Anda di halaman 1dari 13

Media Transmisi

http://www.free-powerpoint-templates-design.com
Parameter
Pemilihan Media Transmisi

Kecepatan Jarak Bandwidth Keamanan Biaya


Data Transmisi Data
Unguided
Guided Media
Media Transmisi
Media
(Wired)
diklasifikasikan
(Wireless)
menjadi 2
Twisted Pair Cable atau kabel
pasangan berpilin terdiri dari dua
buah konduktor yang digabungkan
dengan tujuan untuk mengurangi
atau meniadakan interferensi
elektromagnetik dari luar seperti
radiasi elektromagnetik dari kabel
UTP, dan crosstalk yang terjadi di
antara kabel yang berdekatan.
Back
Kabel coaxial adalah suatu jenis kabel yang
menggunakan dua buah konduktor. Kabel ini banak
digunakan untuk mentransmisikan sinyal frekuensi 300
kHz keatas. Karena itu, sistem transmisi dengan kabel
coaxial memiliki kapasitas kanal yang lebih besar.

Kabel Coaxial terbagi menjadi 2 :


Thick Coaxial Cable dan Thin
Coaxial Cable.
Jelaskan perbedaan-perbedaan
antara kedua jenis kabel coaxial
tersebut!
Back
Serat optik atau fiber optik adalah saluran transmisi
yang terbuat dari kaca yang digunakan untuk
mentransmisikan sinyal cahaya. Tebal kabel kaca
8,3 – 10 μm untuk jenis monomode/single mode
dan 50 – 100 μm untuk jenis multimode.
Pembungkusna sebesar kurang lebih 125 μm.

Bahan serat optik adalah bahan gelas dengan


kemurnian yang sangat tinggi. Sedikit saja ada
unsur asing, akan menimbulkan hamburan dan
mengakibatkan redaman.
Media Transmisi Unguided
(Wireless)
Gelombang Radio

Gelombang Mikro

Inframerah

Satelit
Gelombang Radio
Gelombang Radio dapat
merambat di udara maupun
hampa udara.

Gelombang Radio menjalar


secara omnidirectional dan
memiliki frekuensi berkisar 3
KHz – 300 GHz.

Setelah dipancarkan oleh


pemancar, Gelombang Radio
dipantulkan oleh lapisan Ionosfir
dan kemudian diterima oleh
antena.
Gelombang yang menjalar
Gelombang Mikro Jika gelombang mikro diserap
secara garis lurus directional oleh suatu benda, maka akan
dan memiliki frekuensi muncul efek pemanasan
berkisar 300 MHz – 300 GHz dalam benda tersebut

Sinyal Gelombang Mikro bergerak dalam satu


arah garis lurus, sehingga baik pemancar
maupun penerima harus dipasang dalam satu
garis pandang untuk menghindari kemungkinan
gangguan.
Infrared
• Infrared (infra merah) merupakan sinar elektromagnetik yang memiliki panjang
gelombang lebih dari cahaya yang terlihat, yakni antara 700 nm dan 1 mm.
• Sinar infrared adalah cahaya yang tidak terlihat atau tak tertangkap mata. Apabila
dilihat dengan menggunakan spektroskop cahaya maka radiasi dari sinar infrared
akan terlihat pada spektrum elektromagnet dengan panjang gelombang yang berada
di atas panjang gelombang cahaya merah.
• Dengan adanya panjang gelombang ini menyebabkan sinar infrared tidak tertangkap
mata, tetapi radiasi dari panas yang ditimbulkan masih dapat terdeteksi.
Satelit

Jenis Fungsi

• Satelit
• Satelit Penginderaan
Alami Jarak Jauh
• Satelit Cuaca
• Satelit
• Satelit
Buatan Astronomi
• Satelit
Komunikasi

Roket Satelit
Satelit Jabarkan Kelebihan dan
Kelemahan :
• Guided Media (Twisted Pair,
Coaxial, dan Fiber Optic)
• Unguided Media (Gelombang
Radio, Gelombang
Elektromagnetik, Infrared,
dan Satelit)

Anda mungkin juga menyukai