Anda di halaman 1dari 32

1.

KETENTUAN UMUM
KETENTUAN UMUM

1. Maksud dan Tujuan 9. Membangun Koordinasi

2. Ruang Lingkup 10. Pendayaan Produksi Dalam Negeri

3. Pengertian/Istilah
11. Bantuan Hukum

4. Sasaran Pengadaan
12. Jenis Pengadaan Barang/Jasa

5. Kebijakan Umum Pengadaan


13. Pakta Integritas

6. Prinsip Dasar Pengadaan


14. Izin Prinsip

7. Etika Pengadaan
15. Pelaporan kepada Dekom

8. Organisasi Pengadaan Barang/Jasa www.pln.co.id |


KETENTUAN UMUM

1. Mendukung penciptaan nilai tambah di BUMN

2. Menyederhanakan dan mempercepat proses


pengambilan keputusan

Maksud
& 3. Meningkatkan kemandirian, tanggung jawab dan
Tujuan profesionalisme

4. Meningkatkan Penggunaan Produksi dalam Negeri

5. Meningkatkan sinergi antar BUMN/Anak


Perusahaan BUMN dan/atau Perusahaan Terafiliasi
BUMN

www.pln.co.id |
KETENTUAN UMUM

1. PBJ SUMBER DANA APLN

RUANG
LINGKUP 2. PBJ Bersumber dana lainnya, yaitu dari
Pinjaman/Hibah Luar Negeri dan/atau
Pinjaman Dalam Negeri, yang secara langsung
diberikan ke PT PLN (Persero), sepanjang
tidak diatur dalam naskah pemberi pinjaman
(guide lines)

www.pln.co.id |
KETENTUAN UMUM

Anggaran PLN yang ditetapkan dalam Rencana Kerja dan


Anggaran Perusahaan (RKAP) yang telah disahkan oleh
1. APLN RUPS, termasuk anggaran untuk pekerjaan mendesak
atau Keadaan Darurat (Emergency) yang belum ditetapkan
di dalam RKAP

1. Perusahaan yang sahamnya lebih dari 50% (lima


2. Anak Perusahaan puluh persen) dimiliki oleh BUMN
BUMN 2. Perusahaan patungan dengan jumlah gabungan
kepemilikan saham BUMN lebih dari 50% (lima puluh
PENGER persen)
TIAN Anak Perusahaan PLN adalah Perusahaan yang
3. Anak Perusahaan
sahamnya lebih dari 50% (lima puluh persen) dimiliki oleh
PLN
PLN

Penyedia Barang/Jasa adalah badan usaha termasuk


4.Penyedia B/J BUMN, badan usaha milik daerah, dan badan usaha milik
swasta, badan hukum, orang perseorangan/subjek
hukum, konsorsium, joint operation atau instansi
pemerintah/badan layanan umum yang kegiatan
usahanya menyediakan barang/jasa.
dll.

www.pln.co.id |
KETENTUAN UMUM

1. Tepat Mutu (Quality)

2. Tepat Jumlah (Quantity)

Sasaran 3. Tepat Lokasi


Pengadaan
4. Tepat Waktu

5. Tepat Tujuan Sosial Ekonomi

6. Tepat Harga

www.pln.co.id |
KETENTUAN UMUM

1. Menyederhanakan ketentuan tata cara pengadaan untuk meningkatkan


profesionalisme, kemandirian dan tanggung jawab Pengguna Barang/Jasa, Pejabat
Perencana Pengadaan, dan Pejabat Pelaksana Pengadaan

2. Menerapkan konsep Supply Positioning Matrix untuk membuat strategi pengadaan


agar mencapai tujuan pengadaan yang ditetapkan

KEBIJAKAN
3. Menerapkan konsep nilai beli yang sepadan (value for money) yang
UMUM
mengoptimalkan 6 (enam) parameter pertimbangan, yaitu: tepat kualitas, tepat
PBJ jumlah, tepat lokasi, tepat waktu, tepat tujuan sosial ekonomi, dan tepat harga

4. Menerapkan good procurement practice dan business judgement rule dengan


pengambilan keputusan bisnis yang berhati-hati dan menempatkan kepentingan
perusahaan di atas kepentingan pribadi dan golongan

