Anda di halaman 1dari 19

KESELAMATAN

DAN
KESEHATAN KERJA

Oleh:
Muammar Gomareuzzaman, S.Si., M.Sc.
SISTEM MANAJEMEN K3 (SMK3)

Metodologi
Menetapkan tujuan dan proses untuk mencapai hasil yang sesuai dengan
PLAN aturan

Mengimplemetasikan proses untuk mencapai


DO tujuan

Monitoring, Evaluasi, dan Pelaporan CHECK

Meningkatkan
kinerja ACT
Sumber: OHSAS 18001:2007; OHSAS
Tanggap Darurat

KEADAAN TANGGAP
DARURAT DARURAT

KRISIS

Sumber: OHSAS 18001:2007; OHSAS


Tanggap Darurat
• Keadaan darurat adalah kejadian atau insiden
yang tidak direncanakan dan tidak dikehendaki yang
berakibat merugikan perusahaan atau mengganggu
kelancaran operasi.

• Tanggap darurat adalah Upaya penanggulangan


keadaan darurat untuk mencegah terjadinya
peningkatan ke kondisi krisis.

• Krisis adalah Eskalasi dari keadaan darurat


sehingga dapat menyebabkan kegagalan operasi,
kerugian/ kerusakan yang lebih besar.

Sumber: OHSAS 18001:2007; OHSAS


Keberhasilan Rencana Keadaan Darurat

Perencanaan
Team
& Proses

Fasilitas Latihan Pelaksanaan

Sumber: OHSAS 18001:2007; OHSAS


Keberhasilan Rencana Keadaan Darurat
• Perencanaan dan Proses
Rencana tertulis & prosedur-prosedur tindakan untuk setiap kejadian darurat &
tindakan-tindakan yang harus diambil ketika terjadi keadaan darurat;

• Team
Kelompok pekerja yang sudah ditentukan tugas dan tanggung jawabnya, serta
penetapan oleh Pimpinan Tertinggi setempat;

• Fasilitas
Fasilitas penanggulangan keadaan darurat harus dipastikan untuk siap digunakan
setiap saat;

• Latihan
Latihan penanggulangan keadaan darurat harus dilakukan secara berkala, untuk
meningkatkan kesiagaan dan keterampilan organisasi;

• Pelaksanaan
Setiap pekerja harus mengetahui peranannya dalam Kegiatan Tanggap Darurat di
lokasi kerjanya.
RESIKO
RESIKO ADALAH KESEMPATAN ATAU KEMUNGKINAN BERTEMUNYA SATU
ATAU LEBIH BAHAYA DAN MENGAKIBATKAN SEJUMLAH KERUGIAN

CONTOH:

BAHAYA RESIKO

0 – 1%
1–4%
CH4 5 – 15 %
> 17 %

KENDARAAN SUPIR MABUK


BAN GUNDUL
BERMOTOR REM BLONG
JARAK PANDANG BURUK
PENGELOLAAN RESIKO

ADALAH PROSES PENGELOLAAN RESIKO SECARA SISTEMATIS


YANG PENERAPANNYA MELIPUTI RANGKAIAN:
1. IDENTIFIKASI BAHAYA (HAZID= HAZARD IDENTIFICATION)
2. ANALISA BAHAYA (HAZAN=HAZARD ANALYSIS)
3. PENILAIAN RESIKO (RISK ASSESMENT)
4. PENGONTROLAN/ PENGENDALIAN & PEMANTAUAN RESIKO
(RISK CONTROL AND MONITORING)

DILAKUKAN PADA SAAT:


