah infeksius, limbah
patologi, limbah benda tajam, limbah farmasi, limbah sitotoksis, limbah kimiawi, limbah radioaktif,
limbah kontainer bertekanan, dan limbah dengan kandungan logam berat yang tinggi.
TUJUAN
PENGELOLAAN
LIMBAH B3
Tujuan B3 adalah untuk mencegah dan
menanggulangi pencemaran atau kerusakan
lingkungan hidup yang diakibatkan oleh limbah
B3 serta melakukan pemulihan kualitas
lingkungan yang sudah tercemar sehingga
sesuai dengan fungsinya kembali.
Jenis- jenis limbah B3 RS
Adapun jenis limbah B3 medis yang dimaksud
meliputi :

1. Jaringan tubuh manusia dan hewan :


2. Alat suntik bekas pakai jarum
3. Sisa pemeriksaan patologi dan pemeriksaan
laboratorium darah
4. Jaringan, barang-barang yang mengandung kuman
infeksius
5. Sisa obat yang tidak dipakai lagi
How About an
Infographic?
3. Gangguan genetik dan
1. Gangguan kenyamanan reproduksi
dan estetika

4. kerugian ekonomis, baik terhadap


pembiayaan operasional dan
2. Gangguan kesehatan pemeliharaan, adanya penurunan
manusia cakupan pasien dan juga kebutuhan
biaya kompensasi pencemaran
lingkungan.

Anda mungkin juga menyukai