Anda di halaman 1dari 22

Kelompok 6

XII MIPA 5
• Santi Rahmawati
• Tiara Putri Anggraeni
• Destri Laras Wati
• Prita Karima Nauli Siregar
• Azmi Nurfalah
• Randi Alfiansyah
Makromolekul
Polimer,karbohidrat, protein,
lemak
Polimer
Polimer adalah senyawa yang tersusun dari molekul
sangat besar yang terbentuk melalui penggabungan
molekul molekul kecil secara berulang.

Struktur Polimer
Monomer atau molekul kecil yang menyusun polimer dapat
berupa senyawa berikatan rangkap maupun senyawa yang
memiliki gugus fungsional.
Tata Nama Polimer
a .Penamaan berdasarkan struktur
Nama polimer berdasarkan pada struktur unit
pengulang:
Poli+ (nama struktur unit pengulang)
Contoh: poli(metilena)

b. Penamaan berdasarkan sumber


Nama polimer berdasarkan pada nama monomer:
poli+monomer
Contoh: politetrafluoroetilena
Sifat sifat polimer
1. Sifat kelenturan.
2. Sifat ketahanan
3. Sifat termal
4. Sifat tahan korosi
Penggolongan Polimer
a.Penggolongan polimer berdasarkan asalnya,dibedakan menjadi tiga jenis,yaitu:
1.Polimer alam,
2. Polimer semisintesis
3. Polimer sintesis

b. Penggolongan polimer berdasarkan sifat kekenyalannya dibedakan menjadi 2 bagian :


1.polimer termoplastik
2. Polimer termoseting

c. Penggolongan polimer berdasarkan reaksi polimerisasinya dibedakan menjadi dua yaitu sebagai berikut:
1. Polimerisasi adisi
2. Polimer kondensasi
Beberapa polimer dan
kegunaannya
a. plastik, contoh polimer jenis plastik:
polietilena, pvc, polipropilena, teflon,
polivinil asetat, dan polimetil metakrilat

b. secara sintetis, polimer jenis serat,


misalnya poliakrilonitril (sebagai Wol tiruan);
polietilena ,dakron, nilon 6,6; dan tetoron.

c. karet sintetis, polimer jenis karet misalnya


neoprena atau kloroprena.
Karbohidrat
Karbohidrat dapat di definisikan sebagai
polihidroksi aldehida atau polihidroksi
keton.Karbohidrat memiliki rumus umum
Cn(H2O)m dengan n dan m bisa sama atau
berbeda.

Struktur Karbohidrat
Banyak karbohidrat memiliki rumus empiris
CH2O seperti glukosa yakni C6H12O6 (enam
kali CH2O). Senyawa karbohidrat ini pernah
disangka “hidrat dari karbon” sehingga diberi
nama atau disebut karbohidrat.
Sifat Sifat Karbohidrat
Karbohidrat memiliki beberapa sifat sesuai dengan
penggolangannya, yakni:

Sifat disakarida
Sifat monosakarida Sifat polisakarida
Sifat-sifat sebagai berikut:
Sifat-sifat sebagai berikut: • Mempunyai rasa manis. Sifat-sifat amilum
• Mempunyai rasa manis • Larut dalam air.
Sifat-sifat glikogen
• Larut dalam air • Terhidrolisis menjadi dua
• Bersifat optis aktif monosakarida sejenis
• Bersifat gula pereduks ataupun berlainan jenis.
Penggolongan karbohidrat
a. Monosakarida
Monosakarida adalah satuan unit terkecil dari karbohidrat yang tidak dapat di hidrolisis lagi
menjadi molekul karbohidrat yang lebih kecil.

b. Disakarida
Disakarida adalah karbohidrat yang terdiri atas dua monosakarida terbentuk melalui reaksi
polimerisasi kondensasi dengan melepas satu molekul air.

c. Polisakarida
Polisakarida adalah karbohidrat yang memiliki polimer yang panjang dan tersusun dari ratusan
hingga ribuan monosakarida.
Protein
Protein merupakan polimer alam yang tersusun
dari asam asam amino melalui ikatan peptida,
sehingga protein juga disebut sebagai polipeptida

