Anda di halaman 1dari 9

PENGEMBANGAN

ENTERPRENEURSHIP

OLEH:
SRI RAHAYU
ADE ASHARI
SYAHRIL
ABD. RAHIM
Bab 1 PENDAHULUAN

1 L ATA R B E L A K A N G

Kewirausahaan (Entrepreneurship) adalah proses


mengidentifikasi, mengembangkan, dan membawa visi ke
dalam kehidupan. Visi tersebut bisa berupa ide inovatif,
peluang, cara yang lebih baik dalam menjalankan sesuatu.
Hasil akhir dari proses tersebut adalah penciptaan usaha . Metode
baru yang dibentuk pada kondisi risiko atau ketidakpastian 3
Pengumpulan Data
Tujuan Penulisan Data penulisan
2 Makalah makalah ini dilakukan
dengan mengambil
1. Untuk memenuhi tugas mata kuliah data melalui browsing
2. Mengetahui tentang hal-hal yang berkaitan dari internet
dengan dunia kewirausahaan
BAB 2#PEMBAHASAN
PENGERTIAN
A KEWIRAUSAHAAN
Berasal dari kata enterpteneur yang berarti orang yang membeli barang dengan
harga pasti meskipun orang itu belum mengetahui berapa harga barang yang
akan dijual

B . SEJARAH WIRAUSAHA
Wirausaha secara historis sudah dikenal sejak diperkenalkan oleh Richard
Castillon pada tahun 1755 Di luar negeri, istilah kewirausahaan telah
dikenal sejak abad 16, sedangkan di Indonesia baru dikenal pada akhir
abad 20
BAB 2#PEMBAHASAN
C HAKEKAT KEWIRAUSAHAAN
6 hakekat penting kewirausahaan

D . PROSES KEWIRUSAHAAN
Menurut Carol Noore yang dikutip oleh Bygrave, proses kewirausahaan diawali dengan adanya
inovasi Inovasi tersebut dipengeruhi oleh berbagai faktor baik yang berasal dari pribadi maupun di
luar pribadi, seperti pendidikan, sosiologi, organisasi, kebudayaan dan lingkungan

CIRI - CIRI DAN KARAKTERISTIK


E
KEWIRAUSAHAAN
Menurut Munawir Yusuf
(1999)
BAB 2#PEMBAHASAN
F SIFAT- SIFAT SEORANG WIRAUSAHA

D TAHAP-TAHAP KEWIRAUSAHAAN
Tahap
memulai Tahap melaksanakan usaha

Tahap Tahap
mempertahankan mengembangkan
usaha usaha
H FAKTOR-FAKTOR KEGAGALAN DALAM BERWIRAUSAHA

Tidak kompeten dalam manajerial. Lokasi yang kurang memadai.

Kurang berpengalaman Kurangnya pengawasan peralatan.

Kurang dapat mengendalikan keuangan. Sikap yang kurang sungguh-sungguh dalam berusaha.

Gagal dalam perencanaan. Ketidakmampuan dalam melakukan peralihan / transisi


kewirausahaan.

I PERAN WIRAUSAHAAN DALAM PEREKONOMIAN


NASIONAL
- Menciptakan lapangan kerja
- Mengurangi pengangguran
- Meningkatkan pendapatan masyarakat
- Mengombinasikan faktor–faktor produksi (alam,
tenaga kerja, modal dan keahlian)
- Meningkatkan produktivitas nasional
A kesimpulan

SARAN
kewirausahaan adalah proses B
menciptakan sesuatu yang
lain dengan menggunakan Demikianlah makalah yang
waktu dan kegiatan disertai kami buat mudah – mudahan
modal dan resiko serta apa yang saya paparkan bisa
menerima balas jasa dan menjadi tambahan
kepuasan serta kebebasan pengetahuan bagi kita semua
pribadi. untuk lebih mengenal dunia
kewirausahaaan .Kami
menyadari apa yang kami
paparkan dalam makalah ini
tentu masih belum sesuai
apa yang di harapkan,untuk
itu kami berharap masukan BAB
yang lebih banyak lagi dari
guru pembimbing dan teman
– teman semua.
3#PENUTUP
DAFTAR PUSTAKA
http://mariajhyun.blogspot.com/2013/04/makalah-

1 kewirausahaan_6772.html
(diakses, 08 Januari 2015)

http://sintia-trijayanti.blogspot.com/2013/05/makalah-
2 kewirausahaan_4732.html
(diakses, 08 Januari 2015)

3 http://id.wikipedia.org/wiki/Kewirausahaan
(diakses, 08 Januari 2015)

http://kumpulanmakalahlennii.blogspot.com/2013/04/tugas-makalah-
4 kewirausahaan-lenni.html
diakses, 08 Januari 2015)
Terimakasih
PPT BY:ABDURRAHIM

Anda mungkin juga menyukai