Anda di halaman 1dari 9

DIODA LANJUTAN

Erni Kusrini Sitinjak, M.Pd


DIODA SEBAGAI PENYEARAH 2

Penyearah merupakan suatu rangkaian yang dapat


mengubah tegangan AC menjadi tegangan DCyang
berdenyut.
Pada umumnya penyearah dibagi menjadi dua jenis
yaitu :
1. penyearah setengah gelombang
2. penyearah gelombang penuh
Penyearah Setengah Gelombang 3

 Pada setengah perioda positif dioda akan mendapat


bias maju sedangkan pada setengah perioda negatif
akan rnendapat bias mundur. Hal ini yang
rnenyebabkan tegangan pada RL rnerupakan sinyal
setengah gelornbang
Penyearah Setengah Gelombang 4

 Antara sinyal masukan dan sinyal keluaran


mempunyai perioda yang sama sehingga frekuensi
keluaran pada penyearah setengah gelombang sama
dengan frekuensi masukannya.
Penyearah Gelombang Penuh 5

 Pada penyearah gelombang penuh ada 2 jenis yaitu


menggunakan trafo CT dan trafo non CT.
 Penyearah dengan trafo CT menggunakan dua buah
dioda yang akan menyearahkan ayunan positif dan
negatif gelombang masukan.
 Frekuensi yang dihasilkan adalah dua kali frekuensi
masukannya.
DIODA SEBAGAI CLIPPER/PEMOTONG 6

» Dioda dapat digunakan untuk memotong suatu


sinyal. Untuk memotong sinyal dengan
tegangan yang lebih besar dari tegangan dioda,
biasanya dioda dipasangkan dengan sumber
tegangan searah untuk menaikkan level tegangan.
DIODA SEBAGAI CLAMPING/PENGGENGGAM 7

» Dioda dapat digunakan sebagai penggenggam.


Dioda bekerja untuk menggenggam tegangan sinyal
dari sinyal dengan tegangan bolak-balik menjadi
tegangan searah dan besarnya
tegangan sinyal tidak berubah.
DIODA SEBAGAI PENGALI TEGANGAN 8

» Pengali/Pelipat tegangan dioda berfungsi untuk melipat


gandakan suatu tegangan input menjadi tegangan output DC
yang lebih besar. Dengan menggunakan rangkaian pelipat
tegangan (voltage multiplier) pada skunder trafo yang relatif
kecil dapat diperoleh tegangan searah keluaran sebesar dua,
tiga, empat atau lebih kali lipat tegangan input.
9

SOAL LATIHAN

1. Sebutkan contoh penggunaan clipper dalam


rangkaian!
2. Bagaimana cara keja rangkaian clipper dan
clamping! Uraikanlah.
3. Jelaskan proses penyearahan dengan
menggunakan satu dioda (setengah gelombang).
4. Jelaskan proses penyearahan dengan
menggunakan dua dioda (gelombang penuh).

Anda mungkin juga menyukai