Anda di halaman 1dari 18

Layanan Telekomunikasi

Rion Bradendli
2010031805018

Infrastruktur IT

Teknologi Informasi
Pengertian telekomunikasi

Telekomunikasi berasal dari kata tele dan komunikasi. Tele yang berarti jauh dan
komunikasi yang berarti hubungan atau pertukaran informasi. Berarti
telekomunikasi adalah peristiwa pertukaran informasi (komunikasi) dalam jarak
yang jauh.
Telekomunikasi adalah setiap pemancaran, pengiriman, dan atau penerimaan
dari setiap informasi dalam bentuk tanda-tanda, isyarat, tulisan, gambar, suara,
dan bunyi melalui sistem kawat, optik, radio atau sistem elektromagnetik lainnya.

www.sar.ac.id 2
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Bentuk Telekomunikasi

Dalam kaitannya dengan 'telekomunikasi' bentuk komunikasi jarak jauh


dapat dibedakan atas tiga macam:

Komunikasi Satu Arah (Simplex). Dalam komunikasi satu arah (Simplex)


pengirim dan penerima informasi tidak dapat menjalin komunikasi yang
berkesinambungan melalui media yang sama. Contoh :Pager, televisi, dan
radio.
Komunikasi Dua Arah (Duplex). Dalam komunikasi dua arah (Duplex)
pengirim dan penerima informasi dapat menjalin komunikasi yang
berkesinambungan melalui media yang sama. Contoh :Telepon dan VOIP.
www.sar.ac.id 3
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Bentuk Telekomunikasi

Komunikasi Semi Dua Arah (Half Duplex). Dalam


komunikasi semi dua arah (Half Duplex)pengirim dan
penerima informsi mengadakan komunikasi secara
bergantian namun tetap berkesinambungan.
Contoh :Handy Talkie, FAX, dan Chat Room

www.sar.ac.id 4
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Komponen dasar

Informasi : merupakan pesan yang dikirim/diterima seperti suara, gambar,


video, file, data/tulisan/text.
Pengirim/Pemancar : merubah informasi menjadi sinyal
(listrik/elektromagnetik/optik) yang siap utk dikirimkan.
Media transmisi : alat yang berfungsi mengirimkan sinyal dari pengirim kepada
penerima, misalnya: kabel tembaga, kabel optik, dan udara. Terkadang karena
jarak yg jauh maka sinyal diubah lagi (dimodulasi) agar dapat dikirimkan dgn
lebih baik.

www.sar.ac.id 5
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Komponen dasar

Aturan/protokol : merupakan mekanisme/aturan yang harus


disepakati/dipahami bersama dalam pengiriman,
pentransmisian, dan penerimaan informasi.

Penerima : merubah kembali sinyal menjadi informasi/pesan

www.sar.ac.id 6
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Prinsip kerja telekomunikasi

www.sar.ac.id 7
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Prinsip kerja telekomunikasi

Proses komunikasi diawali dengan sebuah pesan (message) atau


informasi yang harus dikirimkan dari individu/perangkat yg
satu ke perangkat lain.
Pesan/informasi tersebut selanjutnya dikonversi menjadi sinyal
(listrik/ elektromagnetik/optik) analog ataupun digital. Proses
ini terjadi pada perangkat encoder.
Sinyal tersebut kemudian dikirimkan/ dipancarkan oleh
pengirim (transmitter) melalui media tertentu.
www.sar.ac.id 8
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Prinsip kerja telekomunikasi

