Anda di halaman 1dari 28

MENGENAL

KOMPUTER DAN
PERANGKATNYA
Apa itu computer ?
Komputer adalah salah satu perangkat
elektronik yang dapat menerima data
masukan, memproses data secara
aritmetika dan logika, mengeluarkan
hasil keluaran, dan menyimpan data
Komputer terbagi menjadi 5 generasi:
 Generasi pertama (1940-1959)
 Generasi kedua(1959-1964)
 Generasi ketiga (1964-1980)
 Generasi keempat(1980-sekarang)
 Generasi kelima (belum terwujud)
 Komputer generasi pertama
Komputer generasi kedua
Komputer generasi ketiga
Komputer generasi keempat
Komputer generasi kelima
Perangkat keras (hardware) terbagi 3:
 Perangkat keras masukan (input device)
Perangkat keras pemrosesan
(process device)
 Perangkat keras keluaran
(output device)
Perangkat keras masukan
1. keyboard
2. Mouse
3. Scanner
4. Microphone
5. Webcam (web camera)
Perangkat keras pemrosesan cpu
Beberapa peralatan yang ada dalam CPU antara lain :
1. Motherboard
2. Processor
4. Harddisk
Perangkat keras keluaran (output device)
1. Monitor
2. Printer
3. Speaker
4. Proyektor
Sudahkah kamu
memahami tentang
materi yang sudah
disampaikan??
Apa yang belum
kamu pahami dari
materi ini ?
Semoga
bermanfaat 
Sekian dan
terima kasih…
Semangattttt….
#lbkp2021

Anda mungkin juga menyukai