Anda di halaman 1dari 61

PENGANTAR

BISNIS
Dosen : Dr. Mahdani, S.E.,MM.
TEAM PRESENTATION

1. Adelia Rahmawati : 2101101010051

2. Woyla Fahira : 2101101010010

3. Poetra Sang Fajar : 21011010101443

4. Nadia Tursina :2101101010007

5. Muhammad Rizki Rahmadani : 2101101010141


WHOA!
TABLE OF CONTENTS
SISTEM EKONOMI PASAR
SISTEM EKONOMI
PELUANG DAN TREND
TERPUSAT
SISTEM EKONOMI BISNIS MASA DEPAN
CAMPURAN

PERSAINGAN
DALAM SISTEM
PERDAGANGAN CONCLUSION
BEBAS
“Work hard in silence, let your success be
your noise.’’

—Frank Ocean
01
SISTEM EKONOMI
PASAR
The first title we will discuss !
PENGERTIAN

sistem ekonomi pasar


adalah suatu system ekonomi yang di
dalamnya menyerahkan semua kegiatan
ekonomi, seperti produksi, distribusi, dan juga
konsumsi yang secara menyeluruh pada
mekanisme pasar.Selain itu, sistem ekonomi
pasar akan terjadi berlaku jika suatu sistem
ekonomi yang mana pada harga barang dan
jasanya ditentukan oleh pasar terbuka, yang
mana hukum penawaran dan juga permintaan
bisa berlaku secara bebas atau tidak ada
intervensi dari pihak apapun.
CIRI – CIRI SISTEM EKONOMI PASAR

kebebasan
1
Ekonomi.
MOTIF
2 KEUNTUNGAN
PRIBADI
KOMPETISI 3
PERAN
4 PEMERINTAH
KEPEMILIKA TERBATAS
N
5
PRIVAT/SWAST
A
KARAKTERISTIK

• Pemerintah hanya sebagai pengamat/pelindung perekonomian.


• Terdapat pembagian kelas atau status dalam masyarakat, yaitu kelas pekerja/ buruh dan pemilik modal.
• Pemerintah tidak melakukan intervensi dalam pasar
• Setiap individu bisa memiliki barang termasuk barang modal secara bebas karena adanya pengakuan yang luas atas
hak-hak pribadi
• Setiap individu bisa memakai barang dan jasa yang dimilikinya secara bebas.
• Aktivitas ekonomi dilakukan untuk memperoleh laba sebesar-besarnya.
• Seluruh kegiatan ekonomi dilaksanakan oleh masyarakat (swasta) dan dipengaruhi oleh mekanisme Pasar
(permintaan dan penawaran).
• Pemerintah tidak melakukan intervensi atau campur tangan dalam kegiatan ekonomi.
• Adanya persaingan secara terbuka antarindividu dan antarperusahaan secara bebas.
• Modal memiliki peran yang sangat vital dalam perekonomian.
• Banyaknya muncul pengusaha yang kreatif dan inovatif.
• Sarana dan fasilitas umum tersedia karena adanya inisiatif masyarakat.
WHAT SETS US APART?

KELEBIHAN KEKURANGAN
KELEBIHAN

• Inisiatif dan kreasi masyarakat dalam mengatur kegiatan ekonomi tumbuh subur.
• Setiap individu bebas memiliki sumber-sumber produksi dan menentukan perekonomian sendiri.
• Kreativitas masyarakat tinggi karena adanya kebebasan melakukan segala hal yang terbaik dirinya sehingga muncul
persaingan untuk maju.
• Barang yang dihasilkan bermutu sangat baik agar laku di pasar.
• Efisiensi dan efektivitas tinggi dalam memanfaatkan sumber-sumber daya dan distribusi barang’’.
• Harga barang-barang dan jasa sangat kompetitif bahkan bisa ada yang sangat murah sehingga konsumen
diuntungkan.
• Persaingan antarindividu dan antarperusahaan sangat kelihatan.
• Kegiatan produksi hanya dilakukan sesuai kebutuhan masyarakat sehingga tidak ada barang yang tidak laku dalam
jumlah besar.
• Kegiatan konsumsi bisa lebih maksimal dan memuaskan setiap individu karena barang-barang dan jasa-jasa yang
dibutuhkan selalu tersedia.
• Kemakmuran masyarakat terlihat jelas karena tidak ada intervensi pemerintah dalam kegiatan ekonomi.
KEKURANGAN

