Anda di halaman 1dari 7

Latar Belakang Bahasa Indonesia Sebagai

Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian


1. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1989 tentang Sistem
Pendidikan Nasional
2. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional
3. Surat Keputusan Direktur Jendral Pendidikan Tinggi
Departemen Pendidikan Nasional Nomor 323/U/2000
tentang Pedoman Penyusunan Kurikulum Pendidikan
Tinggi dan Penilaian Hasil Belajar Mengajar.
Visi dan Misi Mata Kuliah
Bahasa Indonesia
Visi
menjadikan Bahasa Indonesia sebagai salah satu
instrumen pengembangan kepribadian mahasiswa menuju
terbentuknya insan terpelajar yang mahir berkomunikasi
dalam Bahasa Indonesia.
Misi
tercapainya kemahiran mahasiswa dalam menggunakan
Bahasa Indonesia untuk menguasai , menerapkan, dan
mengembangkan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni
dengan rasa tanggung jawab sebagai warga negara
Indonesia yang berkepribadian.
Bahasa Sebagai Alat Komunikasi
Penerimaan
Encoding Pengiriman
a. Mendengar
a. Kata a. Berbicara
b. Membaca
b. Gambar b. Menulis
Idea c. Mengamati
c. Tindakan c. menggambar
d. bertindak

Tindakan Decoding
Sejarah Bahasa Indonesia
Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928
Bangsa Indonesia terdiri dari beratus
suku bangsa yang mempunyai bahasa
daerah.
Perlunya bahasa persatuan untuk
melawan penjajah.
Alasan Bahasa Melayu menjadi Bahasa
Indonesia
Bahasa Melayu tersebar di seluruh
wilayah Indonesia.
Bahasa Melayu diterima oleh semua
suku di Indonesia.
Bahasa Melayu bersifat demokratis.
Bahasa Melayu bersifat reseptif.
Problematik Bahasa Indonesia
Perjalanan zaman berdampak pada perubahan bahasa, ada
unsur lama yang tenggelam dan ada yang justru
menggunakan unsur lama sebagai konsep baru.
Munculnya bentuk-bentuk yang tidak dikenal dalam bahasa
Melayu.
Pengaruh bahasa daerah dan bahasa asing tidak cukup
terkontrol masuk dalam bahasa Indonesia dengan kurang
cermat.
Kita masih berfikir dalam bahasa daerah tetapi menggunakan
tuturan bahasa Indonesia sehingga lafal, dan struktur
kalimatnya dipengaruhi daerahnya masing-masing.
Penilaian terhadap bahasa Indonesia
Sikap Negatif Sikap Positif
1. Menganggap Bahasa 1. Banggga Berbahasa Nasional
Indonesia ada secara alamiah. Bahasa Indonesia.

2. Menganggap Bahasa 2. Mempunyai rasa setia


Indonesia Itu mudah. bahasa.

3. Menganggap Bahasa 3. Merasa bertanggung jawab


Indonesia lebih rendah atas perkembangan Bahasa
daripada Bahasa Asing. Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai