Anda di halaman 1dari 4

PERSAMAAN PERSEPSI

ASDOS
KIMIA ANALISIS
2021/2022
Tugas dan Tanggung Jawab Asdos

• Membantu Pembelajaran Pada Saat Praktikum


• Menjaga Ketertiban, Kebersihan dan Keamanan di Laboratorium
• Mentaati Peraturan yang ada dilaboratorium
• Menjaga Sikap dan Profesional saat berada dilingkungan Laboratorium
• Memeriksa Kelengkapan Mahasiswa sebelum dan sesudah praktikum
(Laporan Sementara dan Resmi)
• Masing-masing asdos mendapat 3-4 laporan resmi per minggu
• Masing-masing asdos mengisi absensi jaga praktikum baik absensi
dilaboratorium maupun absensi dari koordinator asdos
PRAKTIKUM KIMIA ANALISIS

• Praktikum dilaksanakan hari senin (08.30 sd 11.30) dan Selasa (08.30 sd 11.30 –
12.00 sd 15.30)
• Praktikum dilaksanakan di lab Kimia Analisis dan Biokimia
• Total ada 6 Kali Pertemuan
P1- Asistensi
P2- Titrasi Asam Basa
P3- Titrasi Bromometri & Bromatometri
P4- Titrasi Permanganometri, Nitrimetri, Anion & Kation
P5- Titrasi Argentometri
P6- Review Materi dan Persamaan Persepsi
• Untuk Perhitungan Nomalitas dan Kadar Menggunakan Rumus Valensi
Penilaian Laporan Resmi
Point Penilaian Laporan Resmi
judul 0,5
tujuan 0,5
dasar teori 2 Min 2 lembar dan isi berhubungan dng judul
alat dan bahan 1
cara kerja (bentuk
skematis) 3 sesuai urutan dan sesuai dng cara kerja praktikum dilab, skema kerja lengkap
Mekanisme Reaksi 3
Hasil dan Perhitungan 4 Sesuai Rumus (rumus ada valensi)
Fungsi dan manfaat bahan, Penjelasan Mekanisme reaksi, Prinsip kerja metode,
Pembahasan 4 Kesuaian hasil dng teoritis
Kesmipulan 1 Memasukan Hasil Perhitungan dan metode
Sesuai Kaidah Penulisan / Harus dari sumber resmi (Jurnal dan Buku), Tidak boleh
Daftar Pustaka 1 dari buku petunjuk
20

Anda mungkin juga menyukai