Anda di halaman 1dari 15

KONSEP BENCANA

Wheny Utariningsih
Becana Tahun 2019
• 396 bencana alam yang dilaporkan dalam Emergency
Events Database (EM-DAT)
• 11.755 orang meninggal
• Kerugian sebesar 130 miliar USD
BENCANA?
• ISDR (2004)
“Suatu gangguan serius terhadap keberfungsian
masyarakat, sehingga menyebabkan kerugian yang
meluas pada kehidupan manusia dari segi materi,
ekonomi atau lingkungan, dan gangguan itu melampaui
kemampuan masyarakat yang bersangkutan untuk
mengatasi dengan menggunakan sumberdaya mereka
sendiri”
• Undang-undang No. 24 Tahun 2007 tentang
Penanggulangan Bencana
“Peristiwa atau rangkaian peristiwa yang mengancam dan
mengganggu kehidupan dan penghidupan masyarakat
yang disebabkan, baik oleh faktor alam dan/atau faktor
non-alam, maupun karena faktor manusia sehingga
mengakibatkan timbulnya korban jiwa manusia, kerusakan
lingkungan, kerugian harta benda, dan dampak psikologis.”
Kata kunci
• Adanya kejadian atau peristiwa
• Mengganggu keberfungsian masyarakat
• Mengakibatkan kerugian berupa:
– Kehilangan jiwa manusia
– Kehilangan harta benda
– Kerusakan lingkungan
– Dampak psikologis
• Masyarakat tidak mampu mengatasi dengan sumberdaya yang
dimilikinya
Bahaya (Hazard)
Natural Hazard
Man made hazard
Social Hazard
Kerentanan (vulnerability)
Fisik: lokasi, struktur bangunan
Sosial: jumlah penduduk, jenis kelamin,
usia, pendidikan, penduduk cacat
Ekonomi: pekerjaan, jumlah KK miskin
Lingkungan: kualitas sumber daya alam,
sistem ekologi, paparan bahan beracun
dan polusi berbahaya.
Kapasitas (Capacity)
• kemampuan untuk menanggulangi
(copying capacity)
mitigasi struktural, pembuatan tanggul sungai

• kemampuan untuk beradaptasi (adaptive


capcity)
penyediaan logistik selama bencana, lokasi
pengungsian, jalur evakuasi.
Risiko
• Risiko didefiniskan sebagai sebuah
kemungkinan dari konsekuensi bahaya
atau ekspektasi kehilangan yang
merupakan hasil dari terakasi/hubungan
antara bahaya alami atau bahaya dari
kegiatan manusia dan kondisi kerentanan
(ISDR, 2004).
Tingkat Risiko

•  
REFERENSI
• Coppola, D. 2007. Introduction to International Disaster Management.
Amsterdam: Butterworth-Henermann.
• CREED. 2020. Disaster Year in Review 2019. Published in Cred Crunch,
Issue 58.
• BNPB. 2020. Data Informasi Bencana Indonesia. Retrieved from
https://bnpb.cloud/dibi/
• ISDR. 2004. Living with Risk: A Global Review of Disaster Reduction
Initiatives. New York: United Nation.
• Undang-undang No. 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana

Anda mungkin juga menyukai