Anda di halaman 1dari 34

Pengembangan Instrumen Asesmen Kinerja Berbasis Literasi Sains

Pada Pembelajaran Tematik Terpadu Peserta Didik


Kelas V Sekolah Dasar

(TESIS)

OLEH:
RESTY DIANA PUTRI
1823053031
I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang

Tuntutan Penilaian Pada Kurikulum 2013

2
KI-1 KI-2 KI-3 KI-4
(SIKAP SPIRITUAL) (SIKAP SOSIAL) (PENGETAHUAN) (KETERAMPILAN)

Salah satunya ialah


Penilaian Kinerja

Domain Keterampilan jarang dinilai pada pembelajaran.


Terlihat pada hasil angket analisis kebutuhan pada gambar 1 & 2.
Literasi baca-tulis

Literasi numerasi

Kecakapan yang dibutuhkan Literasi sains


pada abad XXI

Kemdikbud (2019: 8) Literasi digital

Literasi finasial

Literasi budaya dan


kewargaan
B Identifikasi Masalah
.
B
1.. Pendidik kurang menguasai dan memahami cara pembuatan asesmen
kinerja pada pembelajaran tematik terpadu.

2. Pendidik mengalami kesulitan dalam penerapan asesmen kinerja pada

pembelajaran tematik terpadu.


3. Pendidik kurang memaksimalkan asesmen kinerja pada pembelajaran
tematik terpadu.
3
C Pembatasan Masalah
.

Pengembangan Instrumen Asesmen Kinerja Berbasis Literasi Sains


2
Pada Pembelajaran Tematik Terpadu Kelas V Sekolah Dasar.

4
D
Rumusan Masalah
.

1. Bagaimanakah karakter produk instrumen asesmen kinerja berbasis


literasi sains pada pembelajaran tematik terpadu kelas V Sekolah Dasar?

2. Bagaimanakah efektifitas produk instrumen asesmen kinerja berbasis


2
literasi sains pada pembelajaran tematik terpadu kelas V Sekolah Dasar?
E
Tujuan Penelitian
.

1. Menghasilkan produk instrumen asesmen kinerja berbasis literasi


sains sesuai dengan karakter asesmen kinerja pada pembelajaran
tematik terpadu kelas V Sekolah Dasar.

2. Menganalisis efektifitas produk instrumen asesmen kinerja berbasis


literasi sains pada pembelajaran tematik terpadu kelas V Sekolah
Dasar.

4
F. Manfaat Penelitian

Manfaat teoritis Bagi Peserta Didik

1 Bagi Pendidik

Manfaat Praktis

2 Bagi Kepala Sekolah

Bagi Peneliti Lain


G. Ruang Lingkup Penelitian

01 02
Pendekatan Penelitian Bidang Ilmu
Research and Development (R&D). Tema 3 (Makanan Sehat)
Subtema 3 (Pentingnya Menjaga Asupan
Makanan Sehat)

Lokasi dan Waktu Penelitian


04
Subjek dan Objek Penelitian
03 Subjek = peserta didik kelas V Sekolah
Dasar di Kecamatan Sukarame,
Lokasi = kelas V di
SD Negeri 1 Harapan Jaya,
ahli evaluasi, ahli materi, dan SD Negeri 2 Harapan Jaya, dan
ahli bahasa SD Negeri 1 Sukarame

Objek = pengembangan instrumen Waktu = diawali dengan observasi


asesmen kinerja berbasis literasi penelitian pendahuluan bulan
sains. Februari 2021
penelitian dilaksanakan pada
4-13 Oktober 2021
semester ganjil tahun ajaran
2021/2022
II. TINJAUAN PUSTAKA
A
Asesmen
.