5. Meningkatkan sistem manajemen Penyedia Barang/Jasa yang memadai, melalui kualifikasi


secara periodik dan daftar rekanan yang selalu dimutakhirkan berdasarkan kinerja, sehingga
dapat dihindari penggunaan Penyedia Barang/Jasa yang mempunyai kinerja buruk

www.pln.co.id |
KETENTUAN UMUM

untuk mendapatkan hasil yang optimal dan terbaik dalam waktu yang cepat
1. EFISIEN dengan menggunakan dana dan kemampuan seminimal mungkin secara wajar
dan bukan hanya didasarkan pada harga terendah

sesuai dengan kebutuhan yang telah ditetapkan dan memberikan manfaat yang
2. EFEKTIF sebesar-besarnya sesuai dengan sasaran yang ditetapkan

terbuka bagi Penyedia Barang/Jasa yang memenuhi persyaratan dan


dilakukan melalui persaingan yang sehat di antara Penyedia Barang/Jasa
3. KOMPETITIF yang setara dan memenuhi syarat/kriteria tertentu berdasarkan ketentuan
dan prosedur yang jelas dan transparan
PRINSIP
DASAR semua ketentuan dan informasi mengenai Pengadaan Barang/Jasa,
4. TRANSPARAN termasuk syarat teknis administrasi pengadaan, tata cara evaluasi, hasil
evaluasi, penetapan calon Penyedia Barang/Jasa, sifatnya terbuka bagi
peserta Penyedia Barang/Jasa yang berminat

semua ketentuan dan informasi mengenai Pengadaan Barang/Jasa,


5.ADIL & WAJAR termasuk syarat teknis administrasi pengadaan, tata cara evaluasi,
hasil evaluasi, penetapan calon Penyedia Barang/Jasa, sifatnya
terbuka bagi peserta Penyedia Barang/Jasa yang berminat

6.TERBUKA Terbuka, berarti pengadaan Barang/Jasa dapat diikuti oleh


semua Penyedia Barang/Jasa yang memenuhi syarat

7.AKUNTABEL mencapai sasaran dan dapat dipertanggungjawabkan sehingga


menjauhkan dari potensi penyalahgunaan dan penyimpangan
www.pln.co.id |
KETENTUAN UMUM

1. Melaksanakan tugas secara tertib, disertai rasa tanggungjawab

2. Bekerja secara profesional dan mandiri atas dasar kejujuran

3. Tidak saling mempengaruhi baik langsung maupun tidak langsung

4. Menerima dan bertanggungjawab atas segala keputusan yang


ditetapkan sesuai dengan kesepakatan para pihak
ETIKA PBJ
5. Menghindari dan mencegah terjadinya pertentangan kepentingan
(conflict of interest) para pihak

6. Menghindari dan mencegah terjadinya pemborosan dan kebocoran


keuangan Perusahaan

7. Menghindari dan mencegah penyalahgunaan wewenang


8. Tidak menerima, tidak menawarkan atau tidak menjanjikan untuk
memberi atau menerima hadiah, imbalan berupa apa saja dalam
proses Pengadaan Barang/Jasa

www.pln.co.id |
Berkaitan SKKNI
M.749020.001.02 ( Menelaah

ORGANISASI PENYELENGGARA PENGADAAN Lingkungan Pengadaan B/J )

SECARA UMUM

Direksi/GM atau Pejabat Struktural 1


1. Pengguna Barang/Jasa tingkat dibawahnya yang diberi kuasa
Pengguna B/J
Pengguna BJ Antara/Akhir

Pejabat yang ditunjuk dan Harus


2. Pejabat Perencana Pengadaan
Bersertifikat
Pejabat yang ditunjuk dan Harus
3. Pejabat Pelaksana Pengadaan
Bersertifikat
Di Kantor Pusat, Di kantor Induk, Di
4. Komite Value for Money
Unit Pelaksana

www.pln.co.id |
Berkaitan SKKNI
M.749020.001.02 ( Menelaah
ORGANISASI PENYELENGGARA PENGADAAN Lingkungan Pengadaan B/J )
SECARA UMUM