• TAHAP PERENCANAAN/ AWAL KEGIATAN
• PERUBAHAN/ MODIFIKASI SUATU PROSES/ KEGIATAN
• PENGEMBANGAN SUATU PROSEDUR KERJA
• ADANYA TEMUAN BAHAYA BARU DARI SUATU KEGIATAN
1. IDENTIFIKASI BAHAYA
TAHAP PERTAMA DALAM KEGIATAN MANAJEMEN RESIKO DIMANA KITA
MELAKUKAN IDENTIFIKASI BAHAYA YANG TERDAPAT DALAM SUATU
KEGIATAN ATAU PROSES.
◘ APAKAH ADA SUMBER YANG DAPAT MENIMBULKAN CEDERA ?
* BAHAN/ MATERIAL
* ORANG/ PEKERJA
* CARA/ METODE KERJA
* ALAT/ MESIN
* LINGKUNGAN KERJA
◘ SIAPA YANG TERPAPAR DENGAN SUMBER TERSEBUT ?
* PEKERJA USIA MUDA/ LANJUT
* PRIA/ WANITA
* PIHAK KETIGA (KONTRAKTOR, TAMU, DLL)
◘ BAGAIMANA CEDERA DAPAT TERJADI/TIMBUL ?
* JATUH DARI KETINGGIAN ATAU ELEVASI YANG SAMA
* TERTIMPA/TERKENA BENDA JATUH
* TERBENTUR, TERJEBAK, TERPAPAR (SUHU,ARUS LISTRIK, B3)
* MENGELUARKAN TENAGA BERLEBIHAN
2. ANALISIS BAHAYA (HAZAN)
ADALAH KEGIATAN ANALISIS SUATU RESIKO ATAU BAHAYA
DENGAN CARA MENENTUKAN BESARNYA KEMUNGKINAN DAN
TINGKAT KEPARAHAN DARI AKIBAT YANG DITIMBULKANNYA..

TINGKAT KEPARAHAN/ KERUGIAN PADA MANUSIA:


 KEMATIAN (FATALITY)
 CACAT
 PERAWATAN MEDIS
 LUKA RINGAN

3. PENILAIAN RESIKO
AGAR PENILAIAN SEOBYEKTIF MUNGKIN MAKA PERLU
MENGUMPULKAN INFORMASI SEBELUM MENILAI RESIKO DARI
SUATU AKTIVITAS

4. PENGONTROLAN.
KURANGNYA PENGAWASAN/ DAN PEMANTAUAN PEKERJA AKAN
MENYEBABKAN TERJADINYA BAHAYA
MENENTUKAN RESIKO POTENSIAL

POTENSI RESIKO = KEMUNGKINAN X KEPARAHAN X FREKUENSI

KEMUNGKINAN (M) : KESEMPATAN TIMBULNYA CIDERA, KERUSAKAN


ATAU KERUGIAN.

KEPARAHAN (P) : KEPARAHAN AKIBAT YANG BISA TERJADI

FREKUENSI (F) : SEBERAPA SERING KEJADIAN BERBAHAYA ITU


MUNCUL
APA YANG ANDA HARUS LAKUKAN SUPAYA SELAMAT DAN SEHAT
DALAM BEKERJA?

LAKUKAN IDENTIFIKASI BAHAYA DAN PENILAIAN RESIKO !!!

APA ITU BAHAYA ?


SETIAP BENDA, BAHAN KEGIATAN ATAU KONDISI YANG MEMILIKI
POTENSI UNTUK MENYEBABKAN CIDERA, KERUSAKAN,
PENYAKIT ATAU KERUGIAN.

MENGAPA INI HARUS DILAKUKAN ?


KARENA PERSYARATAN HUKUM DI NEGARA-NEGARA DI DUNIA ,
JUGA SEBAGAI PERTANGGUNGAN JAWAB MORIL PADA
KARYAWAN, PRAKTEK MANAJEMEN YANG BAIK.
KEMUNGKINAN ( M )

HARKAT KEMUNGKINAN
1 TIDAK TERDAPAT KEMUNGKINAN TERJADI

2 KEMUNGKINAN TERJADI LEBIH KECIL DARIPADA RATA-RATA

3 KEMUNGKINAN TERJADI RATA-RATA

4 KEMUNGKINAN BESAR TERJADI

5 PASTI AKAN TERJADI


KEPARAHAN ( P )

HARKAT KEPARAHAN
1 CIDERA RINGAN ATAU (KERUGIAN HARTA BENDA < US $100,-)

2 CIDERA HARI HILANG (LTI) TANPA CACAT PERMANEN ATAU (US $100,-
< KERUGIAN HARTA BENDA < US $1.000,-)

3 CIDERA HARI HILANG (LTI) DENGAN CACAT PERMANEN ATAU ( US


$1.000,- < KERUGIAN HARTA BENDA < US $ 5.000,-)

4 CIDERA BERAKIBAT KEMATIAN PADA SATU KARYAWAN ATAU ( US


$5.000,- < KERUGIAN HARTA BENDA < US $ 10.000,-)

5 CIDERA BERAKIBAT KEMATIAN BANYAK ORANG ATAU (KERUGIAN


HARTA BENDA > US $10.000,-)
FREKUENSI ( F )

HARKAT FREKUENSI
1 JUMLAH KORBAN SEDIKIT SEKALI DALAM SETAHUN (JARANG)

2 BEBERAPA ORANG SETIAP BULAN ( TIDAK BIASA)

3 BEBERAPA ORANG SETIAP MINGGU ( KADANG-KADANG)

4 SEDIKIT ORANG SEKALI SETIAP HARI (SERING)

5 BANYAK ORANG BERKALI-KALI TIAP HARI (TERUS MENERUS)


RESIKO DAN KODE BAHAYA

KODE POTENSI TINGKAT KEMUNGKINAN TINDAKAN


BAHAYA RESIKO RESIKO AKIBAT DIPERLUKAN

KEMATIAN/KERUGIAN STOP DAN PERBAIKI


AA 75 - 125 KRITIS BARANG BESAR (SEGERA)
>US$10.000

LTI SERIUS. KERUGIAN PERBAIKI DALAM


A 32 - <75 TINGGI BARANG US$5.000 - WAKTU 12 JAM
$10.000.

LTI SEDANG. KERUGIAN


B 18 - <32 SEDANG BARANG US $ 1000 - PERBAIKI DALAM 3
$5.000,- HARI

CIDERA RINGAN ATAU


C 2 - <18 RENDAH KERUGIAN BARANG PERBAIKI JIKA DAPAT.
KECIL
BANYAK METODE YANG DAPAT DIGUNAKAN UNTUK IDENTIFIKASI
BAHAYA DAN PENILAIAN RESIKO, TAPI BAHAYA TIDAK TERGANTUNG
PADA SALAH SATU METODE TETAPI TERGANTUNG SEPENUHNYA
PADA KOMITMEN MANUSIA YANG TERLIBAT.

KOMITMEN

ALOKASI SUMBER-SUMBER PELATIHAN

PEMILIHAN PROSES PARTISIPASI

PERNYATAAN NILAI PENERAPAN


&KEBIJAKAN
TANGGAPAN
CARA MANAJEMEN MENINGKATKAN MINAT
KESELAMATAN KERJA

1. TEKANKAN DAN JELASKAN BHW PRODUKSI DAN KESELAMATAN


KERJA SELALU BERSAMA UNTUK MENCAPAI HASIL YANG EFISIEN
2. BERIKAN CONTOH YANG BAIK
3. HADIR DALAM SETIAP PERTEMUAN RAPAT KESELAMATAN KERJA
4. MELIHAT DAN MELAKUKAN TINDAKAN ATAS LAPORAN
KECELAKAAN
5. MELIHAT HASIL PENCATATAN KESELAMATAN KERJA SECARA
BAGIAN DEMI BAGIAN
6. MENDORONG MINAT DALAM KESELAMATAN KERJA DENGAN
MENERBITKAN PAMFLET, PENGUMUMAN, DAN MEMBICARAKAN
HASIL PENCATATAN KECELAKAAN DALAM KEGIATAN
STOP
(SAFETY TRAINING OBSERVATION PROGRAM)
HENTIKAN PERBUATAN YANG MEMBAHAYAKAN
JADIKAN PENGAWASAN MENJADI SUATU KEBIASAAN. HARUS
DIINGAT BAHWA KECELAKAAN MENYEBABKAN HILANGNYA
WAKTU KERJA, BERTAMBAHNYA BIAYA TAK TERDUGA, BAHKAN
HILANGNYA NYAWA MANUSIA !

PRINSIP: BAHWA KECELAKAAN DAPAT DICEGAH DAN SETIAP


ORANG BERTANGGUNG JAWAB TERHADAP KESELAMATANNYA
MASING-MASING

BIASAKAN: MEMUTUSKAN, BERHENTI SEJENAK, AMATI,


BERTINDAK, MELAPORKAN

Anda mungkin juga menyukai