• Pemerataan pendapatan sangat sulit untuk dilakukan sehingga ketimpangan sangat terlihat jelas dalam kehidupan
masyarakat.
• Eksploitasi buruh dan sumber daya dilakukan oleh para pemilik modal secara besar-besaran.
• Monopoli terhadap suatu barang atau jasa sangat mungkin terjadi sehingga merugikan masyarakat.
• Gejolak dalam perekonomian sering terjadi karena persaingan bebas terjadi nyata.
• Tidak adanya persaingan sempurna di negara yang menganut sistem ekonomi pasar. Persaingan yang terjadi adalah
persaingan tidak sempurna dan persaingan monopolistik sehingga persaingan tidak sehat.
• Adanya faktor-faktor eksternalitas yang tidak memperhitungkan upah buruh dan lain-lain.
• Alokasi sumber-sumber daya tidak efisien.
• Rentan terhadap krisis ekonomi karena pemerintah tidak bisa melakukan intervensi dalam kegiatan perekonomian.
• Kesenjangan sosial masyarakat kerap terjadi karena adanya ketimpangang antara si kaya dan si miskin.
SISTEM
02 EKONOMI
TERPUSAT
NEXT . . .
PENGERTIAN

Sistem ekonomi terpusat

adalah wadah bagi pemerintah


untuk membuat sebuah keputusan
ekonomi. Pemerintah mempunyai
kekuasaan yang berpengaruh pada
kegiatan ekonomi.
CIRI – CIRI
1. Kekuasan tertinggi sistem ekonomi terpusat dipegang oleh pihak pemerintah.
2. Pihak swasta tidak mempunyai pengaruh yang besar terhadap pasar ataupun sumber daya yang ada.
3. Hak individu tidak diakui sebab semua diatur oleh pihak pemerintah
4. Sumber ekonomi berupa modal, alat produksi, dan tanah merupakan milik pemerintah.
5. Produk yang diedarkan di beberapa pasar didasarkan atas keinginan pemerintah, Pihak swasta tidak berhak untuk
melakukan aktivitas ekonomi secara bebas.
6. Pemerintah mempunyai tanggung jawab penuh terhadap keputusan aktivitas ekonomi yang terdiri dari produksi,
distribusi, dan konsumsi.
7. Semua warga negara maupun masyarakat ialah karyawan untuk negara.
8. Warga negara tidak dapat bebas untuk menentukan yang diinginkannya
9. Masyarakat yang berhubungan dalam aktivitas ekonomi dalam sistem ekonomi ini perlu untuk mengikuti aturan
yang telah ditetapkan pemerintah.
10. Jenis pekerjaan beserta pembagian kerja oleh dipegang langsung oleh pemerintah
11. Kebebasan individu dalam berusaha tidak ada atau tidak diakui
12. Harga beserta tingkat bunga ditetapkan oleh penguasa yaitu pihak pemerintah
CHECK IT OUT !!!
Contoh Ekonomi Terpusat
Negara – Negara
Komunisme primitif
kolektif
Sistem feudal negara-negara kolektif, Antara lain Italia
merupakan sebuah sistem yang fasis dan Nazi Jerman.
telah ada di antara semua orang dan Di sini hierarki kontrol sepenuhnya
masih bertahan di banyak negara Dalam sistem feudal tersebut, tanah terbukti, namun sekalipun semua
yang tidak beradab. Semua proses merupakan satu-satunya alat produksi diarahkan dan semua modal
produksi berisi tingkat masyarakat produksi yang sangat penting. dikontrol oleh negara, kepunyaan legal
yang berada di bawah arahan kepala Biasanya tanah itu bekerja di bawah properti secara hukum tetap berada di
ataupun dewan tetua. Sehingga beberapa bentuk kendali komunal di tangan pribadi yang menerima bagian
individu tidak mempunyai tanggung bawah arahan badan-badan dari hasil penjualannya, pada umumnya
jawab. contohnya istana bangsawan. berguna sebagai proses yang Lord
Tanggung jawab individu Keynes atau yang digambarkan sebagai
merupakan hal yang paling “euthanasia dari si renten.”
mendasar.
NEGARA YANG MERERAPKAN SISTEM EKONOMI
TERPUSAT

