Anda di halaman 1dari 10

PENGELOLA KWARTIR SEBAGAI

UNIT LAYANAN

Oleh : Dra. Hj. Evi Sriyanti, M.Si


CINTA DAMAI
INILAH DUNIA CINTA DAN DAMAI
INILAH DUNIA HARAPAN KITA
RELA KITA BERDARMA BAKTI BERSAMA
INILAH DUNIA KITA
Reff : OH INDAHNYA DUNIA
OH HANGATNYA DUNIA
OH KEKALNYA DUNIA
DUNIA KITA
HANYALAH SATU DUNIA DAN SURYA
SENYUMAN TANDA PERSAHABATAN
MENDAKI GUNUNG SEBRANGI LAUTAN
INILAH DUNIA KITA
Reff
DISANA KITA TEGAP BERDIRI
BAGAI PANDUMU IBU PERTIWI
SLALU BERSATU PRAMUKA SEMUA
UNTUKMU INDONESIA
Reff
PENGERTIAN

PENGELOLA adalah sekelompok


orang yg secara bersama-sama
memikul tanggung jawab terbatas
untuk menggunakan
kewenangannya
KWARTIR adalah satuan
organisasi yang mengelola
Gerakan Pramuka, baik itu
Kwartir Nasional, Kwartir Daerah,
Kwartir Cabang maupun Kwartir
Ranting secara kolektif kolegial
PELAYANAN
Pelayanan pada dasarnya
dapat didefinisikan sebagai
aktifitas seseorang,
sekelompok atau organisasi
baik langsung maupun tidak
langsung untuk memenuhi
kebutuhan
Pelayanan organisasi yang perlu dan
harus dilakukan oleh Kwartir
berdasarkan organisasi dan tata kelola
kwartir, dapat terbagi ke dalam 2 (dua)
indikator, yaitu :
1. Pelayanan Operasional
2. Pelayanan Administrasi
Pelayanan Operasional :
A. Untuk Kwartir, melalui pelayanan pelaksanaan
program, diantaranya diawali dengan
Musyawarah, rapat kerja, pelaksanaan program
yang telah ditetapkan dalam rapat kerja.

B. Untuk Dewan Kerja, melalui pelayanan


pelaksanaan program diantaranya diawali dengan
Musppanitera, Sidang paripurna, dan pelaksanaan
program sesuai hasil Sidang paripurna
PELAYANAN ADMINISTRASI

Baik untuk kwartir maupun lembaga kelengkapan


dan satuan pelaksana yang dibentuk kwartir, di
dalam pelayanan administrasi mengacu pada Sistem
Administrsi Kwartir sesuai dengan SK Kwarnas
nomor : 162.A/ tahun 2011 tentang Petunjuk
Penyelenggaraan Sistem Administasi Kwartir.

Pengelolaan administrasi secara teknis dikelola oleh


staf Kwartir di bawah koordinasi sekretaris.
Unsur Andalan Kwartir, Pelatih, merupakan pengelola kwartir
sebagai unit layanan dalam semua aspek baik dalam
melaksanakan program maupun administrasi, yang sehari-
harinya dibantu oleh staf Kwartir. Termasuk di dalamnya
lembaga kelengkapan Kwartir dan Satuan Pelaksana yang
dibentuk oleh Kwartir sesuai kebutuhan, diantaranya :
a. LPK
b. Pusdiklat
c. Puslitbang
d. Dewan Kehormatan
e. Dewan Kerja
f. Satlak Protokol
g. Satlak Brigade Penolong dll
SEKIAN

DAN

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai