Anda di halaman 1dari 13

KERANGKA DASAR PENYUSUNAN DAN PENYAJIAN

LAPORAN KEUANGAN SYARIAH

OLEH:

SITI KHOTIJAH (182520556)


EKA SAFRINA (182520536)
VETI FARISYA (182520561)
SUSI MIRDA WATI (1825180031)
MUHAMMAD NUR AZIZ (182520546)

DOSEN PENGAMPU : REYNALDA SHEBA, M.AK

MATA KULIAH : AKUNTANSI KUANGAN SYARIAH


LATAR BELAKANG

Kerangka dasar penyusunan dan penyajian laporan keuangan memainkan


peran yang sangat penting terutama didalam pengembangan sebuah standar
akuntansi yang baru dan revisi atas standar akuntansi yang telah diberlakukan
sebelumnya.
Ketika akuntan harus menghadapi masalah baru yang belum ada standar
akuntansinya, maka kerangka dasarpenyusunan dan penyajian laporan keuangan ini
diharapkan dapat memberikan sebuah referensi untuk menganalisis dan
memecahkan masalah-masalah akuntansi yang terkini tersebut.
PEMBAHASAN

ASAS TRANSAKSI SYARIAH

KAREKTERISTIK TRANSAKSI SYARIAH

ASUMSI DASAR

PENGAKUAN DAN PENGUKURAN

LAIN-LAIN TERKAIT DENGAN KDPPLKS

CONTOH KASUS
ASAS TRANSAKSI SYARIAH

Persaudaraan (ukhwah)

Keadilan (‘adalah)

Kemaslahatan (maslahah)

Kesimbangan (tawazun)

Universalisme (syumuliyah)
KARAKTERISTIK TRANSAKSI SYARIAH

Dilakukan berdasarkan prinsip saling paham dan saling rida

Prinsip kebebasan bertransaksi diakui sepanjang objeknya halal dan


baik (thayib).
Uang hanya berfungsi sebagai alat tukar dan satuan pengukur
nilai,bukan sebagai komoditas

Tidak mengandung unsur riba

Tidak mengandung unsur kezaliman

Tidak mengandung unsur maysir


KARAKTERISTIK TRANSAKSI SYARIAH

Tidak mengandung unsur gharar

Tidak mengandung unsur haram

Tidak menganut prinsip nilai waktu dari uang

Transaksi dilakukan berdasarkan suatu perjanjian yang jelas dan


benar

Tidak ada distorsi harga melalui rekayasa (najasy)

Tidak mengandung unsur kolusi dengan suap-menyuap (risywah)


2. Kelangsungan usaha
ASUMSI
DASAR

1. Dasar akrual
PENGAKUAN DAN PENGUKURAN

Pengakuan aset.

Pengakuan kewajiban.
1. Pengakuan unsur unsur
laporan keuangan Pengakuan dana syirkah temporer.

Pengakuan dana syirkah temporer.

2. Pengukuran unsur-
unsur laporan keuangan
Lain-Lain Terkait Dengan KDPPLKS

1. KDPPLKS di gunakan oleh berbagai pihak yaitu:

a) Penyusun standar akuntansi


b) Penyusun laporan keuangan
c) Auditor
d) Para pemakai laporan keuangan

2. PARADIGMA TRANSAKSI SYARIAH

3. CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN


CONTOH KASUS
PT BANK SYARIAH "X"
Laporan Posisi Keuangan (Neraca)
Per 31 Desember 20x2 Dan 20x1
Pos-Pos 20x2 20x1 Pos-Pos 20x2 20x1
Aset Liabilitas
Kas xxxx xxxx Liabilitas Segera xxxx xxxx

Penempatan Pada Bank Indonesia xxxx xxxx Bagi Hasil Yang Belum Dibagikan xxxx xxxx

Giro Pada Bank Lain xxxx xxxx Simpanan Wadiah xxxx xxxx

Penempatan Pada Bank Lain xxxx xxxx Simpanan Dari Bank Lain xxxx xxxx

Investasi Pada Efek/Surat Berharga xxxx xxxx Hutang

Piutang xxxx xxxx Hutang Salam xxxx xxxx


Piutang Murabahah xxxx xxxx Hutang Istishna xxxx xxxx
Piutang Salam xxxx xxxx Liabilitas Pada Bank Lain xxxx xxxx
Piutang Istishna xxxx xxxx Pembiayaan Yang Diterima xxxx xxxx

Piutang Pendapatan Ijarah xxxx xxxx Hutang Pajak xxxx xxxx

Pembiayaan xxxx xxxx Estimasi Kerugian Komitmen Dan Kontinjensi xxxx xxxx

Pembiayaan Mudharabah xxxx xxxx Pinjaman Wadiah Yang Diterima xxxx xxxx

Pembiayaan Musyarakah xxxx xxxx Liabilitas Lainnya xxxx xxxx

Pinjaman Qardh xxxx xxxx Pinjaman Subordinasi xxxx xxxx

Persediaan (Aset Untuk Dijual Kembali) xxxx xxxx Jumlah Liabilitas xxxx xxxx

Aset Yang Diperoleh Untuk Ijarah xxxx xxxx Dana Syirkah Temporer

Aset Istishna Dalam Penyelesaian xxxx xxxx Dana Syirkah Temporer Dari Bukan Bank

Penyertaan Pada Entitas Lain xxxx xxxx Tabungan Mudharabah xxxx xxxx

Aset Pajak Tangguhan xxxx xxxx Deposito Mudharabah xxxx xxxx

Aset Tetap Dan Akumulasi Penyusutan xxxx xxxx Dana Syirkah Dari Bank

Aset Lainnya xxxx xxxx Tabungan Mudharabah xxxx xxxx


  Deposito Mudharabah xxxx xxxx
  Musyarakah xxxx xxxx
  Jumlah Dana Syirkah Temporer xxxx xxxx
  Ekuitas
  Modal Di Setor xxxx xxxx
  Tambahan Modal Disetor xxxx xxxx
  Saldo Laba Rugi xxxx xxxx
  Jumlah Ekuitas xxxx xxxx
   

Jumlah Aset xxxx xxxx Jumlah Liabilitas, Dana Syirkah Temporer & Ekuitas xxxx xxxx
CONTOH KASUS
PT BANK SYARIAH "X"
Laporan Laba Rugi
Periode 1 Januari Sd 31 Desember 20x2 Dan 20x1
Pos-Pos 20x2 20x1
Pendapatan
Pendapatanpengelolaaan Dana Oleh Bank Sebagai Mudharib
Pendapatan Dari Jual Beli
Pendapatan Marjin Murabahah xxxx xxxx
Pendapatan Bersih Salam xxxx xxxx
Pendapatan Bersih Istishna xxxx xxxx
Pendapatan Sewa-Bersih:
Pendapatan Bersih Ijarah xxxx xxxx
Pendapatan Dari Bagi Hasil
Pendapatan Dari Bagi Hasil Mudharabah xxxx xxxx
Pendapatan Dari Bagi Hasil Musyarakah xxxx xxxx
Pendapatan Usaha Utama Lainnya xxxx xxxx

Jumlah Pendapatan Pengelola Dana Oleh Bank Sebagai Mudharib xxxx xxxx

Hak Pihak Ketiga Atas Bagi Hasil (xxxx) (xxxx)


Hak Bagi Hasil Milik Bank xxxx xxxx
Pendapatan Usaha Lainnya
Pendapatan Imbalan Jasa Perbankan xxxx xxxx
Pendapatan Imbalan Investasi Terikat xxxx xxxx
Jumlah Pendapatan Usaha Lainnya xxxx xxxx
Beban Usaha
Beban Kepegawaian (xxxx) (xxxx)
Beban Administrasi Dan Umum (xxxx) (xxxx)
Beban Penyusutan Dan Amortisasi (xxxx) (xxxx)
Beban Penyisihan Kerugian Aktiva Produktif (xxxx) (xxxx)
Beban Estimasi Kerugiann Komitmen Dan Kontinjensi (xxxx) (xxxx)
Beban Bonus Giro Wadi'ah (xxxx) (xxxx)
Beban Lainnya (xxxx) (xxxx)
Jumlah Beban Usaha (xxxx) (xxxx)
Laba(Rugi Usaha) xxxx xxxx
Pendapatan Dan Beban Non Usaha
Pendapatan Non Usaha xxxx xxxx
Jumlah Pendapatan (Beban) Non Usaha xxxx xxxx
Jumlah Pendapatan (Beban) Non Usaha xxxx xxxx
Laba (Rugi) Sebelum Pajak xxxx xxxx
Beban Pajak (xxxx) (xxxx)
Zakat (xxxx) (xxxx)
Laba (Rugi) Bersih Periode Berjalan xxxx xxxx
CONTOH KASUS
PT BANK SYARIAH "X"
Laporan Rekonsiliasi Pendapatan Dan Bagi Hasil
Tahun Yang Berakhir Pada Tanggal-Tanggal
31 Desember 2012 Dan 2011
  2012 2011
Pendapatan Usaha Utama (Akrual) xxxx xxxx
Pengurang :
Pendapatan Tahun Berjalan Yang Kas Atau Setara Kasnya Belum Diterima:
Pendapatan Keuntungan Murabahah xxxx xxxx
Pendapatan Sukuk Nagara Dan Perusahaan xxxx xxxx
Pendapatan Sewa Ijarah xxxx xxxx
Pendapatan Sertifikat Bsi xxxx xxxx
Jumlah Pengurang xxxx xxxx
 
Penambah :
Pendapatan Tahun Sebelumnya Yang Kasnya Diterima Pada Tahun Berjalan :
Penerimaan Pelunasan Piutang:
Keuntungan Murabahah xxxx xxxx
Pendapatan Sewa Ijarah xxxx xxxx
Pendapatan Sertifikat Bsi xxxx xxxx
Pendapatan Sukuk Nagara Dan Perusahaan xxxx xxxx
Jumlah Penambah xxxx xxxx
Pendapatan Yang Tersedia Untuk Bagi Hasil
Bagi Hasil Yang Menjadi Hak Bank xxxx xxxx
Bagi Hasil Yang Menjadi Hak Pemilik Dana xxxx xxxx
Bagi Hasil Yang Menjadi Hak Pemilik Dana Dirinci Atas :
Hak Pemilik Dana Atas Bagi Hasil Yang Sudah Di Distribusikan xxxx xxxx
Hak Pemilik Dana Atas Bagi Hasil Yang Belum Di Distribusikan xxxx xxxx
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai