Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
Guys
MA Perguruan Mu`allimat Cukir
Chemistry
SCHOOLWORK
HALOGEN
Member of Group:
1
Pengenalan 2 3 Sifat
Unsur Sifat
fisika kimia
4 Kegunaan
Berasal dari kata halos =
garam, dan genes =
PENGERTI pembentukan.
Merupakan unsur non logam
AN paling reaktif.
Tidak ditemukan di alam dalam
Reaksi air dan fluorin berlangsung hebat karena air terbakar di dalam
fluorin. Sementara halogen lainnya bereaksi dengan air melalui reaksi
disproporsionasi membentuk asam halida dan senyawa oksihalogen,
Contoh reaksi halogen (kecuali F2) dengan air adalah sebagai berikut:
Cl2 + H2O HOCl + HCl
Br2 + H2O HOBr + HBr
Reaksi dengan hydrogen
Reaksi kesetimbangan antara hydrogen dan Yod : reaksi berlangsung lambat pada
o
suhu 300 C menggunakan katalis Pt. reaksi bersifat dapat balik dan hanya
sebagian yang bereaksi.
H2 + I2 2HI
Reaksi halogen dengan basa
Halogen bereaksi dengan basa membentuk senyawa halida yang kemudian mengalami
reaksi disproporsionasi membentuk senyawa oksihalogen.
Berikut contoh reaksi halogen dengan basa:
Fluorin bereaksi dengan basa membentuk oksigen difluorida OF2 dan ion fluoride F-,
dengan reaksi sebagai berikut:
2F2(g) + OH-(aq) OF2(g) + 2F-(aq) + H2O(l)
Sedangkan klorin, bromine, dan iodine bereaksi dengan basa membentuk ion hipohalit
OX- dan ion halida X- dengan reaksi sebagai berikut:
X2(g) + 2OH-(aq) OX-(aq) + X-(aq) + H2O(l)
Ion OX- yang terbentuk mengalami reaksi disproporsionasi membentuk ion halat XO3-
dan ion halida X-, dengan reaksi sebagai berikut:
3OX-(aq) XO3-(aq) + 2X-(aq)
Contoh reaksi halogen dengan basa adalah sebagai berikut:
Chlorine dan basa : ion OCl- yang stabil pada suhu ruang akan
terdisproporsionasi menjadi ClO3- jika dipanaskan, reaksinya adalah sebagai
berikut:
Cl2(g) + 2OH-(aq) OCl-(aq) + Cl-(aq) + H2O(l)
3OCl-(aq) ClO3-(aq) + 2Cl-(aq)
Bromine dan basa : ion OBr- terdisproporsionasi dengan cepat pada suhu
ruang, reaksinya adalah sebagai berikut:
Br2(g) + 2OH-(aq) OBr-(aq) + Br-(aq) + H2O(l)
3OBr-(aq) BrO3-(aq) + 2Br-(aq)
Iodine dan basa : ion OI- bereaksi sangat cepat, sehingga sulit untuk diamati,
reaksinya adalah sebagai berikut:
I2(g) + 2OH-(aq) OI-(aq) + I-(aq) + H2O(l)
3OI-(aq) IO3-(aq) + 2I-(aq)
Reaksi antar halogen
Reaksi dengan fofor, arsenik, dan antimon menghasilkan trihalida jika halogennya
terbatas atau pentahilda jika halogennya berlebihan.
Contoh:
P4 + 6Cl2 4PCl3
P4 + 10Cl2 4PCl5
Kereaktifan
• Senyawa natrium hipoklorid ( NaClO ), kapur klor ( CaOCl2 ) dan kaporid ( Ca (OCl2) ) digunakan
sebagai bahan pemutih pakaian, kain, da kolam renang.
• Natrium klorida digunakan sebagai garam dapur, pembuatan klorin, dan NaOH, mengawetkan
berbagai jenis makanan, dan mencairkan salju di jalan raya daerah beriklim dingin.
• Asam klorida ( HCl ) digunakan untuk membersihkan logam dari karat pada elektroplanting,
menetralkan sifat basa pada berbagai proses, serta bahan baku pembuatan obat-obatan,
plastik dan zat warna.
Bromin (Br )
> etilenbromida ( C2H4Br2 ): sebagai bahan aditif pada bensin.
> Perak bromida ( AgBr ): sebagai penghitam film pada fotografi.
> Natrium bromida ( NaBr ) dan kalium bromida ( KBr ): Obat penenang saraf.
> Metil bromida ( CH3Br ): Fumigan ( obat anti hama )
Iodin ( I )
• Iodoform ( CHI3 ): Antiseptik dan obat bius.
• Larutan iodin dalam alkohol ( tinktur iodin ): Antiseptik luka.
-
• Garam iodat ( IO3 ) dan iodida ( imin ): dicampur ke garam
dapur menjadi garam beriodium.
Astatin ( At )
TERIMAK
ASIH!