Anda di halaman 1dari 15

KEGAWADARURATAN

JANTUNG
&
PEMBULUH DARAH
2
Pengertian

Gagal Jantung
Ketidakmampuan Jantung
memompa darah dlm jumlah yg cukup
untuk memenuhi kebutuhan jaringan
terhadap oksigen dan nutrient
dikarenakan adanya kelainan fungsi
jantung
yang berakibat jantung gagal memompa
darah untuk memenuhi kebutuhan
metabolisme jaringan dan atau
kemampuannya hanya ada kalau
disertai  peninggian tekanan pengisian
ventrikel kiri
3
Faktor Resiko
Kegawadaruratan Jantung & PEMBULUH DARAH

➜ Meningkatnya laju metabolisme (demam,


tirotoksikosis)
➜ Menurunkan suplai oksigen ke jantung
(Hipoksia dan anemia)
➜ Menurunkan kontraktilitas jantung (Asidosis
respiratorik / metabolic & abnormalita
elektronik)
Gejala dan tanda
kegawadaruratan
jantung &
PEMBULUH DARAH
5
➜ Hipotensi
➜ Nyeri dada yang menyebar hingga leher, bahu, punggung,
atau perut.
➜ Sesak napas.
➜ Cemas dan gelisah.
➜ Pusing, pingsan, atau kehilangan kesadaran.
➜ Rasa tidak nyaman yang muncul ketika duduk atau condong
ke depan.
➜ Lemas.
➜ Pucat.
➜ Pembengkakan di tungkai atau perut.
➜ Jantung berdebar
6


Jenis –jenis
Kegawadaruratan
jantung & PEMBULUH
DARAH
7

ARTERI KORONER
Penyakit jantung yang paling umum terjadi pada banyak orang yang
terkena penyakit jantung.
Penyakit jantung arteri koroner terjadi dimana dinding arteri menebal akibat
akumulasi lemak yang menumpuk.
Hal ini akan memotong aliran darah yang menuju jantung dan
mengakibatkan tekanan darah meningkat.
Jenis –jenis kegawadaruratan 8

jantung & PEMBULUH DARAH

➜ PENYAKIT KATUP
➜ PENYAKIT OTOT JANTUNG
JANTUNG Jantung memiliki 4 katup.
Terkadang otot jantung Jika salah satu atau lebih dari
dapat melemah. satu katup jantung tidak
Apabila otot jantung bekerja dengan baik, maka
dapat menyebabkan stroke
melemah maka mereka
jantung atau yang biasa disebut
tidak dapat memompa
dengan angina.
darah yang dibutuhkan
oleh tubuh
Jenis –jenis kegawadaruratan 9

jantung & PEMBULUH DARAH


➜ GAGAL JANTUNG
Gagal jantung terjadi
➜ PENYUMBATAN ketika jantung tidak
Penyumbatan dapat dapat memompa darah
terjadi saat lemak dalam sehingga seakan-akan
darah terakumulasi berhenti bekerja.
sehingga menutup salah Gagal jantung terjadi
saat tubuh mengalami
satu arteri utama
shock atau terdapat
jantung.
gangguan paru-paru.
Jenis –jenis kegawadaruratan 10

jantung & PEMBULUH DARAH


➜ PENYAKIT
➜ GANGGUAN
JANTUNG
SEREBROVASKULAR
Ketika ada hambatan BAWAAN
dalam sirkulasi darah Penyakit jantung juga
dari jantung ke otak, dapat terjadi karena cacat
maka kondisi inilah bawaan sejak lahir.
yang disebut
serebrovaskular.
Jenis –jenis kegawadaruratan 11

jantung & PEMBULUH DARAH


ATHEROSCLOROSIS
➜ PENYAKIT REMATIK Penyempitan & Pengerasan
JANTUNG pembuluh darah arteri
Kondisi di mana katup akibat penumpukan plak
jantung mengalami pada dinding pembuluh
kerusakan akibat darah
komplikasi dari demam Kondisi ini merupakan
reumatik, yaitu sebuah penyebab umum penyakit
penyakit peradangan yang jantung koroner
dapat memengaruhi (atherosclerosis heart
berbagai organ tubuh. disease).
Jenis –jenis kegawadaruratan 12

jantung & PEMBULUH DARAH


TRACHYCARDIA
➜ ANGINA Istilah medis untuk
Istilah medis yang digunakan menjelaskan tentang
untuk nyeri dada atau
peningkatan denyut
➜ rasa tidak nyaman dalam
jantung.
waktu singkat yang
polanya mudah diprediksi. Peningkatan denyut
Kebanyakan kasus, angina jantung ini dapat
pektoris berlangsung disebabkan karena
sekitar 15 menit merokok, minum
minuman beralkohol,
dan stres.
Jenis –jenis kegawadaruratan 13

jantung & PEMBULUH DARAH

➜ Bradycardia
Istilah medis dimana
denyut jantung melambat.
➜ Terjadi ketika otot-otot
jantung lelah. Alat pacu
jantung dapat membantu
untuk memulihkan denyut
jantung.
14
PENATALAKSANAAN
KEGAWADARURATAN JANTUNG &
PEMBULUH DARAH
Prinsip penangan RJP ada 3 langkah yaitu ABC
(Airway/pembebasan jalan nafas, Breathing/ usaha
nafas, Circulation/ membantu memperbaiki sirkulasi).
Namun sebelum melakukan 3 prinsip penanganan
penting dalam RJP tersebut, penolong harus melakukan
persiapan sebelumnya yaitu memastikan kondisi aman
dan memungkinkan dilakukan RJP.
15

Thanks!
Any questions?

Anda mungkin juga menyukai