Anda di halaman 1dari 19

Analisis tegangan

Konversi geomekanik untuk tegangan


dan regangan

 σx = tegangan normal yang bekerja pada


bidang tegak lurus
τxy = tegangan geser yang bekerja searah sb.y
pada bid tegak lurus sb x
τxz = tegangan geser yang bekerja searah sb.z
pada bid tegak lurus sb x
 σx, σy, σz
+ jika arahnya keluar dari permukaan (teg tarik)
- jika arahnya menuju permukaan (teg tekan)
 τxy τxz τyx τyz τzx τzy + jika searah
dengan kartesian positif
 Dalam keadaan setimbang momen gaya ke

titik P pada arah sumbu x, y, z = 0


sehingga diperoleh τxz = τzx
τyx= τxy
Analisis tegangan pada bidang

Dalam menganalisis tegangan, dianggap bahwa


:
a. Luas penampang (lubang bukaan) dianggap
sama
b. Distribusi tegangan sepanjang sumbu
memanjang (lubang bukaan) dianggap
seragam
c. Perbandingan dimensi panjang terhadap luas
penampang dianggap cukup besar
Komponen tegangan bidang
PADA BIDANG PRINSPAL

Ѳ1= 0 disebut ARAH PRINSIPAL


Tegangan normalnya disebut Tegangan
Prinsipal
 σ maks disebut : Tegangan Prinsipal Mayor
 σmin disebut : Tegangan Prinsipal Minor.
PADA BIDANG PRINSPAL
Contoh soal
 σx = 14 Mpa
 σy = 6 Mpa

 Ѳ = 15°

 Pada tbidang prinsipal

 Tentukan :

σmax?
σmin?
Τnt
σn?
τmax ?
Lingkaran Mohr untuk tegangan
Menggambar lingkaran mohr
 Buat salib sumbu berskala, sumbu tegak untuk dan mendatar utk σ
 Plot σx dan σy pada sumbu mendatar
 Plot τ yang bekerja di bagian kanan benda langsung di bawah atau di
atas titik yang menggambarkan σ, pada sumbu mendatar. iika arah t xy
berlawanan dengan arah jarum jam relatif terhadap titik pusat benda,
plot try di bawah sumbu mendatar; jika searah dengan jarum jam relatif
terhadap titik pusat benda, plot di atas sumbu mendatar
 Plot τyx; yang bekerja pada bidang yang sama dengan σ y, di atas titik
yang menggambarkan σy, pada sumbu mendatar (jika relatif searah
dengan jarum jam), dan di bawah titik tersebut jika arahnya relatif
berlawanan dengan arah jarum jam
 Hubungkan kedua titik τxy dan τyx, garisnya akan memotong sumbu
mendatar pada titik 1/2(σ x+ σy )
 Gambarkan lingkaran dengan titik pusat pada sumbu mendatar di 1/2(σ
x+ σy ) dan diameternya = panjang garis yang menghubungkan τxy
dfan τyx;
diperoleh
 Dengan lingkaran Mohr dapat dihitung secara
grafis :
 Tegangan-tegangan prinsipal (σ
max, σmin)
 Tegangan geser maksimum
 Tegangan geser dan tegangan normal pada

sudut tertentu
 Dapat dibuktikan : jika tegangan normal

maksimum & minimum, maka tegangan geser


akan = nol.
Contoh soal
Diketahui
 σx = 20 Mpa
 σy = 12 Mpa
 Τxy = 2 Mpa searah jarum jam

 Ѳ = 20°

Ditanyakan
Titik pusat lingkaran?
Θ 1?
σmax?
σmin?
Τnt
σn?
τmax ?
Latihan :
Diketahui
 σx = 25 Mpa
 σy = 15 Mpa
 Τxy = 5 Mpa berlawanan jarum jam

 Ѳ = 30°

Ditanyakan gambarkan arah gayanya


Titik pusat lingkaran?
Θ 1?
σmax?
σmin?
Τnt
σn?
τmax ?

Anda mungkin juga menyukai