Asam Amino
Struktur Asam Amino
Asam amino merupakan senyawa yang
memiliki gugus asam karboksilat dan gugus amino
Tata Nama Asam Amino
Nama-nama asam amino lebih dikenal dengan nama trivial
daripada nama sistematis nya sebab lebih sederhana dan mudah
diingat nama trivial asam amino dapat pula disingkat
Sifat Sifat Asam Amino
Asam amino mempunyai beberapa sifat antara lain:
• Larut dalam air dan pelarut polar air
• Mempunyai momen dipol besar
• Bersifat elektrolit
• Mempunyai kurva titrasi yang khas
• Bersifat amfoter
Penggolongan asam amino
1. Asam amino esensial
2. Asam amino non esensial

Protein
Protein ialah suatu polipeptida yang mempunyai bobot molekul yang
sangat bervariasi dari 5.000 hingga lebih dari satu juta.
Struktur Protein
Struktur protein terdiri dari struktur Primer, Sekunder ,
Tersier dan Kuarterner.

Sifat Sifat Protein


Sifat Protein :
1. Dapat terionisasi menjadi ion positif atau ion negatif
seperti asam amino.
2. Dapat mengalami denaturasi/koagulasi/penggumpulan.
3. Viskositas protein lebih besar dibandingkan viskositas
air sebagai pelarutnya.
Penggolongan Protein
1. Berdasarkan fungsi biologisnya.
a. Enzim merupakan golongan protein yang terbesar dan sangat penting dalam tubuh makhluk
hidup.
b .Protein pembangun

2. Berdasarkan bentuknya
a. Protein globular
b. Protein serabut

3. Berdasarkan komposisi kimianya.


a. Protein sederhana
b. Protein terkonjugasi (menjemuk)
Kegunaan Protein
Kegunaan protein :
Protein sangat berguna dalam proses metabolisme tubuh
terutama dalam pembentukan sel sel baru untuk
menggantikan sel sel rusak.
Lipid (Lemak)

Secara kimia,lipid adalah kelompok senyawa seperti lemak


yang menyimpan energi tinggi. Dan Lipid juga merupakan
senyawa organik yang terbentuk terutama dari alkohol dan
asam asam lemak yang tergabung melalui ikatan Ester.
Struktur Lipid(Lemak)
Lemak disusun oleh unsur karbon (C), hidrogen (H) dan oksigen
(O). Molekul lemak terdiri dari empat bagian yaitu satu molekul
gliserol dan tiga asam lemak. Asam lemak sendiri disusun atas
rantai hidrokarbon (CH) dan gugus karboksil (-COOH).

Tata Nama Lipid(lemak)


Tata nama sistematik atau IUPAC asam lemak mengacu pada
jumlah atom C,dengan atom C-karboksil di beri nomor 1,Nama
senyawa dituliskan dengan menyebutkan jumlah atom karbon.
Sifat

Lipid (lemak)
Tidak larut dalam air tetapi larut dalam pelarut organik seperti
eter, CHCl3, benzen, alkohol/aseton panas, xylen.
• Lemak mengandung zat-zat yang dibutuhkan oleh manusia
seperti asam lemak essential

Fungsi Lipid (lemak)


• Lipid merupakan penyusun membran sel yang mengatur
permeabilitas membran.
• Lipid melindungi organ dalam berperan sebagai material
pelindung serta memberikan bentuk dan kehalusan tubuh.
• Berperan sebagai sumber vitamin yang dapat larut dalam
lemak (vitamin A,D,E dan K).
Penggolongan Lipid (lemak)
Dibawah ini ada beberapa golongan lemak diantaranya :

1.Asam lemak, terdiri atas asam lemak jenuh dan asam lemak tak jenuh
2.Gliserida, terdiri atas gliserida netral dan fosfogliserida
3.Lipid kompleks, terdiri atas lipoprotein dan glikolipid
4.Non gliserida, terdiri atas sfingolipid, steroid dan malam
Thank You

Anda mungkin juga menyukai