CINA
KUBA
KOREA
UTARA
KELEBIHAN
Tanggung jawab
Mengurangi perekonomian Jaminan kepada
pengangguran oleh masyarakat
pemerintah

Inflansi mudah Pasar dalam negri


Kemudahan
pemerataan & dikendalika akan berjalan
pengendalian harga lancar
n
KEKURANGAN

Mengurangi Menghasilkan produk Menghambat


kebutuhan yang bukan berdasarkan
inovasi
masyarakat permintaan konsumen
03
SISTEM EKONOMI
TERBUKA
LET’S TALK !
PENGERTIAN

Perekonomian terbuka
adalah perekonomian yang melibatkan diri
dalam perdagangan internasional (ekspor dan
impor) barang dan jasa serta modal dengan
negara-negara lain. Sistem ini memberikan
kesempatan bagi masyarakatnya untuk
berinteraksi dalam bidang ekonomi dengan
negara lain baik itu perseorangan, swasta
ataupun pemerintahan .
PEREKONOMIAN TERBUKA

DALAM LUAR
Ekspor & Impor
NEGRI NEGRI

PERDAGANGAN INTERNASIONAL
KELEBIHAN
&
KEKURANGAN
KELEBIHAN

 Memudahkan suatu negara memenuhi kebutuhan masyarakatnya


 Memiliki Banyak Relasi
 Tidak Tertinggal Dengan Berbagai Perubahan yang Ada
 Memiliki akses harga produk barang ataupun jasa dengan lebih murah
 Sangat Dipermudah Apabila Membutuhkan Bantuan
KEKURANGAN

 Berdampaknya Kebijakan Negara Tertentu Terhadap Negara Lainny


 Produk Lokal Kurang Berkembang
 Ketergantungan Dengan Produk Negara Lain
 Terdampak Krisis Moneter
 Meningkatkan Jumlah Utang Luar Negeri
PEMBELIAN BARANG & JASA
4
PEMBELIAN
BARANG & JASA PAJAK

5 3

RUMAH
PERUSAHAAN PEMERINTAH
TANGGA
6 2
Gaji, pembayaran bunga,
PAJAK
penghasilan non balas
jasa(transfer payment)
1
Gaji, Upah, Bunga, Deviden, Sewa
DUNIA
7 8
INTERNASION
EKSPOR IMPOR
AL
SEKTOR RUMAH TANGGA

• Hubungan dengan Perusahaan:  Awalnya rumah tangga menjual sumber daya manusia yang
dimilikinya kepada perusahaan . disatukan dalam pasar tenaga kerja. Kemudian dari penjualan SDM,
rumah tangga mendapatkan penghasilan yang terdiri dari sewa, bunga,upah dan keuntungan. Ini
disatukan di pasar keuangan & lembaga keuangan.
• Hubungan dengan Pemerintah: Dalam hubungan ini rumah tangga menyetorkan sejumlah uang
sebagai pajak pada pemerintah dan rumah tangga menerima kwitansi dalam bentuk gaji, bunga,
pendapatan non-remunerasi dari pemerintah (dalam bentuk pajak).