Dibutuhkan media transmisi (kabel tembaga, kabel coaxial,


kabel serat optik, udara/radio, dll) yang baik agar gangguan
selama proses transmisi melalui saluran/media dapat dikurangi.
Selanjutnya sinyal tersebut diterima oleh stasiun penerima
(receiver).
Sinyal yg diterima tersebut didecode kembali menjadi
pesan/informasi asli agar dapat dibaca/didengar/dilihat oleh
penerima.
www.sar.ac.id 9
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Pengertian layanan telekomunikasi

layanan telekomunikasi adalah jasa telekomunikasi untuk memenuhi


kebutuhan bertelekomunikasi dengan menggunakan jaringan
telekomunikasi.jasa telekomunikasi di Indonesia diantaranya adalah jasa
telepon tidak bergerak, jasa telepon seluler, jasa interkoneksi, jasa layanan
pesan singkat, faksimili, jasa layanan internet seluler, dan video call. Jasa
telekomunikasi merupakan bagian dari kegiatan penyelenggaraan
telekomunikasi yang telah diatur oleh Kementerian Komunikasi dan
Informatika Republik Indonesia dalam Undang-Undang
Telekomunikasi nomor 36 tahun 1999.

www.sar.ac.id 10
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Jenis layanan telekomunikasi

Layanan telekomunikasi dibagi menjadi 3 yaitu:


▰ Layanan komunikasi dengan kabel
▰ Layanan komunikasi tanpa kabel
▰ Layanan komunikasi seluler

www.sar.ac.id 11
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
layanan Telekomunikasi dengan Kabel

Layanan Telekomunikasi dengan Kabel merupakan kegiatan


pengoperasian, perawatan atau penyediaan akses pada fasilitas untuk
pengiriman suara, data, teks, bunyi, dan video dengan menggunakan
infrastruktur kabel telekomunikasi.  Termasuk kegiatan sambungan
komunikasi data yang pengirimannya dilakukan secara paket, melalui suatu
sentral atau melalui jaringan lain seperti Public Switched Telephone
Network (PSTN).

www.sar.ac.id 12
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Layanan Telekomunikasi Tanpa Kabel

Layanan Telekomunikasi Tanpa Kabel merupakan kegiatan


penyelenggaraan jaringan yang melayani telekomunikasi bergerak dengan
teknologi Seluler di permukaan bumi. Kegiatannya mencakup pengoperasian,
pemeliharaan atau penyediaan akses pada fasilitas untuk mentransmisikan
suara, data, teks, bunyi dan video menggunakan infrastruktur komunikasi
tanpa kabel dan telekomunikasi Seluler dan pemeliharaan dan pengoperasian
nomor panggil (paging), seperti halnya jaringan telekomunikasi tanpa kabel
lainnya.

www.sar.ac.id 13
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Layanan Telepon Seluler

Layanan Telepon Seluler adalah layanan telekomunikasi elektronik yang


mempunyai kemampuan dasar yang sama dengan telepon tetap kabel, namun
dapat dibawa ke mana-mana (portable, cellular) dan tidak perlu
disambungkan dengan jaringan telekomunikasi kabel. Selain berfungsi
modern biasanya mendukung layanan tambahan seperti Short Messages
Services (SMS), Multimedia Messages Service (MMS), email dan akses
Internet, aplikasi bisnis dan permainan, serta fotograf

www.sar.ac.id 14
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Penyedia Layanan Telekomunikasi Di Indonesia

▰ Telkomsel
▰ Ericsson
▰ Telkom
▰ Biznet
▰ Xl

www.sar.ac.id 15
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Kelebihan layanan telekomunikasi

▰ Berkomunikasi menjadi lebih mudah dan cepat


▰ Memudahkan akses informasi
▰ Komunikasi tanpa batas
▰ Mempersingkat waktu dan memangkas biaya

www.sar.ac.id 16
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
Kekurangan layanan telekomunikasi

▰ Tarif yang dianggap mahal ,Beberapa orang mundur dari kebiasaan


menggunakan layanan karena harganya yang mahal. Mulai dari
perangkat dan internet provider.
▰ Beberapa daerah sulit mendapatkan sinyal, Meski memiliki jaringan
yang luas, namun beberapa daerah masih kesulitan dalam mendapatkan
signal untuk mengakses layanan telekomunikasi

www.sar.ac.id 17
ONE STEP BEYOND
www.sar.ac.id
THANKS!
Ada Pertanyaan?

www.sar.ac.id 18
ONE STEP BEYOND

Anda mungkin juga menyukai