Anda di halaman 1dari 8

BILANGAN

PECAHAN
OPERASI HITUNG
BILANGAN
PECAHAN
Kelompok 5
Ade Sufyan Tsauri
Agung Denaj Pramono
Eva Nurfaizah
Risna wati
Siska Suci Lestari
Vini Nur Apriani
Bilangan Pecahan
Bilangan pecahan merupakan salah satu komponen yang
dipelajari dalam matematika. Bilangan ini memiliki beberapa jenis
serta operasi hitung tersendiri. 
Pecahan atau dalam bahasa Inggris bernama fraction, berasal dari
bahasa Latin fractus yang artinya rusak. Bentuk bilangan pecahan
biasa dituliskan dengan a/b, contohnya 1/2, 3/4, 5/7, dan lain-lain.
Bilangan yang berada di atas garis pemisah disebut dengan
pembilang, sedangkan bilangan di bagian bawah disebut penyebut.
Jenis Jenis Bilangan Pecahan
1. Pecahan sejati
Contoh dari bilangan pecahan sejati adalah 1/2, 2/5, dan 4/7.  Pecahan
yang memiliki penyebut 100 biasa disebut dengan persen. Sedangkan pecahan
dengan penyebut 1000 disebut dengan permil. Contohnya adalah 5/100 yang
dilambangkan dengan 5% atau dibaca 5 persen. Sedangkan 5/100 dibaca 5
permil 

2. Pecahan tidak sejati


Pecahan ini memiliki pembilang yang lebih besar dari penyebutnya,
seperti 6/5 dan 7/4
3. Pecahan Campuran
Pecahan campuran terdiri dari bilangan bulat dengan bilangan
campuran, contohnya seperti 2 1/3 dan 3 1/5.  Jenis pecahan ini bisa
diubah menjadi bilangan pecahan biasa dengan cara berikut ini:
4. Pecahan Desimal
Pecahan desimal memiliki sistem bilangan yang tersusun dari angka 0,
1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, dan 9.  Bilangan bulat juga masuk dalam bilangan
desimal.
Contoh dari jenis pecahan ini adalah 0,5; 1,25; dan 3,3. 
Pada contoh bilangan 1,25 dapat dijabarkan dengan: Bilangan 1 bernilai 1 x
1 = 1 Bilangan 2 bernilai 2 x 1/10 = 2/10` Bilangan 5 bernilai 5 x 1/100 =
5/100
OPERASI HITUNG
BILANGAN PECAHAN
1. Penjumlahan dan pengurangan
Contoh dari penjumlahan dan pengurangan pecahan sebagai
berikut :
1/5 + 3/5 = 4/5
7/3 - 5/3 = 2/3
Jika penyebut berbeda maka:
1/5 + 1/2 = 2/10 + 5/10 = 7/10
2/10 senilai dengan 1/5, begitu juga dengan 1/2 yang senilai
dengan 5/10. 
Perkalian dan pembagian
Contoh dari perkalian
2⁄9 x 2⁄5= 4⁄45
Keterangan :
2x2=4
9 x 5 = 45
Contoh dari pembagian
6⁄18 : 2⁄6= 3⁄3 = 1
Keterangan :
6:2=3
18 : 6 = 3
 
THANKS
ANY QUESTION?

Anda mungkin juga menyukai