Anda di halaman 1dari 9

Tunggu semua join dulu ya.

Setelah semua join

Pembelajaran akan

Dimulai dan silahkan on camera

Prakarya & Kewirausahaan


Kelas X
PERHITUNGAN

BIAYA USAHA

PRODUK KERAJINAN

ARTEFAK BUDAYA
Prakarya & Kewirausahaan
Kelas X
Biaya Usaha
Biaya usaha adalah biaya yang
dikeluarkan untuk menghasilkan
dan memasarkan barang serta
biaya administrasi umum.
Biaya Bahan Baku

Komponen
Biaya Tenaga Kerja Langsung
Biaya Produksi
Produk Kerajinan
Artefak Budaya Biaya Overhead

Total Biaya Produksi


Harga Pokok Produk

Komponen
Harga Pokok Laba yang Diharapkan

Penjualan (HPP)
Produk Kerajinan Harga Jual yang Dibebankan
Kepada Costumer
Artefak Budaya
Harga Pokok Penjualan (HPP)
RUMUS
BIAYA PRODUKSI
Total biaya bahan baku + Total biaya tenaga kerja langsung + Total biaya overhead

LABA YANG DIINGINKAN


Persentase laba yang diinginkan x Total biaya produksi

HARGA JUAL
Total biaya produksi + Hasil laba yang diinginkan

HPP
Harga jual : Jumlah kerajinan yang dihasilkan

PENJUALAN HASIL PRODUK


Banyaknya produk yang dihasilkan x presentase hasil yang dapat dijual x HPP

LABA/RUGI
Penjualan hasil produk – Biaya produksi
Biaya Produksi Miniatur Rumah Gadang

A. Biaya Bahan Baku :

a. Biaya Bahan Baku utama:


Rp 20.000,00

b. Biaya Bahan Baku Pendukung:


• Cat Akrilik : 1 warna cat (Rp 10.000,00) x 5 warna
= Rp 50.000
• Lem : Rp 4.000,00
• Kuas Cat : Rp 6.000,00

c. Total Biaya Bahan Baku:


(Biaya bahan baku utama + Biaya bahan baku pendukung
= Rp 80.000,00 per unit)
Biaya Produksi Miniatur Rumah Gadang

Biaya Tenaga Kerja Langsung


=0

Biaya Overhead
Biaya Ongkir lem : Rp 6.000,00

A. Total Biaya Produksi


(A+B+C) = (Total Biaya Bahan Baku + Biaya Tenaga Kerja
Langsung + Biaya Overhead)
=Rp 80.000,00 + Rp 0,00 + Rp 6.000,00
= Rp 86.000,00
Komponen HPP Miniatur Rumah Gadang

B. Laba yang Diharapkan

RUMUS = Presentase laba yang di harapkan x biaya produksi

= 30% x A = 30% x Rp 86.000,00 = Rp 25.800,00

C. Harga jual yang dibebankan kepada costumer

RUMUS = biaya produksi + Hasil Laba yang Diharapkan

= A + B = Rp 86.000,00 + 25.800,00 = Rp 111.800,00

D. Harga Pokok Penjualan (HPP)

RUMUS = Harga Jual yang Dibebankan Kepada Costumer : Jumlah Produk yang

Dihasilkan

= c : (Jumlah Produk yang dihasilkan)

111.800,00 : 1 = Rp 111.800,00

Anda mungkin juga menyukai