1. Pengertian 3. Tujuan 5. Prosedur


Asesmen Asesmen Asesmen

2. Fungsi 4. Prinsip 6. Asesmen dalam


Asesmen Asesmen Kurikulum 2013

4
B
Asesmen Kinerja
.

1. Pengertian 2. Karakter 3. Kelebihan 4. Prosedur


Asesmen Asesmen dan Asesmen
Kinerja Kinerja Kekurangan Kinerja
Asesmen
Kinerja

- asesmen kinerja yang praktis digunakan


bagi pendidik
- asesmen kinerja yang praktis dilakukan
bagi peserta didik
- tugas yang diberikan sesuai dengan materi
yang dipelajari,
C Literasi Sains

1. Pengertian Literasi Sains

2. Karakteristik Literasi Sains

Aspek Sub Aspek Indikator


Menginvestigasi Membaca grafik, diagram, dan/atau Menyiapkan dan menggunakan
menggunakannya untuk menjawab alat
pertanyaan
Menyiapkan dan menggunakan
bahan
Memahami informasi yang
disajikan untuk menjawab
pertanyaan
Menginterpretasi Menganalisis data untuk Melakukan analisis dalam
menggambarkan gagasan dalam pelaksanaan tugas kinerja
pemecahan suatu masalah

4
Membuat Model Mengembangkan representasi secara
fisik untuk menyimpulkan suatu ide
Mempresentasikan hasil kinerja
Membuat kesimpulan
dari pengetahuannya
D
Asesmen Kinerja Berbasis Literasi Sains
.

E Pembelajaran Tematik Terpadu Kelas V


.
Pembelajaran tematik terpadu merupakan pembelajaran yang utuh dan menyeluruh
sehingga dapat mengembangkan aspek pengetahuan, sikap serta keterampilan peserta
didik.

Pada penelitian pengembangan ini berfokus hanya pada tema 3 (Makanan Sehat)
subtema 3 (Pentingnya Menjaga Asupan Makanan Sehat) pembelajaran 1- 6.
F. Penelitian yang Relevan

Alam and Aktar. (2020) Klucevsek, Kristin (2017),

Lestari et al. (2020) Koh, Kim H (2017)

Serevina dan Mulyati Arhin, Ato Kwamina (2015)


(2018)

Bolat and Karakus (2017) Lederman et al (2013)

Khoiriya dan Wardani (2017) Tezcan and Meriç (2013)


G
Kerangka Berpikir
.

X Y
Instrumen Hasil belajar
Asesmen Kinerja Pembelajaran
Berbasis Literasi Tematik Terpadu
Sains Ranah Psikomotor
H
Hipotesis
.

1. Asesmen kinerja berbasis literasi 2. Asesmen kinerja berbasis literasi


sains efektif digunakan pada sains tidak efektif digunakan pada
pembelajaran tematik terpadu pembelajaran tematik terpadu peserta
peserta didik kelas V Sekolah Dasar didik kelas V Sekolah Dasar.
III. METODE PENELITIAN
A
Jenis Penelitian
.
 Penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan atau Research and Development
(R&D).
B
Prosedur Pengembangan
.
Research and Develop preliminary Preliminary field
Planning from of
Information testing

Operational Operational Product Main field Main product


Field testing Revision testing revision

Finally product Dissemination and


revision implementation

Gambar 3. Prosedur penggunaan Metode Research and Development


Sumber: Borg and Gall dalam Jumiati dkk (2017)
C
Subjek dan Objek Penelitian
.

• Subjek uji coba produk adalah para ahli • Objek penelitian dalam penelitian
meliputi ahli materi, ahli evaluasi dan pengembangan ini adalah instrumen
ahli bahasa. asesmen kinerja berbasis literasi sains
• Subjek uji coba pemakaian adalah pada pembelajaran tematik terpadu
pendidik dan 30 peserta didik kelas V peserta didik kelas V Sekolah Dasar.
SD Negeri 2 Harapan Jaya.
D
Variabel Penelitian
.

1. Variabel Independent (bebas) yaitu Instrumen asesmen kinerja berbasis


literasi sains yang dilambangkan dengan (X).

