Anda di halaman 1dari 10

TUJUAN PEMBELAJARAN

PENDIDIKAN DAN
PELATIHAN
Desain Pendidikan dan Pelatihan
Anggota Kelompok
Nisrodiah Lubis (7772190053)
Syifa Dwi Hendrianti (7772190054)
Zaenal Wathon (7772190017)
PENGERTIAN TUJUAN PEMBELAJARAN

01 03
David E. Kapel (1981), Kemp Henry Ellington (1984) dan
(1977) Edward L. Dejnozka Fred Percival
Tujuan pembelajaran Suatu deklarasi yang jelas dan
merupakan sebuah deklarasi memperlihatkan penampilan

02 04
Selanjutnya disempurnakan oleh
Robert F. Mager (1962)
Robert Mager yang
Sikap yang akan meraih memperkenalkan buku Preparing
suatu kompetensi yang telah Instructional Objective di tahun
dicanangkan 1961
Manfaat Tujuan Pembelajaran

01 02 03 04
Manajemen waktu Focus materi bisa Pemateri lebih Pemateri mampu
bias digunakan dipresintasikan leluasa membuat memutuskan
dengan maksimal secara proporsional keputusan rangkaian dan
urutan mana yang
akurat dalam
pembelajaran
05 06 07 08
Pemateri dapat lebih Pemateri lebih Pemateri lebih Pemateri optimis
leluasa dalam leluasa dalam leluasa dalam bahwa tingkat
membuat strategi mengatur berbagai menakar dan kesuksesan siswa bias
pembelajaran kebutuhan alat mengukur lebih baik
peraga kemampuan dan dibandingkan dengan
kesuksesan peserta diklat tanpa tujuan
DEFINISI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN

Pendidikan Pelatihan
Pendidikan merupakan Suatu proses kegiatan yang
proses pembaharuan dimaksudkan untuk
makna pengalaman yang memperbaiki sikap,
terus menerus tingkahlaku, keterampilan
serta pengtahuan
TUJUAN PEMBELAJARAN
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN

Tujuan-tujuan pendidikan dan pelatihan dapatdikelompokkan


mejadi lima bidang, yaitu:

● Memperbaiki kinerja
● Memutakhirkan keahlian-keahlian para
pegawai/ karyawan sejalan dengankemajuan
tekhnologi.
● Mengurangi waktu pembelajaran bagi
pegawai/keryawan baru agar kompeten
dalam pekerjaan
● Membantu memecahkan masalah
operasional
● Mempersiapkan pegawai/karyawan untuk
mendapatkan proposi jabatan tertentu
FUNGSI DAN MANFAAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN

1 2 3 4 5 6
Memperbaiki Mempersiapkan Mempersiapkan Dapat membantu Meningkatkan Sebagai proses
kinerja para promosi tenaga kerja pada karyawan kemampuan di penumbuhan
peserta. ketenagakerjaan jabatan yang lebih membuat bidang kerjanya intelektualitas
pada jabatan yang tinggi keputusan yang
lebih rumit dan sulit lebih baik
Manfaat pendidikan dan pelatihan

Manfaat dari organisasi

● Peningkatan produktivitas kerja organisasi


● Terwujudnya hubungan yang akrab antara atasan
dan bawaanAdapt this to your needs
● Terjadinya proses pengambilan keputusan yang lebih
cepat dan tepat
● Meningkatkan semangat kerja keseluruhan pegawai
dalam organisasi
● Mendorong sikap keterbukaan manajemen
● Memperlancar komunikasi
● penyelesaiaan konflik secara kekeluargaan
dikalangan para anggota organisasi
Manfaat Bagi Individu

● Menolong para pegawai membuat keputusan dengan baik


● Meningkatkan kemampuan para pegawai menyelesaikan berbagai masalah yang
dihadapinya.
● Timbulnya dorongan di dalam diri para pegawai untuk terus meningkatkan
kemampuan kerjanya
● Peningkatan kemampuan pegawai untuk mengatasi konflik yang pada gilirannya
memperbesar rasa percaya diri
● Tersedianya informasi tentang berbagai program yang dapat dimanfaatkan oleh para
pegawai.
● Meningkatkan kepuasan kerja
● Semakin besarnya tekat pegawai untuk lebih mandiri
● Mengurangi ketakutan menghadapi tugas-tugas baru di masa depan
Manfaat Bagi Kelompok Kerja

1 2
Terjadinya proses Ketaatan semua pihak
komunikasi yang baik terhadap berbagai
ketentuan yang bersifat
normal

3 4
Terjadinya iklim yang Menjadikan organisasi
baik bagi sebagai tempat yang
pertumbuhan lebih menyenangkan
seluruh pegawai untuk berkarya

Anda mungkin juga menyukai