1) Pengguna :  mengesahkan DRP, RKS, DPT,


HPS dan menetapkan Pemenang serta Penunjukan
PENGGUNA
Pemenang, Mengesahkan CDA. TTD
Kontrak/Adendum/Amandemen
KOMITE
VFM 2) Pejabat Perencana Pengadaan :  menyusun
DRP, RKS, DPT, HPE
3) Pejabat Pelaksana Pengadaan : Menyusun
Jadwal , HPS dan memproses pengadaan
PEJABAT PEJABAT Barang/Jasa
PERENC. PELAKSANA
PENGADAAN PENGADAAN 4) Komite Value for Money :  mereview dan
memberikan rekomendasi terhadap DRP dan hasil
pengadaan , sebelum disahkan Pengguna

www.pln.co.id |11
11
Berkaitan SKKNI
M.749020.001.02 ( Menelaah
ORGANISASI PENYELENGGARA DI KANTOR INDUK Lingkungan Pengadaan B/J )
DAN UNIT PELAKSANA
Organisasi di PLN Unit Induk
No Penyelenggara Pejabat Struktural
PENGGUNA
1 Pengguna GM / SRM
COMMITTEE Komite VFM Para SRM / Para Manajer Sub
VALUE FOR 2 Bagian
MONEY

DIREKSI
Atasan Langsung Rendan / GM
PEKERJAAN
3 Lakdan

4 Pejabat Perencana Pengadaan Pejabat Perencana di Kantor Induk


PEJABAT PEJABAT
PERENC PELAKSN 5 Pejabat Pelaksana Pengadaan Pejabat Pelaksana di Kantor Induk
PB/J PB/J PENGAWAS

Organisasi di PLN Unit Pelaksana


No Penyelenggara Pejabat Struktural
PENGGUNA

1 Pengguna MANAJER UNIT


VfM Commite
Kantor Induk 2 Komite VFM Manajer Bagian

Atasan Langsung Rendan / Manajer Unit


DIREKSI 3 Lakdan
PEKERJAAN

Fungsi Pejabat Perencana Didelegasikan ke Manajer Bagian


4 Pengadaan
SPV
PELAKSN
PENGAWAS
PENGADAAN Pejabat Pelaksana Pengadaan Pejabat Pelaksana di Kantor Unit
5 Pelaksana.

www.pln.co.id |
Berkaitan SKKNI
KHUSUS PENGADAAN BARANG/JASA M.749020.001.02 ( Menelaah
Lingkungan Pengadaan B/J )
DI PLN KANTOR PUSAT

1. Pola Pengadaan Strategis No Penyelenggara Pejabat Struktural


1 Pengguna DIRUT

PENGGUNA 2 Komite VFM Para DIREKTUR

Atasan, Atasan Langsung DIREKTUR (DAN-1)


3 Rendan / Lakdan
KOMITE
VFM
Atasan, 4 Atasan Langsung Pej.Rendan EVP RPS
Atasan Langsung
Rendan/Lakdan 5 Atasan Langsung Pej.Lakdan EVP DAS

6 Pejabat Perencana Pengadaan VP RENDAN pada DIVRPS

7 Pejabat Pelaksana Pengadaan VP LAKDAN pada DIVDAS


Atasan Langsung Atasan Langsung
Rendan Lakdan
No Jenis Dokumen Pengesahan Dokumen

1 Dokumen Rencana Pengadaan DIRUT setelah direview dan


direkomendasi oleh Komite VFM

PEJABAT 2 RKS, HPE, DPT EVP atasan Rendan


PEJABAT
PERENC. PELAKSANA
PENGADAAN 3 HPS EVP Atasan Lakdan/DIR
PENGADAAN
DIREKSI setelah direview dan
4 Hasil Tender direkomendasi oleh Komite VFM

5 Penetapan Pemenang DIREKSI

6 Penunjukan / LoI / LoA DIREKSI

7 CDA Atasan Atasan Langsung Lakdan


13
8 Kontrak DIRUT dan Penyedia

www.pln.co.id |13
13
Berkaitan SKKNI
KHUSUS PENGADAAN BARANG/JASA M.749020.001.02 ( Menelaah
DI PLN KANTOR PUSAT Lingkungan Pengadaan B/J )

No Penyelenggara Pejabat Struktural


2. Pola Pengadaan Strategis
1 Pengguna DIRDAN - 1
dengan Pelimpahan
Komite VFM Para EVP pada Ditdan atau
2 gabunganlintas EVP dari Direktorat
DIRUT lain

3 Atasan Langsung Pej.Rendan EVP RPS

4 Atasan Langsung Pej.Lakdan EVP DAS


DIRDAN I
5 Pejabat Perencana Pengadaan VP Rendan pada DIVRPS
KOMITE 6 Pejabat Pelaksana Pengadaan VP Lakdan pada DIVDAS
VFM