2. Variabel Dependent (terikat) yaitu pembelajaran tematik terpadu


yang dilambangkan dengan (Y).
E Definisi Konseptual dan Operasional Variabel
.

a. Asesmen Kinerja Berbasis Literasi Sains

b. Pembelajaran Tematik Terpadu


Sumber Data, Teknik Pengumpulan Data, Instrumen Penelitian, dan
Teknik Analisis Data

TEKNIK
INSTRUMEN
INDIKATOR SUMBER DATA PENGUMPULAN TEKNIK ANALISIS DATA
PENELITIAN
DATA
Analisis Pendidik dan Angket Lembar Angket Analisis Analisis deskriptif
Kebutuhan Peserta didik Kebutuhan (Pendidik dan (Menghitung rata-rata
Peserta Didik) persentase jawaban
responden)
Layak Teoritis Dosen dan Guru Angket Lembar Angket Validasi Analisis deskriptif
(Validasi Ahli) Ahli (Substansi/Materi, (Menghitung rata-rata
Evaluasi, Bahasa). persentase angket)
Sumber Data, Teknik Pengumpulan Data, Instrumen Penelitian, dan
Teknik Analisis Data

Lanjutan…
TEKNIK
SUMBER INSTRUMEN
INDIKATOR PENGUMPULAN TEKNIK ANALISIS DATA
DATA PENELITIAN
DATA
Kepraktisan Pendidik Angket Lembar Angket Respon Analisis deskriptif
Dan Peserta Pendidik dan Peserta (Menghitung rata-rata persentase
didik Didik angket)
Keefektifan Peserta - Observasi Lembar Observasi Analisis Instrumen Penelitian
didik - Tes Kinerja Kinerja Peserta Didik
IV. HASIL DAN PEMBAHASAN
Hasil Penelitian
1. Penelitian dan Pengumpulan Informasi (Research and information)

- Studi pendahuluan melalui studi lapangan ‘analisis kebutuhan’


- Studi pustaka ‘mengkaji dari buku-buku maupun sumber-sumber yang
relevan terkait penelitian’.

2. Perencanaan (Planning)

- menentukan tema,
- pengkajian kompetensi dasar, indikator, materi
- menentukan penugasan berupa tugas kinerja
3. Mengembangkan Draf Produk (Develop Preliminary Form of Product)

-Penyusunan Spesifikasi Instrumen


-Penulisan Instrumen
-Menentukan Butir Instrumen dan Skala
-Menentukan Pedoman Penskoran

4. Uji Coba Lapangan Awal (Premilinary Field Testing)

No Validator Nilai
a. Validasi Ahli
Ahli Evaluasi 1 92,9%
1
Ahli Evaluasi 2 78,6%
Ahli Materi 1 82,5%
2
Ahli Materi 2 95%
Ahli Bahasa 1 81,3%
3
Ahli Bahasa 2 84,4%
Rata-rata 85,8%
Kriteria Sangat Layak
b. Uji Coba Kelompok Kecil
No Aspek yang SDN 1 Sukarame SDN 1 Harapan Jaya No Aspek yang SDN 1 SDN 1
dinilai Pendidik 1 Pendidik 2 Pendidik Pendidik 2 dinilai Sukarame Harapan Jaya
1
1 Kemenarikan 86,7 88,3%
1 Kemenarikan 11 11 11 11
2 Kemudahan 81,7% 81,7%
2 Kemudahan 12 12 12 12
3 Kebermanfaatan 85% 80%
3 Keberman- 16 14 15 13
Persentase Skor 84,4% 83,3%
faatan
Rata-rata Persentase 83,9%
Jumlah Skor 39 37 37 36
Kriteria Sangat Praktis
Skor Maksimal 40 40 40 40
Persentase Skor 97,5% 92,5% 92,5% 90%
Rata-rata 93,5%
Persentase
Kriteria Sangat Praktis

5. Revisi Produk Awal (Main Product Revision)

Merevisi saran-saran dari validator evaluasi, materi, dan bahasa.


