Anda di halaman 1dari 6

Rapat Paskas

Kamis, 10 Maret 2022


Agenda Rapat
Membahas Tata Tertib Senior dan Junior
Iuran/Kas Paskas
Jadwal Kegiatan Paskas
Agenda Kegiatan Pekanan / bulan
Tata Tertib Senior & Junior Paskas
Pengurus & Anggota :
1. Semua wajib datang tepat waktu pukul 16.05 sudah dilapangan.
Sanksi jika terlambat : skot jam 15x (putri) push up 15x (putra) dan
harus menyertakan alasan
2. Semua anggota paskas wajib menggunakan kata “SAYA” dan
junior memanggil dengan panggilan kakak walaupun seakrab
apapun dia.
3. Anggota yang tidak hadir latihan selama 3x berturut-turut dan
tanpa alasan dianggap keluar dari organisasi paskas
4. Dalam organisasi paskas harus menggunakan korsa !
5. Tidak boleh membuang sampah sembarangan
6. Junior wajib menghormati yang lebih tua dan yang tua menghargai
yang lebih muda.
Iuran bulan pengurus dan anggota
Nominal : Rp 2.000,-/bulan
Anggota dan pengurus
Kas digunakan untuk keperluan pengurus dan juga
anggota seperti :
1. Konsumsi
2. Baju/seragam paskas
3. Lambang paskas
4. dll
Jadwal kegiatan
Latihan paskas setiap hari jum’at/pekan untuk junior
Latihan paskas setiap hari sabtu untuk senior
(kondisional menunggu pelatih)
Durasi latihan 1 Jam 30 Menit
Latihan menggunakan :
 Pakaian training
 Menggunakan sepatu/sendal tali (sesuai standar)
Untuk petugas paskibraka upacara setiap senin akan
menggunakan anggota paskas (menunggu siap)
Rutinitas agenda kegiatan pekanan selama 1
bulan
Pekan I : Lapangan/LKBB
Pekan II : Games yang berkaitan dengan jiwa
kepemimpinan
Pekan III : Lapangan/LKBB
Pekan IV : Materi terkait paskas

Anda mungkin juga menyukai