• Hubungan dengan negara lain: Untuk dapat mencapai hubungan dengan negara lain, rumah tangga di
haruskan untuk melewati pasar barang dan pasar luar negeri. Rumah tangga mengimpor barang dan jasa
dari luar negeri guna memenuhi kebutuhan hidup.
SEKTOR PERUSAHAAN

• Hubungan dengan Rumah Tangga: Perusahaan memproduksi produk dalam bentuk barang


dan jasa yang dikonsumsi oleh masyarakat. Kemudian perusahaan mendapatkan penghasilan
dari penjualan produk-produknya. Interaksi ini terpenuhi di pasar barang. Pasar Barang adalah
pasar yang menyatukan penawaran dan permintaan barang dan jasa. Pasar barang sering disebut
sektor riil.
• Hubungan dengan Pemerintah: Perusahaan membayar pajak kepada pemerintah dan
perusahaan menjual produk dan layanan kepada pemerintah melalui pasar barang.
• Hubungan dengan Dunia Internasional: Perusahaan mengimpor produk dan layanan dari luar
negeri melalui pasar barang dan pasar luar negeri. Dari hasil penjualan tersebut perusahaan
mendapatkan untung.
SEKTOR PEMERINTAH

• Hubungan dengan RumahTangga Pemerintah menerima pembayaran pajak rumah


tangga untuk keperluan operasional, pengembangan, dan kebutuhan lain untuk
mengembangkan negara.
• Hubungan dengan Perusahaan pemerintah mendapatkan pendapatan pajak dari
perusahaan dan pemerintah juga membeli produk dari perusahaan berdasarkan dana
anggaran yang ada.
SEKTOR NEGARA LAIN

• Hubungan dengan rumah tangga: Negara-negara lain (internasional) menyediakan barang dan
jasa untuk kepentingan rumah tangga yang dilakukan di pasar luar negeri, dari pasar luar negeri
hingga pasar barang domestik sehingga produk yang dihasilkan dapat dibeli oleh rumah tangga.
Sehingga dari transaksi jual beli ini negara lain mendapat untung / untung.

• Hubungan dengan Perusahaan Dunia internasional (negara lain): Mengekspor produk mereka ke
bisnis perusahaan. Aliran barang dan jasa juga melewati pasar domestik dan kemudian masuk ke
pasar barang. Dari proses tersebut juga menghasilkan untung.
PERSAINGAN
DALAM SISTEM
04 PERDAGANGAN
BEBAS
Let’s move on to the next chapture 
PENGERTIAN

Perdagangan bebas
 adalah kebijakan di mana pemerintah tidak
melakukan diskriminasi terhadap impor
atau ekspor. 
Perdagangan bebas dicontohkan oleh Area
Ekonomi Eropa/Uni Eropa dan
Perjanjian 
Perdagangan Bebas Amerika Utara, yang
telah mendirikan pasar terbuka dengan
sangat sedikit
pembatasan perdagangan.
KEBIJAKAN PERDAGANGAN BEBAS

Perdagangan
Perdagangan jasa
barang tanpa
tanpa pajak.
pajak.

Akses informasi Akses ke pasar


pasar yang tidak yang tidak
teratur. teratur.
CONTOH PERDAGANGAN BEBAS

1. APEC (Asia Pasific Economic)

APEC adalah bentuk kerjasama dalam bidang ekonomi antara 21 negara yang berada di wilayah pasifik. Tujuan APEC
adalah meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan mempererat hubungan antar negara dan mendorong perdagangan
bebas diseluruh kawasan Asia Pasifik.

2. NAFTA (North America Free Trade Area)

NAFTA adalah contoh sistem perdagangan bebas negara-negara yang berada di Amerika Utara, mencakup Amerika Serikat,
Kanada, Meksiko. Organisasi ini memiliki tugas yaitu mengkoordinasikan kegiatan niaga, komunikasi kegiatan kebudayaan
serta pengurusan visa dan paspor.

3. MEA (Masyarakat Ekonomi Asia)

MEA merupakan pasar bebas yang berada di Asia Tenggara yang anggotanya berasal dari negara-negara ASEAN.
Dalam pasar bebas ini seluruh negara anggota dibebaskan menjual barang dan jasa pada anggota lainnya tanpa tarif.
4. EU (European Union)

EU atau disebut juga Uni Eropa merupakan perjanjian pasar bebas bagi negara-negara yang berada di
kawasan Eropa. EU mempunyai 28 negara anggota. Tujuan pembentukan EU adalah hilangnya hambatan
masuk dan keluarnya barang dari tiap negara anggota serta meningkatkan perekonomian bagi negara
anggota.