6. Uji Coba Lapangan Utama (Main Field Testing)

6.1 Uji Respon Pendidik dan Peserta Didik (Kepraktisan)

No Aspek yang dinilai Pendidik 1 Pendidik 2 Pendidik 3


1 Kemenarikan 11 11 12
2 Kemudahan 12 12 10 Rekapitulasi Respon
3 Kebermanfaatan 16 16 14
Persentase Skor 97,5% 97,5% 90% 3 Pendidik
Rata-rata Persentase 95%
Kriteria Sangat Praktis

No Aspek Persentase
yang dinilai per aspek
1 Kemenarikan 93,3% Rekapitulasi Respon
2 Kemudahan 93,8%
3 Kebermanfaatan 94,2%
30 peserta didik
Rata-rata Persentase 93,8%
Kriteria Sangat Praktis
6. Uji Coba Lapangan Utama (Main Field Testing)

6.2 Uji Validitas

KMO and Bartlett's Test

Kaiser-Meyer-Olkin Measure of Sampling Adequacy. .550

Approx. Chi-Square 11.572

Bartlett's Test of Sphericity df 10

Sig. .000

nilai KMO 0,550 > 0,5 Valid


6. Uji Coba Lapangan Utama (Main Field Testing)

6.3 Uji Reliabilitas

Tabel 23. Hasil Uji Reliabilitas


Cronbach's Alpha N of Items
.654 32

0,654 > 0,5 Reliabel


6. Uji Coba Lapangan Utama (Main Field Testing)

6.4 Uji Efektifitas


9.2
9.15
9.1

9.05
9

8.95
Rata-rata = 89,7%
8.9 Kategori Sangat Tinggi
8.85
8.8

8.75
8.7
Pemb. 1 Pemb. 2 Pemb. 3 Pemb. 4 Pemb. 5 Pemb. 6
- Uji Efektifitas
(Output Test Person Diagnostic
Keterampilan Peserta Didik)

Tingkat keterampilan individu


sangat baik = 9 peserta didik
cukup baik = 7 peserta didik
cukup = 6 peserta didik
kurang baik = 8 peserta didik
IV. HASIL DAN PEMBAHASAN
Pembahasan

Sesuai Karakteristik Asesmen Kinerja:


Rata-rata Hasil Respon Kepraktisan Pendidik &
Peserta Didik Sangat Praktis
1. Kepraktisan
Memenuhi Kriteria Kepraktisan Instrumen
(Aspek Kemenarikan, Kemudahan, dan
Kebermanfaatan)

2. Kesesuaian Sesuai KD dan materi yang dipelajari pada


Materi Tema 3 Subtema 3 Kelas V Sekolah Dasar

Uji Statistik Instrumen Valid Dan Reliabel


Pembahasan

EFEKTIFITAS

ANALISIS KUANTITATIS ANALISIS KUALITATIS


-RASCH output test person diagnostic -Persentase pencapaian keterampilan
(DILIHAT TINGKAT PENCAPAIAN INDIVIDU) (DILIHAT SETIAP PEMBELAJARAN &
DIDOMINASI SANGAT BAIK, CUKUP BAIK, SETIAP INDIKATOR)
dan CUKUP KATEGORI SANGAT TINGGI

ARTINYA, instrumen dapat digunakan dengan baik, sehingga pengguna instrumen


mudah memahami alur pada produk di setiap pembelajarannya.
V. SIMPULAN
1. Instrumen berkarakter asesmen kinerja, berdasarkan teori-teori yang relevan, praktis
digunakan oleh pengguna (pendidik dan peserta didik), sesuai dengan materi yang
dipelajari. Serta produk telah valid dan reliabel.

2. Instrumen efektif, dibuktikan dari pencapaian keterampilan kinerja peserta didik dan
uji rasch.
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai