Anda di halaman 1dari 17

P rogra m Studi Ilm u Ke pe rawa ta n

Fak ul ta s Kes ehata n

Uni ve rsitas Fort De Koc k Bukitti nggi

Ta hun Aj aran 2 01 9/2 02 0


Klasifikasi Tekanan Darah untuk
Orang Dewasa

Kategori Sistolik (mmHg) Diastolik


(mmHg)
Hipotensi < 90 < 60

Normal 90 - 119 60 – 79

Prehipertensi 120 - 139 80 – 89

Hipertensi Tingkat 1 140- 159 90 – 99

Hipertensi Tingkat 2 160 - 179 100 – 109

Hipertensi Tingkat ≥ 180 ≥ 110


Darurat
Komplikasi nya
menyebabkan
Apa itu
STROKE

Stroke adalah gangguan fungsi otak


yang terjadi dengan cepat (tiba-tiba)
dan berlangsung lebih dari 24 jam
karena gangguan suplai darah ke otak
Apa saja
Ta n d a & G e j a l a S T R O K E

BALANCE EYES FACE ARMS SPEECH TIME

Salah satu sisi


Hilang Ucapan tidak
wajah akan
keseimbangan jelas
terlihat menurun

Mata Terkulai, Kelemahan Waktunya


Penglihatan lengan dan menghubungi
kabur tungkai ambulan segera
Apa Penyebab
SRTROKE
1. Thrombosis Cerebral,
Akibat :
Aterosklerosis
(penebalan dan 3 Arteritis( radang pada
2
pengerasan arteri arteri )
besar)
Hyperkoagulasi keyword
pada polysitemia 1 4 Emboli (Penyumbatan
( Darah bertambah Pembuluh Darah)
kental)
Penyebab STROKE lainnya

2. Haemorhagi (Perdarahan
di Otak)

3. Hipoksia Umum
CARA MENGATASI
STROKE

D IE T

Click here to add text.

Makanan Makanan
dianjurkan t i da k
dianjurkan
Click here to add text.
Te r a p i K o m p l e m e n t e r

Tomat

Likopen pada tomat mampu untuk menangkal


radikal bebas, sebagai anti platelet, dan
menghambat aterosklerosis yang merupakan
faktor risiko untuk terjadinya stroke iskemik.
Te r a p i K o m p l e m e n t e r

SSBM (Slow Stroke Back


Massage)

Massage terbukti membantu dalam mengatasi


depresi karena dapat merangsang aliran darah
yang akan membawa oksigen dan nutrisi pada
jaringan yang dipijat sehingga terjadi peningkatan
relaksasi yang menyeluruh dan ketenangan.
Intervensi SSBM efektif terhadap penurunan
depresi pada penderita pascastroke iskemik.
Senam Anti Stroke
THANK YOU
Click here to add the text.

Anda mungkin juga menyukai