Atasan Langsung Atasan Langsung No Jenis Dokumen Pengesahan Dokumen


Rendan Lakdan
1 Dokumen Rencana Pengadaan Pengguna, setelah direview dan
direkomendasi oleh Komite VFM

2 RKS, HPE, DPT EVP atasan Rendan

PEJABAT PEJABAT 3 HPS EVP Atasan Lakdan/DIRDAN1


PERENC. PELAKSANA
PENGADAAN
Pengguna, setelah direview dan
PENGADAAN 4 Hasil Tender direkomendasi oleh Komite VFM

5 Penetapan Pemenang DIRDAN-1

6 Penunjukan / LoI / LoA DIRDAN-1

7 CDA DIRDAN-1

8 Kontrak DIRDAN-1 dan Penyedia

www.pln.co.id |14
14
KHUSUS PENGADAAN BARANG/JASA Berkaitan SKKNI
M.749020.001.02 ( Menelaah
DI PLN KANTOR PUSAT Lingkungan Pengadaan B/J )

3. Pola End to End No Penyelenggara Pejabat Struktural


1 Pengguna DIRUT

2 Komirte VFM Para DIREKTUR


PENGGUNA
Atasan, atasan langsung Rendan / DIREKTUR
3 Lakdan
KOMITE
VFM Atasan Langsung Rendan/Lakdan EVP terkait
4
ATASAN
ATASAN LANGSUNG 5 Pejabat Perencana Pengadaan VP Rendanpada DIV Terkait
RENDAN//LAKDAN
6 Pejabat Pelaksana Pengadaan VP Lakdan pada DIV Terkait

ATASAN
LANGSUNG No Jenis Dokumen Pengesahan Dokumen
RENDAN / LAKDAN
1 Dokumen Rencana Pengadaan DIRUT setelah direview dan
direkomendasi oleh Komite VFM

2 RKS, HPE, DPT dan HPS EVP atasan langsung Rendan / Lakdan
PEJABAT PEJABAT DIREKSI setelah direview dan
PERENC. PELAKSANA 3 Hasil Tender direkomendasi oleh Komite VFM
PENGADAAN PENGADAAN
4 Penetapan Pemenang DIREKSI

5 Penunjukan / LoI / LoA DIREKSI

6 CDA Atasan Atasan Langsung Lakdan

7 Kontrak DIRUT dan Penyedia

www.pln.co.id |15
15
Berkaitan SKKNI

PENGGUNA BARANG/JASA M.749020.001.02 ( Menelaah


Lingkungan Pengadaan B/J )

1. Menentukan dan memastikan volume kebutuhan barang/jasa

2. Memastikan ketersediaan anggaran 1. DRP


3. Menetapkan dan/atau mengesahkan 2. Dok. kualifikasi
4. Menetapkan Biaya2 Penggandaan 3. DPT

5. Menetapkan Pemenang Tender 4. Spek/TOR/KAK


TUGAS
7. Menerbitkan Surat Penunjukan Penyedia B/J 5. RKS
POKOK
PENGGUNA
B/J 8. Menandatangani Kontrak dan Perubahannya 6. HPS
jika ada
7. Calon Pemenang PBJ
9. Menunjuk Direksi Pek. / pengawas Pek/ Direksi
Teknis. 8. Mengesahkan CDA
10. Menerima Pelaksanaan Pekerjaan

11.Mempertanggung jawabkan segi Teknis, Administrasi, Keuangan dan Fungsi

12.Dapat melimpahkan ke Manajer Unit pelaksana sebagai Pengguna Barang/Jasa

13.Menjawab sanggah banding

www.pln.co.id |
Berkaitan SKKNI
KHUSUS PENGADAAN BARANG/JASA M.749020.001.02 ( Menelaah
Lingkungan Pengadaan B/J )
DI PLN KANTOR PUSAT

4. Pola End to End No Penyelenggara Pejabat Struktural


dengan pelimpahan 1 Pengguna DIREKTUR
Komite VFM Para EVP pada Diterkait atau
2 gabungan lintas EVP dari Direktorat
DIRUT lainnya

