Anda di halaman 1dari 19

INDUKSI ELEKTROMAGNETIK

Hukum
Faraday
KELAS XII A
KD 3.4

Edipin S. Sihombing
PRINSIP INDUKSI MAGNET

ALIRAN ARUS LISTRIK

MEDAN MAGNET
BISAKAH MEDAN MAGNET
MENGHASILKAN ARUS
LISTRIK ?
Konsep Flux Magnet

Fluks magnetik  didefinisikan sebagi


hasil kali antara komponen induksi
magnetik tegak lurus bidang B dengan
luas bidang A.
Φ =B A

Φ = B A cos 

4
Berdasarkan Fluks Magnet, arus listrik
terjadi disebabkan tiga hal:
1. Induksi Magnetik berubah (B).
2. Luas penampamng loop yang berada
didalam medan magnet berubah (A)
3. Sudut yang dibentuk arah B dengan
normal bidang berubah
Contoh Soal 1
Sebuah permukaan persegi luas 100 cm² diletakkan pada suatu daerah
medan magnetic 10 x 10¯³ T. Arah normal bidang persegi membuat
sudut θ terhadap arah medan
magnetik. Tentukan fluks magnetik jika :
A. θ = 0˚
B. θ = 90˚
C. θ = 30˚

6
tentukan fluks magnetic yang menembus sebuah bidang
segitiga sama sisi yang sisinya =20 cm.terdapat induksi
magnetic homogen sebesar 240T yang arahnya tegak lurus
didang
Arus Induksi & GGL Induksi

Supaya arus mengalir pada batang, maka kedua ujung batang


harus dijadikan rangkaian tertutup (loop)

Arus yang mengalir disebut Arus Induksi


GGL yang membangkitkan arus tersebut disebut GGL Induksi (Imbas)
Medan magnet yang ditimbulkan arus induksi di dalam loop disebut Medan Magnet Induksi

Sepanjang batang bergerak, maka muncul gaya yang melawan gerak batang tersebut, atau bisa
dikatakan : Usaha yang diberikan untuk menggerakkan batang diubah menjadi energy listrik
8
Jika kecepatan batang konstan (v), maka berlaku :
Fmekanik = Fmagnet = B.iin.L

Karena berlaku juga :


Daya (kec. konstan) = Daya listrik yang muncul

Maka:
Pmekanik = Plistrik
F.v = εin.iin
(B.iin.L).v = εin.iin

εin = B.L.v 9
TANDA GGL INDUKSI
ε + jika arus induksi pada loop menghasilkan medan magnet yang
searah medan magnet luar.

ε – jika arus induksi pada loop menghasilkan medan magnet yang


berlawanan arah medan magnet luar.

Jadi pada kasus batang di atas, bisa dituliskan :

 
εin = B.L.v
10
Contoh Soal 2
Batang ab sepanjang 40cm digerakkan dalam medan magnet
B = 10¯² T dengan kecepatan tetap v = 20 m/s, jika hambatan kawat
R = 5 Ω, tentukanlah:
a. Besar GGL induksi pada batang ab? Titik mana yang memiliki potensial yang lebih
besar?
b. Besar dan arah arus induksi !
c. Besar dan arah gaya magnet yang bekerja pada batang !
d. Besarnya daya yang diperlukan untuk menggerakkan batang !
e. Arah medan magnet induksi!

11
Jawab :

a. ε = BLv = 1.0,4.20 = 8 Volt. Titik a potensial lebih tinggi


daripada b.
b. i = ε / R = 8/10 = 0,8 A, arah dari b ke a
c. F = BiL = 1.0,8.0,4 = 0,32 N, arah ke kiri
d. P = F.v = 0,32.20 = 6,4 W

12
HUKUM INDUKSI FARADAY
•εin  = B.L.v  
εin =
εin = B.L. Besaran B.A disebut FLUKS
εin = B. MAGNET (Φ)
εin = B. εin =

Dalam bentuk yang lebih umum :


εin = N

13
Soal 1
Fluks magnetik yang di lingkupi oleh suatu kumparan berkurang dari 0,5
web menjadi 0,1web dalam waktu 5 sekon. Kumparan terdiri dari 200
lilitan dengan hambatan 4 Ω.
Tentukan kuat arus yang melalui kumparan!

14
Soal 2
Suatu kumparan dengan 100 lilitan mengalami fluks dengan
persamaan ϕ = 5 sin 2t Weber.
a. Berapa GGL induksi pada saat π detik?
b. Kapan GGL induksi pada kumparan akan bernilai nol pertama
kalinya?

15
Aplikasi Induksi Elektromagnetik

Generator Listrik
Generator AC (Arus Bolak-balik)

16
Generator DC (Arus Searah)

17
Transformator

Transformator adalah suatu alat yang digunakan untuk


mengubah suatu tegangan ac tertentu ke tegangan ac
lain yang diperlukan oleh beban listrik.
Formulasi transformator
Persamaan trafo

Persamaan trafo ideal

Persamaan trafo nyata

18
19

Anda mungkin juga menyukai