Anda di halaman 1dari 5

KELOMPOK IX

Alat pemecah darah berbasis Arduino uno


Oleh
• Ikhsan Fathoroni Ritonga
• Gilang
• Sabbihisma Nursyam
• Hafiq Washil Althaf
• Jeri Rivaldo
LATAR BELAKANG

Alat pemecah darah adalah alat yang digunakan untuk membantu pencairan darah yang beku
dalam proses pendonoran darah.agar darah yang didonorkan tidak beku biasanya darah tersebut di
goyang atau dalam keadaan teraduk secara terus menerus.
TUJUAN PEMBUATAN ALAT

Biasanya darah yang didonorkan agar tidak beku dipukul kecil2 oleh petugas
Jadi kami berinovasi membuat alat yang dapat mempermudah petugas klinik dan laboratorium
dalam mencairkan darah yang beku.dimana alat ini juga dapat di atur kecepat mengaduk atau
mengayunkan darah tersebut
MANFAAT ALAT

Alat ini berguna untuk mempermudah mencairkan darah yang beku karena kita dapat mengatur
kecepatan motornya. semakin cepat motornya bergerak maka ayunan alat ini akan semakin cepat.
Dan kita juga dapat membaca berapa kecepatan motor yang kita pakai.
Manfaat alat ini petugas tidak perlu mengayunkan manual darah karna alat ini akan mengayunkan
darahn tersebut secara otomatis dan terus menerus
BLOK DIAGRAM
Power supply

Rangkaianregulator Arduino uno

Motor dc 5v Sensor
LCD Potensio10k Tombolon/off
optocoupler

CARA KERJA
Power supply mengalirkan daya ke semua rangkaian.yaitu Rangkaian Regulator dan Arduino uno. Pada rangkaian regulator ini
daya diubah menjadi 5VDC untuk menggerakkan motor. Arduino uno disini berfungsi untuk mengatur kerja
LCD,potensio,tombol,dan sensor optocoupler. Daya masuk dari Arduino ke LCD akan menyalakan LCD dan menampilkan
petunjuk bahwa alat sudah menyala.Ketika tombol on/off ditekan motor bergerak dan sensor optocoupler akan langsung membaca
pergerakan putaran disk pada motor yang terpasang. Potensio disini untuk mengubah kecepatan disk itu,setelah itu LCD
menampilkan kecepatan putar motor tersebut.

Anda mungkin juga menyukai