Atasan Langsung Rendan / EVP terkait


3 lakdan

PENGGUNA 4 Pejabat Perencana Pengadaan VP Rendan pada DIVTerkait


(DIR)
5 Pejabat Pelaksana Pengadaan VP Lakdan pada DIVTerkait
KOMITE
VFM

ATASAN
LANGSUNG
No Jenis Dokumen Pengesahan Dokumen
RENDAN / LAKDAN DIREKTUR setelah direview dan
1 Dokumen Rencana Pengadaan
direkomendasi oleh Komite VFM

2 RKS, HPE, DPT dan HPS EVP Terkait


PEJABAT PEJABAT DIREKTUR setelah direview dan
PERENC. PELAKSANA 4 Hasil Tender direkomendasi oleh Komite VFM
PENGADAAN PENGADAAN
5 Penetapan Pemenang DIREKTUR

6 Penunjukan / LoI / LoA DIREKTUR

7 CDA DIREKTUR

8 Kontrak DIREKTUR dan Penyedia

www.pln.co.id |17
17
Berkaitan SKKNI

PEJABAT PERENCANA PENGADAAN M.749020.001.02 ( Menelaah


Lingkungan Pengadaan B/J )

1. Menyusun DRP

2. Menyusun strategi pengadaan

3. Menyusun dan mengelola DPT


TUGAS
POKOK
PEJABAT 4. Melaporkan hasil proses rencana ke atasaan langsung untuk
PERENCANA disampaikan kepada Komite VFM dan disahkan oleh Pengguna
PENGADAAN
B/J

5. Menyusun Dokumen Kualifikasi, RKS dan adendum/amandemen


RKS

6. Menyusun dan mengelola HPE

www.pln.co.id |
Berkaitan SKKNI

PEJABAT PERENCANA PENGADAAN M.749020.001.02 ( Menelaah


Lingkungan Pengadaan B/J )

1. Unit Induk / Unit Bertanggung jawab kepada Pengguna B/J


Pelaksana

2. Kantor Pusat Bertanggung jawab kepada Atasan langsung

3. Dapat dibantu oleh Internal dan External

4. Harus Bersertifikat Pengadaan Barang/Jasa

5. Tidak Menimbulkan Benturan Kepentingan

www.pln.co.id |
PEJABAT PELAKSANA PENGADAAN Berkaitan SKKNI
M.749020.001.02 ( Menelaah
Lingkungan Pengadaan B/J )

1. Menganalisis Lingkup Pekerjaan


2. Menyusun Jadwal
3. Menyusun HPS
4. Melakukan Pengumuman / Undangan
5. Memastikan Calon Penyedia tidak masuk daftar Blacklist
6. Menilai kualitas calon penyedia metode prakualifikasi atau pasca
kualifikasi.
TUGAS 7. Memberikan penjelasan pengadaan (aanwijzing)
POKOK
PELAKSANA 8. Melakukan Evaluasi terhadap Dokumen Penawarani
PENGADAAN
9. Melakukan klarifikasi Pengadaan Barang/Jasa
10. Melakukan Negosiasi Harga
11. Melaporkan hasil Proses PBJ dan mengusulkan calon pemenang kepada
Pengguna B/J melalui atasan langsung untuk disampaikan ke Komite VfM
untuk mendapatkan review dan rekomendasi
12. Mengumumkan pemenang Tender
13. Menjawab sanggah
14. Menyiapkan Surat Penunjukan Penyedia Barang Jasa (SPPBJ)

15. Melakukan CDA


16. Menyiapkan Kontrak
www.pln.co.id |
17. Mendokumentasikan Proses PBJ
KOMITE VALUE FOR MONEY Berkaitan SKKNI
DI KANTOR PUSAT M.749020.001.02 ( Menelaah
Lingkungan Pengadaan B/J )

ANGGOTA KOMITE VALUE FOR MONEY

• Di Kantor Pusat, terdiri dari:


a. Direksi/Komite Direktur.
b. Manajemen Atas Khusus/Manajemen Atas pada Direktorat
terkait atau gabungan Manajemen Atas Khusus/Manajemen
Atas lintas Direktorat sesuai kebutuhan dan tanggung
jawabnya serta batas kewenangan.
c. Manajemen Menengah pada Direktorat terkait atau
gabungan Manajemen Menengah lintas Direktorat sesuai
kebutuhan dan tanggung jawabnya serta batas
kewenangan.
d. Dalam hal tertentu Direktur dapat menunjuk Manajemen
Atas dan/atau Manajemen Menengah sebagai Komite Value
for Money.
www.pln.co.id |
KOMITE VALUE FOR MONEY Berkaitan SKKNI
M.749020.001.02 ( Menelaah

DI UNIT INDUK/PELAKSANA
Lingkungan Pengadaan B/J )

ANGGOTA KOMITE VALUE FOR MONEY

• Unit Induk , terdiri dari:


1) Seluruh Manajemen Menengah.
 
