Anda di halaman 1dari 9

STUDI KELAYAKAN

BISNIS
DOSEN PENGAMPU :
DR. SIGIT INDRAWIJAYA, S.E.,M.SI
DISUSUN OLEH :
M. SANDI YUDAH (C1B018048)
 Menurut (Suliyanto,2010,p.3)
Studi kelayakan bisnis
merupakan penelitian yang
bertujuan untuk memutuskan
apakah sebuah ide bisnis layak
unntuk dilaksanakan atau
tidak. Sebuah ide bisnis
dinyatakan layak untuk
dilaksanakan jika ide tersebut
dapat mendatangkanmanfaat
yang lebih besar bagi semua
pihak (stake holder)
dibandingkan dampak negatif
KONSEP STUDI yang ditimbulkan.
KELAYAKAN BISNIS
page 4
Aspek Hukum Jenis-Jenis Badan Usaha Tujuan Analisis Aspek Hukum
Aspek hukum menganalisis Kegiatan bisnis tidak dapat dilepaskan
kemampuan pelaku bisnis dari bentuk badan usaha dan perizinan Analisis aspek hukum dilakukan dengan
dalam memenuhi ketentuan yang diperlukan untuk menjalankan tujuan menjawab pertanyaan “Apakah
hukum dan perizinan yang usaha. Bentuk badan usaha yang bisnis yang akan dijalankan dapat
diperlukan untuk menjalankan dipilih tergantung pada modal yang memenuhi ketentuan hukum dan
bisnis di wilayah tertentu. dibutuhkan dan jumlah pemilik. perizinan di suatu wilayah?” Secara
Dengan menganalisis aspek Berikut ini adalah beberapa bentuk spesifik analisis aspek hukum pada studi
hukum, kita dapat badan hukum : kelayakan bisnis bertujuan untuk :
menganalisis kelayakan  Menganalisis legalitas atas usaha yang
legalitas usaha yang  Perusahaan Perorangan akan dijalankan,
dijalankan, ketepatan bentuk  Firma  Menganalisis ketepatan bentuk badan
badan hukum dengan ide bisnis  Persekutuan Komanditer (CV) hukum dengan ide bisnis yang akan
yang akan dilaksanakan, dan  Perseroan Terbatas dilaksanakan,
kemampuan bisnis yang akan  Menganalisis kemampuan bisnis yang
diusulkan dalam memenuhi akan diusulkan dalam memenuhi
persyaratan perizinan persyaratan perizinan,
 Menganalisis jaminan-jaminan yang
bisa disediakan jika bisnis akan dibiayai
dengan pinjaman.

page 5
ASPEK OPERASIONAL
• Research & development Aspek Teknis Dan Teknologi
Research and development merupakan kegiatan menciptakan (creative) suatu idea
produk/jasa yang baru atau mengadakan perbaikan, pengembangan produk atau Aspek teknis menganalisis kesiapan
pemberian pelayanan yang sudah ada. Termasuk menciptakan atau memperbaiki teknis dan ketersediaan teknologi
proses transformasi untuk menghasilkan output yang dibutuhkan untuk
• Product design menjalankan bisnis. Analisis aspek
Desain adalah mendeterminasikan spesifikasi dari suatu produk sehingga teknis dan teknologi menjadi
perusahaan bisa membuatnya secara ekonomis. Product design adalah struktur dari sebuah keharusan untuk
bagian komponen-komponen atau aktifitas sehingga sebagai suatu unit akan bisa
menghindari adanya kegagalan
dihargai dengan suatu nilai, secara teknis hasil product design adalah “blue print”
dengan keterangan atau penjelasannya
bisnis pada masa yang akan datang,
• Faktor-faktor yang mempengaruhi product designa adalah Function, Design sebagai akibat karena adanya
spesification &standard, Price (volume) dan Product liability masalah teknis
• Tujuan Product design adalah untuk menghasilkan produk yang memberikan nilai
guna, menghasilkan produk yang beraneka ragam, menghasilkan product yang up
to date dan mempertemukan keinginan konsumen dan produsen
Manfaat Product design adalah menghindari kegagalan yang mungkin terjadi pada
waktu pembuatan produk, mengkalkulasikan harga dan biaya dari produk yang
dibuat, memilih metode, menentukan standarisasi produk yang dibuat dan
melakukan test apakah produk telah menentukan syarat-syarat yang ditentukan
page 6
Aspek Sumber Perencanaan SDM:Analisis Pekerjaan (Tetap,
Daya Manusia Kontrak, Outsource)
• Ketersediaan tenaga • Rekrutmen, Seleksi, dan Orientasi
kerja yang dibutuhkan • Produktivitas
• Cost (Jumlah vs • Pelatihan dan Pengembangan
Kapabilitas) • Evaluasi Prestasi kerja
• Service • Keahlian yang disyaratkan
• Keahlian • Pola gaji/ upah (kompensasi), bonus, THR, dll
• Turn Over • Perencanaan karier
• Keselamatan dan Kesehatan kerja
• Pemberhentian (PHK)
Aspek Lingkungan Aspek Keuangan
Aspek lingkungan menganalisis kesesuaian Aspek keuangan menganalisis besarnya biaya
lingkungan sekitar (baik lingkungan investasi dan modal kerja serta tingkat
operasional, lingkungan dekat, dan pengembalian investasi dari bisnis yang akan
lingkungan jauh) dengan ide bisnis yang dijalankan. Selain itu, dianalisis juga pada
akan dijalankan. Dalam aspek ini dampak perihal darimana saja sumber investasi dan
bisnis bagi lingkungan juga dianalisis. Suatu pembiayaan bisnis tersebut yang dihitung
ide bisnis dinyatakan layak berdasarkan dengan rumusan penilaian investasi seperti
aspek lingkungan jika kondisi lingkungan Analisis Cash Flow, Payback Period, Net
sesuai dengan kebutuhan ide bisnis dan ide Present Value, Internal Rate Of Return, Benefit
bisnis tersebut mampu memberikan Cost Ratio, Profitability Index, dan Break Event
manfaat yang lebih besar dibandingkan Point. Dengan penilaian tersebut, dapat
dampak negatifnya memberikan gambaran yang jelas terhadap
besaran biaya dan investasi dengan harapan
pedoman penilaian tersebut dapat
memberikan penilaian yang menguntungkan,
sehingga usahawan dapat lebih percaya diri
dalam memulai bisnisnya.

page 8
Thank
You • M. Sandi Yudah
• 083898027368
• yudha9510@gmail.com
• www.kucingpoi.com
page 9

Anda mungkin juga menyukai