Anda di halaman 1dari 9

UPAYA MENINGKATKAN KINERJA UNIT PROTOKOL

SETUKPA LEMDIKPOL GUNA MEMBERIKAN PELAYANAN PRIMA


KEPADA PERSONIL DAN MASYARAKAT

Disusun oleh :

HEPPY NURNIAWAN, SE
NOSIS : 1979 0503 2333

SEKOLAH INSPEKTUR POLISI ANGKATAN XLI TA. 2012


SUKABUMI
BAB I
PENDAHULUAN

LATAR BELAKANG MASALAH

Diharapkan mampu menjawab program Quick Win dapat


terlaksana, sesuai komitmen Kepolisian untuk mau berubah
dalam budaya kerja yang lebih baik dengan meningkatkan
prestasi kerja secara terus menerus sesuai harapan masyarakat
sebagai stakeholder, serta memiliki visi dan misi dalam
melaksanakan tugas di bidangnya secara profesional sesuai
Standar Mutu Pelayanan.
Dari uraian diatas maka penulis merasa tertarik untuk
membuat sebuah karya tulis dengan mengambil judul “Upaya
Meningkatkan Kinerja Unit Protokol Setukpa Lemdikpol guna
memberikan Pelayanan Prima kepada Personil dan Masyarakat”.
RUANG LINGKUP

Meliputi bagaimana pencapaian kinerja Unit Protokol di Setukpa Lemdikpol,


faktor-faktor yang mempengaruhi, kondisi yang diharapkan serta upaya yang
dilakukan untuk Meningkatkan pelayanan unit protokol dalam memberikan
pelayanan prima kepada personil dan masyarakat di Setupa Lemdikpol.

PERMASALAHAN

 Menyimpulkan sebuah permasalahan yang menjadi inti dari semua persoalan


yang ada yaitu “Upaya Meningkatkan Kinerja Unit Protokol SETUKPA
LEMDIKPOL guna memberikan Pelayanan Prima kepada Personil dan
Masyarakat”

POKOK-POKOK PERSOALAN

 Masih Kurang Profesionalnya Kinerja Unit Protokol SETUKPA LEMDIKPOL guna


memberikan Pelayanan Prima kepada Personil dan Masyarakat.
 Metode atau cara yang di berikan dalam pembinaan bagi Unit Protokol SETUKPA
LEMDIKPOL guna memberikan Pelayanan Prima kepada Personil dan
Masyarakat belum efektif.
KONDISI AWAL
 Struktur Organisasi
 Jumlah personil Setukpa Lemdikpol Polri KA SETUKPA LEMDIKPOL
Drs. NGADINO, SH.,MM
BRIGADIR JENDERAL POLISI

NO PANGKAT JUMLAH KET


WAKA SETUKPA LEMDIKPOL
1 PATI 1 Drs. I DEWA PUTU ANOM
2 PAMEN 95 KOMBES POL / 61010809

3 PAMA 81
KABAG RENMIN
4 BINTARA 73 SUBAGYA, S.Sos
5 PNS 223 AKBP / 70080441

JUMLAH 473 KASUBBAG UM


I GEDE WAYAN SUTALI
KOMPOL / 61080329
 Setukpa Lemdikpol Polri juga mengadakan
pendidikan terdiri dari :
PAUR PROTOKOL
 Sekolah Inspektur Polisi (SIP) LILI ADE SUHAEMI, S.Sos
 Sekolah Inspektu Polisi Sumber Sarjana (SIPSS) AKP / 72040099

 Pendidikan Pengembangan Personil Inspektur


PAMIN PROTOKOL
Tenaga Pendidik (DIKBANGSPES INSPEKTUR SARJU
GADIK) IPDA / 59080754
 Pendidikan Pengembangan Personil Manajeme
Penanggulangan Bencana (SSMKD). BA PROTOKOL PIKET MAKO INDUK
 Non Program Lat Samapta Calon Staf Bank SETUKPA DAN PIKET SANGGAR
RUMDIN KA SETUKPA
Mandiri.
 Non Program Lat Samapta Calon Staf Bank BRI.
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
INTERNAL
 SDM mampu mengajar lapangan
KEKUATAN  Honor mengajar bantu kesejahteraan
(STRENGTH)  Pendidikan kejuruan BATUR
 Pendidikan Umum mayoritas S1

 Kurangnya pemahaman tentang pelayanan


KELEMAHAN  Kekurangan jumlah personil
(WEAKNESS)  Tugas yang tumpang tindih
 Keterbatasan anggaran dan sarana prasarana

EKSTERNAL
 Mengajar calon paskibraka
 Mengajar kesamaptaan calon staf kary bank
PELUANG  Mengajar pra jabatan PNS Kota/Kab. Sukabumi
(OPPOTUNITY)  Melaksanakan BKO Res Sukabumi Kota/Kab.

 Birokrasi yang panjang


KENDALA  Terlalu ketat dalam pengawasan pimpinan
(THREAT)  Tidak sebandingnya antara tunjangan atau honor
 Kurangnya Pengkondisian segala informasi dan rengiat
KONDISI YANG DIHARAPKAN

 Sebagai petugas regu jajaran kehormatan (jarmat), melaksanakan tugas


dengan rasa tanggung jawab.
 Petugas upacara yaitu sebagai bintara pengibar bendera merah putih maupun
pengucap tribrata dan sebagai pleton bintara dalam peserta upacara.
 Juga sebagai pengatur yaitu Penjagaan, Patroli & Gatur Lalin
 Sebagai Instruktur lapangan / gadik SAR, Perdaspol, Menembak dan
Beladiri/judo.

UPAYA YANG DILAKUKAN

 Meningkatkan kemampuan/kualitas personel melalui pendidikan dan pelatihan sesuai


bidang tugasnya.
 Melaksanakan pembinaan karier personel Polri dan PNS dengan memperhatikan aspek
moral, prestasi dan kemampuan dalam rangka menunjang kebijakan Remunerasi.
 Melakukan pengawasan yang ketat terhadap setiap Anggota Unit Protokol Setukpa
Lemdikpol agar tidak melakukan pelanggaran terhadap masyarakat maupun personil
setukpa lemdikpol guna memberikan pelayanan prima.
 Mengelola sumber daya materiil dan fasilitas yang tersedia dengan tepat guna dan
tepat alokasi dalam rangka menunjang kebutuhan operasional pelaksanaan tugas.
KESIMPULAN

 Dalam upaya tersebut maka pada tahun


mendatang akan melakukan berbagai langkah
koordinasi dengan berbagai instansi terkait
untuk mensinergikan dan mengharmoniskan.
 Unit Protokol Setukpa Lemdikpol T.A. 2012 ini
diharapkan dapat memenuhi kewajiban
akuntabilitas dan sekaligus menjadi sumber
informasi dalam pengambilan keputusan guna
peningkatan kinerja Polri.
SARAN

 Membangun Personel dgn menambah jumlah personil


 Memberikan pendidikan dan pelatihan
 Perlu penyegaran atau mutasi pada Bintara
 Memberikan pelayanan sesuai standar mutu pelayanan
 Mengetahui secara dini kondisi serta menjalin kerjasama
 Memberikan informasi yg diperlukan masy secara proposional
 Akuntabel dgn mengikuti kaedah hukum dan prosedur baku
 Lakukan pembinaan terhadap personil secara berkala
 Menambah dukungan sarana, fasilitas serta anggaran
 Perlu dilakukan upaya pelayanan yg profesional dan akuntabel
Terima Kasih

Wassalam.....

Creatif by heppy nurniawan, se

Anda mungkin juga menyukai