2) Dalam hal General Manager melimpahkan kewenangannya kepada
Manajemen Menengah, maka fungsi Komite Value for Money adalah seluruh
Manajemen Dasar di bawah Manajemen Menengah terkait, dan dapat
ditambah Manajemen Dasar dari bidang lainnya yang ditetapkan/ditunjuk
oleh General Manager

• Unit Pelaksana :
Pada prinsipnya Komite Value for Money ada di Kantor Induk, dalam hal General
Manager melimpahkan kewenangannya kepada Unit Pelaksana di bawahnya
dapat menunjuk Pejabat Struktural sebagai Komite Value for Money untuk
tingkat Unit Pelaksana

www.pln.co.id |
Berkaitan SKKNI
KOMITE VALUE FOR MONEY M.749020.001.02 ( Menelaah
Lingkungan Pengadaan B/J )

Memberi rekomendasi terhadap proses Pengadaan Barang/Jasa


yang masuk dalam kategori strategis, critical/bottleneck atau
leverage sebagai bahan pertimbangan pengambilan keputusan oleh
Pengguna Barang/Jasa, dalam bentuk:

Tugas
a. Memberikan kajian independen dan tidak bias atas strategi
Komite pengadaan yang disusun oleh Pejabat Perencana
VFM Pengadaan.
b. Memberikan kajian independen dan tidak bias atas proses
pengadaan telah dilakukan secara adil dan wajar, dengan
mengikuti prosedur dan kebijakan yang berlaku.
 c. Mengkonfirmasi anggaran untuk Perjanjian/Kontrak
tersedia dalam RKAP.
 d. Mengkonfirmasi bahwa hasil pengadaan memberikan value
for money bagi PLN.

www.pln.co.id |
Berkaitan SKKNI

KOMITE VALUE FOR MONEY M.749020.001.02 ( Menelaah


Lingkungan Pengadaan B/J )

Dokumen Rencana Pengadaan


Sebelum Prosses PBJ sebelum disahkan oleh
Pengguna Barang/Jasa
REVIEW
KOMITE FVM
TERHADAP
Pelaporan hasil pengadaan dan
usulan calon pemenang
Setelah Proses PBJ pengadaan, sebelum penetapan
pemenang pengadaan

Dalam hal tertentu Direksi/Komite Direktur dapat menetapkan Tim/Panitia Pengadaan


Barang/Jasa untuk melakukan Pengadaan Barang/Jasa sesuai kebutuhan
berdasarkan justifikasi yang dapat dipertanggungjawabkan

Catatan : PRINSIP VFM adalah:


Pengadaan mengutamakan hasil terbaik untuk PLN dalam jangka panjang, yang mempertimbangkan Total
Cost of Ownership serta memenui prinsip tepat : waktu, mutu, biaya, lokasi, sosial ekonomi dan biaya.

www.pln.co.id |
KETENTUAN UMUM

Dalam pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa yang bersifat


strategis meliputi pembangunan pembangkit,
pembangunan transmisi, dan pembangunan gardu induk
serta pengadaan energi primer di Unit Induk, wajib
menyampaikan informasi terkait dengan rencana
MEMBANGUN pengadaan dan hasil pelaksanaan pengadaan kepada
KOORDINASI
Direktur Regional terkait

Direktorat Pengadaan terkait berkewajiban untuk melakukan


pembinaan Pengadaan Barang/Jasa di Unit Induk

www.pln.co.id |
KETENTUAN UMUM

Untuk mendukung efektivitas pelaksanaan kebijakan


penggunaan produk dalam negeri pada pembangunan
infrastruktur ketenagalistrikan, maka proses Pengadaan
Barang/Jasa harus merujuk pada ketentuan
PRODUKSI Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri yang berlaku
DALAM
NEGERI

Tata cara Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri diatur


dalam Peraturan Direksi tersendiri

www.pln.co.id |
KETENTUAN UMUM

Dalam hal Pengguna Barang/Jasa, Pejabat Perencana


Pengadaan, Pejabat Pelaksana Pengadaan dan Komite
Value for Money, telah melaksanakan proses
BANTUAN
pengadaan sesuai dengan prosedur dan Etika
HUKUM Pengadaan yang berlaku sebagaimana yang diatur
dalam Peraturan ini, namun terdapat tuntutan dan
tetap dipermasalahkan secara hukum, maka kepada
yang bersangkutan akan mendapatkan bantuan
hukum sesuai ketentuan yang berlaku di PLN

www.pln.co.id |
JENIS PENGADAAN BARANG/JASA

JENIS PENGADAAN BARANG/JASA


1. Barang
Pengadaan barang untuk memenuhi kebutuhan operasional Perusahaan terhadap barang/produk yang
telah tersedia di pasaran ataupun yang disediakan oleh Penyedia Barang/Jasa

2. Pekerjaan Konstruksi
Pemenuhan kebutuhan operasional Perusahaan berupa pekerjaan konstruksi yang dilaksanakan oleh
Kontraktor

3. Jasa Konsultansi
Penyedia jasa berupa gagasan/ide yang disediakan oleh para Konsultan, berupa jasa konsultansi teknik,
konsultansi manajemen, konsultansi konstruksi, dan konsultansi lainnya

4. Jasa Lainnya
Pemenuhan kebutuhan operasional Perusahaan berupa jasa lainnya selain jasa konstruksi dan jasa
konsultansi

5. Pengadaan Khusus
 Pengadaan Khusus adalah Pengadaan Barang/Jasa yang perlakuannya bersifat khusus, antara lain
Independent Power Producer (IPP), energi primer (batubara, bahan bakar minyak, dan gas bumi), energi
baru dan terbarukan (EBT), sewa guna usaha, sewa beli, penyerahan sebagian pelaksanaan pekerjaan
kepada perusahaan lain, dan jasa asuransi www.pln.co.id |
KETENTUAN UMUM

Pejabat Perencana Pengadaan, Pejabat Pelaksana


Pengadaan, Komite Value for Money dan pihak
1. Internal lain di PLN yang terkait dengan Pengadaan
Barang/Jasa wajib menandatangani Pakta
Integritas

Pakta Untuk Direksi dan Pejabat Struktural yang pada saat


Integritas diangkat dalam jabatan struktural tersebut telah
menandatangani Pakta Integritas untuk menjalankan
fungsi jabatannya maka Pejabat Struktural tersebut
tidak perlu menandatangani Pakta Integritas terkait
dengan Pengadaan Barang/Jasa.

Penyedia Barang/Jasa wajib menandatangani


2. External Pakta Integritas.

www.pln.co.id |
KETENTUAN UMUM

Sebelum Pengadaan dilaksanakan, General Manager wajib terlebih dahulu meminta Ijin Prinsip dari
Direksi/Komite Direktur/Direktur sesuai batasan kewenangan yang diatur dalam ketentuan Batasan
Kewenangan Pengambilan Keputusan di Lingkungan PLN, dalam hal melaksanakan Pengadaan
Barang/Jasa sebagai berikut

1. Pengadaan Barang/Jasa yang mempunyai kekhususan dan


menggunakan teknologi baru yang belum pernah digunakan PLN.

2 Pengadaan Barang/Jasa yang bernilai di atas batas


IJIN kewenangannya yang diatur dalam ketentuan Batasan
PRINSIP Kewenangan Pengambilan Keputusan di Lingkungan PLN
yang berlaku; atau

3. Pengadaan Barang/Jasa yang pembayarannya menggunakan


valuta asing kecuali ditentukan lain oleh Direksi.

www.pln.co.id |
KETENTUAN UMUM

1. Direksi melaporkan kepada Dewan Komisaris/Dewan


Pengawas mengenai proses dan hasil Pengadaan
Barang/Jasa tertentu untuk Pengadaan Barang/Jasa yang
bersifat substansial sebagai penerapan dari prinsip tata
kelola perusahaan yang baik
PELAPORAN
KEPADA
DEKOM
2 Pengadaan Barang/Jasa yang bersifat substansial yaitu
Pengadaan Barang/Jasa yang melampaui batas kewenangan
Direksi berdasarkan Peraturan pelimpahan kewenangan yang
berlaku di PT PLN (Persero).

www.pln.co.id |

Anda mungkin juga menyukai