Anda di halaman 1dari 6

KEBANGKITAN YESUS MEMBAWA

PENGHARAPAN BARU
YOHANES 20 : 3 - 10
KEBANGKITAN YESUS
Yohanes 20 : 3
Maka berangkatlah Petrus dan murid yang lain itu ke kubur.
Yohanes 20 : 4
Keduanya berlari bersama-sama, tetapi murid yang lain itu
berlari lebih cepat dari pada Petrus sehingga lebih dahulu
sampai di kubur.
Yohanes 20 : 5
Ia menjenguk ke dalam, dan melihat kain kapan terletak di
tanah; akan tetapi ia tidak masuk ke dalam.
Yohanes 20 : 6
Maka datanglah Simon Petrus juga menyusul dia dan masuk ke
dalam kubur itu. Ia melihat kain kapan terletak di tanah,
KEBANGKITAN YESUS MEMBAWA
PENGHARAPAN BARU
YOHANES 20 : 3 - 10
Yohanes 20 : 7
sedang kain peluh yang tadinya ada di kepala Yesus tidak
terletak dekat kain kapan itu, tetapi agak di samping di tempat
yang lain dan sudah tergulung.
Yohanes 20 : 8
Maka masuklah juga murid yang lain, yang lebih dahulu sampai
di kubur itu dan ia melihatnya dan percaya.
Yohanes 20 : 9
Sebab selama itu mereka belum mengerti isi Kitab Suci yang
mengatakan, bahwa Ia harus bangkit dari antara orang mati.
Yohanes 20 : 10
Lalu pulanglah kedua murid itu ke rumah.
KEBANGKITAN YESUS MEMBAWA
PENGHARAPAN BARU
YOHANES 20 : 3 - 10
“Oleh karena kematian dan kebangkitannya, kita ditebus dari
segala dosa.”
1 Petrus 1 : 18
Sebab kamu tahu, bahwa kamu telah ditebus dari cara hidupmu
yang sia-sia yang kamu warisi dari nenek moyangmu itu bukan
dengan barang yang fana, bukan pula dengan perak atau emas,

1 Petrus 1 : 19
melainkan dengan darah yang mahal, yaitu darah Kristus yang
sama seperti darah anak domba yang tak bernoda dan tak
bercacat.
KEBANGKITAN YESUS MEMBAWA
PENGHARAPAN BARU
YOHANES 20 : 3 - 10

“Berita bohong yang dibuat para imam besar mengenai


kebangkitan YESUS”
Matius 28 : 12
Dan sesudah berunding dengan tua-tua, mereka mengambil
keputusan lalu memberikan sejumlah besar uang kepada
serdadu-serdadu itu
Matius 28 : 13
dan berkata: "Kamu harus mengatakan, bahwa murid-murid-
Nya datang malam-malam dan mencuri-Nya c  ketika kamu
sedang tidur.
KEBANGKITAN YESUS MEMBAWA
PENGHARAPAN BARU
YOHANES 20 : 3 - 10

“Keyakinan kita akan sia-sia bila YESUS tidak bangkit.”

1 Korintus 15 : 15
Lebih dari pada itu kami ternyata berdusta terhadap Allah,
karena tentang Dia kami katakan, bahwa Ia telah
membangkitkan Kristus -- padahal Ia tidak membangkitkan-
Nya, kalau andaikata benar, bahwa orang mati tidak
dibangkitkan.
KEBANGKITAN YESUS MEMBAWA
PENGHARAPAN BARU
YOHANES 20 : 3 - 10

Pembebasan kita dari segala dosa oleh YESUS telah


dirancang Allah berabad-abad lamanya lewat wahyu dan
nubuatan para nabi. Dan itu bukan usaha kita sendiri tapi
oleh kasih karunia Allah.

SELAMAT PASKAH UNTUK KITA SEMUA


TUHAN YESUS MEMBERKATI

Anda mungkin juga menyukai