Anda di halaman 1dari 4

MATA PELAJARAN : GEOGRAFI

NAMA KELOMPOK : 1.LOLA WIHDA NURRONIYAH


2.FIDYA AZAHRA KURNIAWAN
3.DHEA ARTIKA
4.RAXL MAHIZA TORREZ
5.RIO KRISNA ARDIAN
6.ZIQRI ZAMA ALIFYA
PENGERTIAN PLANET URANUS

Planet Uranus diambil dari nama Dewi Langit dalam Mitologi Yunani Kuno,yaitu
Urania.Uranus ditemukan oleh William Herschel pada tahun 1782 dengan bantuan teleskop
dikebun belakang rumahnya di Bath,Inggis.Planet ini merupakan salah satu planet yang
jauh dari Matahari.
SEJARAH PENEMUAN PLANET URANUS

Herschel adalah penemuan planet baru,pada tanggal 13 Maret 1781 Herschel


mengamati bintang-bintang dalam rasi bintang Gemini dengan sebuah teleskop
Reflektor 18 cm yang baru.Pada awalnya Herschel memberi nama planet baru
dengan sebutan Georgium/Titus(bintang George) dan ahli Astronomi Jerman Johan
Elert Bode mengusulkan,planet-planet lain beri nama dewa-dewa kuno,akhirnya
planet itu diberi nama Uranus.
CIRI CIRI PLANET URANUS

1. Berwarna biru muda dan memiliki cincin unik yang melingkari planet secara vertical.
2. Suhu permukaannya berkisar antara -194oC sampai -271oC.
3. Uranus memiliki atmosfer yang tersusun dari gas hydrogen,helimium,metana,dan es serta
memiliki 27 satelit

Anda mungkin juga menyukai