Anda di halaman 1dari 6

AKADEMI ANGKATAN UDARA

AKADEMI ANGKATAN UDARA


DEPARTEMEN AERONAUTIKA
INDONESIAN AIR FORCE ACADEMY

BAHAN KOMPOSIT

SERMADATAR BAGAS YOGI SETIAWAN

YOGYAKARTA, SEPTEMBER 2021


2

REPAIR (PERBAIKAN) KOMPOSIT


3

Secara umum komposit adalah gabungan dua material atau lebih tersusun secara
makroskopik dan dimana material penyusunan masih dapat dilihat. Adapun material
penyusunan terdiri dari fiber sebagai serat penguat yang memberikan kekuatan
(strength), kekakuan (stiffness) dan resin sebagai penguat sekaligus pendistribusian
beban. Pada umumnya bahan komposit terdiri dari 2 unsur yaitu serat (fiber) dan
bahan pengikat serat-serat tersebut yang disebut resin (matriks). Unsur utama bahan
komposit adalah serat. Serat inilah yang terutama menentukan karakteristik bahan
komposit seperti: kekakuan, kekuatan, dan sifat-sifat mekanik yang lain.
4

Repair merupakan proses pengerjaan kembali terhadap produk komposit yang


telah dihasilkan dengan tujuan untuk memperbaiki produk tersebut. Repair dilakukan
untuk memperbaiki produk yang cacat akibat proses produksi atau rusak akibat
pemakaian. Cacat pada permukaan akibat proses produksi dilakukan repair berupa
pelapisan dengan polimer dan polishing. Sedangkan rusak akibat pemakaian
biasanya diakibatkan oleh beban impak, dan tindakan repair-nya adalah dengan
menambal bagian yang retak (crack pitching) dan resin injection.
Kerusakan struktur dapat berpengaruh terhadap kekuatan dan ada
yang tidak memengaruhi kekuatan dan struktur, kerusakan yang tidak
memengaruhi struktur adalah kerusakan yang masih dalam limitasi .

Perbaikan setiap komposit berbeda sesuai dengan manufaktur


(pabrik) yang membuatnya, tetapi secara garis besar metode yang
digunakan dalam perbaikan komponen adalah dry lay up dan wet lay up.
Pengujian penetrant adalah metode pemeriksaan secara efektif yang
digunakan untuk menemukan keretakan, cacat pada semua non-porous
material .
6

TERIMAKASIH……….

Anda mungkin juga menyukai