5. CAFTA (China – ASEAN Free Trade Area)

CAFTA merupakan perjanjian perdagangan antara China dan negara-negara anggota ASEAN. Perjanjian
kerjasama itu adalah mengadakan perdagangan bebas tarif bea masuk untuk produk-produk dari China
maupun ASEAN.
CIRI – CIRI PERDAGANGAN BEBAS

Sumber dan alat produksi


bebas dimilki dan diatur oleh Adanya pembagian kelas
semua pihak. Pihak itu bisa dalam perekonomian
saja komunitas, perusahaan masyarakat seperti kelas
ataupun individu, pekerja dan pemilik modal.

.
Terdapat persaingan antar
pemilik bisnis dalam Terbatasnya campur tangan
mendapatkan keuntungan pemerintah dalam kegiatan
yang lebih banyak. ekonomi yang dilakukan
KELEBIHAN

Kedalulatan konsumen

Ketiadaan birokrasi

Alokasi sumberdaya optimal

Pengaruh motivasi perusahaan


gratis
KEKURANGAN

Kekuatan
Barang - Barang Kualitas Buruk
Perusahaan

Barang dan jasa yang Karena memaksimalkan laba Perusahaan besar masih
tidak menguntungkan adalah motivasi terbesar bagi dapat mendominasi pasar
tidak akan diproduksi / perusahaan,mereka mungkin tertentu, bahkan di mana
dijalankan. Masyarakat mencoba mengurangi biaya ada persaingan, dan
pedesaan akan menderita mereka secara tidak etis mengeksploitasi pemasok
sebagai dengan mencemari dengan menekan harga
akibatnya.Misalnya,rumah lingkungan atau dengan turun dan konsumen
sakit pedesaan mungkin mengeksploitasi pekerja dengan membebankan
tidak menguntunggakn seperti upaya menghadapi harga jual yang lebih
tetapi diperlukan. pasar bebas yang efektif tinggi untuk
memaksimalkan laba
DAMPAK POSITIF DAMPAK NEGATIF

Membuka peluang investasi dari luar negeri Meningkatkan pola konsumtif masyarakat.

Membuka peluang ekspor bagi para pelaku Menyebabkan banyaknya produk luar negeri masuk
bisnis. ke Indonesia yang menggerus produk lokal.

Meningkatkan daya saing produk-produk Indonesia Munculnya persaingan tidak seimbang antara
ditandai dengan meningkatnya kualitas produk lokal negara maju dan negara berkembang.

Terpenuhinya kebutuhan negara. Meningkatnya ketergantungan pada negara maju.

Menghambat industri dalam negeri karena


Meningkatkan keuangan negara produk lokal kalah saing dengan produk luar
negeri.
Memperluas lapangan kerja Pendapatan negara berkurang apabila ekspor
Melemah.
PELUANG &
05 TREND BISNIS
MASA DEPAN
Let’s talk to the next chapture - xixi
PENGERTIAN

 PELUANG adalah kesempatan atau


waktu yang tepat untuk diambil atau
dimanfaatkan bagi seseorang
wirausahawan mendapat keuntungan. Ada
banyak peluang usaha yang ada disekitar
kita, namun sebagian orang tersebut tidak
mampu melihatnya atau bahkan takut
untuk mengambilnya.
CARA MENDAPATKAN PELUANG USAHA

Menggunakan
Melihat Pesaing Menggali Informasi
Pengalaman Pribadi
Bagi para pemula yang memiliki modal minim gausah ragu. Ada banyak cara yang
bisa dilakukan. Meski dengan modal minim namun bukan berarti keuntungannya
juga sedikit . Jika barang atau jasa yang kamu tawarkan berkualitas maka kamu
akan mendapatkan keuntungan yang besar.
Nah , trus bagaimana caranya agar kamu berhasil dalam berbisnis?

Kamu harus melakukan riset terlebih dahulu .


Kira – kira bisnis apa yang cocok kamu jalankan dan
pastikan kamu memiliki skill dan menguasai bidang tersebut.
 Kemampuan bernegoisasi
 Keterampilan mengelola waktu
 Sikap mental positif
 Teknik berpikir kreatif & inovatif
 Kemampuan memecahkan masalah dan membuat
keputusan
 Keterampilan berkomunikasi
 Memiliki jiwa kepemimpinan
 Kemampuan memecahkan masalah dan membuat
keputusan
 Kemampuan bekerja dalam tim.
INSPIRASI PELUANG USAHA YANG MENJANJIKAN DIMASA DEPAN
1. Bisnis dropship Dropshipping adalah sebuah model bisnis jual beli di
mana penjual tidak menyimpan stok produk tersebut,
melainkan menyalurkannya langsung dari pemasok
menuju pembeli.
Pada bisnis dropship, pihak penjual tidak melakukan
penyimpanan stok ataupun pengiriman
barang. Dropshipper hanya berperan sebagai perantara
yang menawarkan produk dari pemasok (supplier)
kepada pembeli (buyer).
Keuntungannya :
 Dapat dijalankan dengan modal kecil
 Proses operasional sangat mudah
 Lokasi dan waktu berjualan fleksibel
 Pilihan produk jualan bervariasi
 Tidak perlu menyewa gudang
2. Bisnis Fashion dan Aksesories

Dengan selalu mengikuti perkembangan, maka


produk fashion dan aksesoris Anda akan selalu
dicari dan diminati pelanggan.
Selain itu, bisnis ini tidak hanya melulu
soal fashion yang mengikuti tren
gaya lifestyle terkini.
Namun bisa juga bisnis pakaian okasional seperti
haji dan umrah, bisnis baju seragam sekolah,
hingga bisnis baju pengantin, jilbab, dan lainnya.
3. Bisnis Kecantikan

Bagi kebanyakan orang terutama perempuan


kecantikan adalah kebutuhan. Kecantikan saat ini
tidak hanya dibutuhkan untuk keperluan
seremonial saja, namun pada event-event tertentu
kecantikan juga dibutuhkan seperti meeting,
seminar, pameran dan juga pertemuan-pertemuan
khusus.
Hal ini menjadi peluang bisnis bagi para pelaku
yang memiliki kemampuan mempercantik diri
(make-up) di masa depan.
4. Bisnis Penyewaan perlengkapan
multimedia Tren menjadi vlogger, youtuber, selebgram,
dan lain sebagainya membuat orang awam
lebih akrab dengan dunia fotografi dan video.
Sehingga permintaan terhadap perlengkapan
multimedia akan selalu ada di masa
mendatang seiring besarnya pasar bisnis
hiburan digital.
Anda dapat menyewakan berbagai macam
kamera beserta dengan perlengkapannya.
Cara memasarkan bisnis ini adalah dengan
meng-gaet komunitas dan para kreator, serta
memberi edukasi tentang peralatan
multimedia.
5. Pembuatan Website
Saat ini banyak tumbuh usaha-usaha kecil
menengah yang pastinya membutuhkan akses
konsumen kepada produk-produk yang dijual
salah satunya melalui website.
Website juga bukan hanya dibangun namun butuh
perawatan (maintenance).
Perusahaan-perusahaan besar juga saat ini
membutuhkan pihak yang mampu
merawat website-nya.
Hal ini menjadi peluang bisnis bagi Anda yang
memiliki kemampuan dalam membuat maupun
merawat website.
6. Bisnis Laundry

Saat ini orang sulit memiliki waktu untuk


mengurus hal-hal yang berkaitan dengan
rumah tangga, salah satunya adalah mencuci
pakaian. semakin berkembangnya industri,
waktu yang diluangkan untuk hal lain
semakin sedikit sehingga peluang untuk
membuka bisnis jasa pengurusan rumah
tangga salah satunya laundry menjadi
pilihan yang tepat.
7. Menjual Barang Antik
Menjual barang antik ternyata bisa menjadi pilihan
yang snagat cerdas lho. Bisnis ini cukup
menguntungkan bagi para pelaku bisnis,
bayangkan saja barang antik ini tidak memiliki nilai
patokan harga. Segala jenis yang kuno dan
memiliki nilai sejarah bisa dijual dengan harga
yang tidak sedikit.Kamu bisa membuka lapak
seperti di sunmor, atau bahkan bisa juga
menawarkannya di toko online atau market place.
Barang – arang antik tersebut bisa diukur harganya
dari tahun pembuatanya, juga persebarannya.
Semkin barang tersebut langka maka akan
semakin mahal harganya. Yang harus kamu
lakukan adalah berburu barang antik ke pasar loak
atau pasar antik yang menjual barang bekas
8. Jastip

Bisnis jasa titip atau jasip menjadi ladang penghasilan


yang menguntungkan lho. Banyak orang yang
mengandalkan jasa ini bila membutuhkan barang
tertentu tetapi tidak bisa membelinya secara langsung
karena beberapa hal yang kemungkinan tidak terjual di
platform online atau harganya terlalu mahal.
Meskipun sedang pandemi, tetapi bisa kamu tawarkan
jastip ini ke teman-teman terdekat yang membutuhkan.
Misalnya kamu akan berpergian ke supermarket atau
suatu tempat, kamu bisa tawarkan keperluan apa yang
ingin dibelikan. Kamu bisa mendapatkan keuntungan
dari fee jastip barang tersebut.
MUST DO IT

Peka Terhadap Minat Memilih Bisnis yang


Mengamati Kompetitor
dan Keinginan Target Jarang tetapi Dibutuhkan
yang sudah Ada
Pasar Target Pasar

Mempelajari Kebiasaan Mengasumsikan Modal


Membuat Business
Calon Target Pasar atau dan Profil yang Akan
Plan
Konsumen Dihasilkan
Sejarawan mengatakan, virus COVID-19 akan memiliki dua jenis akhir: medis dan sosial. Flu Spanyol 1918, yang
menewaskan 50 hingga 100 juta orang, berakhir dengan cara yang sama.
• Akhir medisnya adalah ketika ia berkembang menjadi versi yang lebih jinak, flu musiman.
• Akhir sosialnya adalah ketika orang siap untuk meninggalkan trauma yang ditinggalkannya.
Covid menyebabkan krisis ekonomi terparah disepanjang sejarah Indonesia yang menyebabkan berbagai macam
masalah yang merugikan.
Dikarenakan ondisi perekonomian memburuk akibat covid maka banyak
karyawan yang di PHK untuk mengurangi beban perusahaan yang rugi terkena
dampak covid. Dan karyawan yg di PHK menderita karna tidak memiliki pekerjaan
lagi.
Kesuksesan dan masa depan yang baik tidak dapat diraih begitu saja, butuh tekad serta perjuangan yang tak
kenal lelah untuk menggapainya.
Kamu perlu menyadari, hidup ini ada kalanya diwarnai pencobaan dan kegagalan. Namun, yang terpenting
adalah bangkit kembali setelah dirimu terjatuh.
Tidak ada kisah sukses di dunia ini yang pemeran utamanya menyerah dan membiarkan begitu saja
permasalahan yang datang.
Segala cobaan, permasalahan, serta kegagalan yang datang menghampiri hidupmu adalah pelajaran
berharga untuk masa depan.
Cobalah untuk terus bergerak maju. Seberapa besar badai masalah yang datang, cobalah terus kamu terjang
dengan kekuatan semangat serta tekad.
"Jangan pernah menyerah dan yakinlah dengan apa yang kamu lakukan. Mungkin ada masa-masa sulit,
tetapi kesulitan yang kamu hadapi akan membuatmu lebih bertekad untuk mencapai tujuanmu dan menang
melawan segala rintangan. Segala sesuatunya tidak selalu mudah, tetapi kamu hanya harus terus berjalan
dan jangan biarkan hal-hal kecil menghambatmu." 
Thanks !
Any questions ?

Anda mungkin juga menyukai