Anda di halaman 1dari 15

TUGAS EPIDEMIOLOGI

GIZI
“Menganalisis Studi Epidemiologi Yang Digunakan Pada Sebuah
Jurnal”
KELOMPOK 2
Amiranda (10021381924060
)
Danti Santina (10021281924088
)
Alis Sahara (10021381924080
)
Novia Three (10021181924016)
Rahmadani
Erlin Novita Sari (10021181924001)
Feny Ulfa Kharisma (10021181924014)
Tiara Anissa Putri (10021381924059
1 . Jurnal Diabetes T e r ka i t Gizi
Judul Jurnal HUBUNGAN MOTIVASI DIRI DAN PENGETAHUAN GIZI TERHADAPKEPATUHAN DIET
Penelitian DM
PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE II RAWAT JALAN DI RSUD
KARANGANYAR
Analisis • Jenis penelitian ini adalah penelitian yang menggunakan studi epidemiologi
Studi analaitik.
Epidemiolo • Studi epidemiologi analitik yang digunakan yaitu golongan penelitian
observasional.
gi yang
• Penelitian observasional yang digunakan yaitu melalui pendekatan Cross
Digunakan Sectional,
Dimana pada penelitian ini variabel diukur dalam waktu yang bersamaan yaitu
pada
pada bulan Oktober 2016 di RSUD Karanganyar.
• Variabel dependen pada penelitian ini yaitu kepatuhan diet DM pada
pasien DM II, sedangkan Variabel Independen pada penelitian ini yaitu
motivasi diri dan pengetahuan gizi.
• Subjek penelitian ini adalah setiap pasien DM Tipe II rawat jalan yang memenuhi
syarat ketentuan dengan jumlah sebanyak 52 orang

Lanju tan….
• Data motivasi diri, pengetahuan gizi dan kepatuhan diet diperoleh dari
hasil wawancara dengan menggunakan panduan kuesioner.
• Analisis data dalam penelitian ini disajikan dalam bentuk tabel dan
persentase. Uji statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji Chi
Square.
• Pada penelitian ini peneliti menggunkan nilai OR untuk melihat asosiasi
motivasi diri dan pengetahuan gizi terhadap kepatuhan diet DM pada
pasian DM II.
• Hasil dari penelitian ini yaitu :
- Ada hubungan antara motivasi diri dengan kepatuhan diet DM pada pasien
DM tipe II
rawat jalan di RSUD Karanganyar, dengan nilai p=0,002 (OR= 6,222; 95%
CI= 1,836-
21,090).
-Tidak ada hubungan antara pengetahuan gizi dengan kepatuhan diet DM pada
pasien DM Tipe II rawat jalan di RSUD Karanganyar dengan nilai p=0,376 (OR=
1,651; 95% CI= 0,543-5,020)
2. Jurnal K a n k e r Te r kai t Gizi

Judul Jurnal STATUS GIZI ASUPAN ENERGI ZAT GIZI MAKRO PASIEN KANKER
Penelitian YANG
MENJALANI KEMOTERAPI DI RUMKITAL Dr.
RAMELAN SURABAYA
Analisis • Penelitian ini bersifat observasional analitik.
Studi • Penelitian menggunakan studi cross sectional atau potong lintang, karena
Epidemiolo dalam kurun waktu yang sama melakukan pengambilan data pada subyek
yang selanjutnya langsung di observasi.
gi yang • Variabel dependen penelitian ini adalah status gizi pasien kanker yang
Digunakan menjalani kemoterapi, sedangkan variabel independen penelitian ini yaitu
tingkat asupan energi dan zat gizi makro.
• Waktu pengambilan data berlangsung pada bulan April-Mei 2019 di Ruang
Kemoterapi RS Angkatan Laut Dr. Ramelan, Kota Surabaya
• Populasinya yaitu seluruh pasien kanker yang dijadwalkan akan
melakukan kemoterapi pada bulan April-Mei 2019 dengan usia >19
tahun, yaitu 294 orang.
Lanju tan….
• Penentuan jumlah sampel dilakukan dengan menggunakan perhitungan dari
Notoatmodjo, sehingga sampel yang akan digunakan dalam penelitian ini
sejumlah 75 orang. Penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan
teknik accidental sampling.
• Data yang dikumpulkan dalam penelitian ini terdiri dari data karakteristik
responden seperti usia, pendidikan terakhir yang ditempuh, jenis pekerjaan,
diagnosis kanker, dan frekuensi kemoterapi yang telah dijalani, yang
diperoleh dari wawancara oleh peneliti yang disesuaikan dengan kuesioner
identitas responden.
• Data antropometri yang dikumpulkan adalah berat badan (pengukuran
dilakukan dengan menggunakan digital bathroom scale dengan ketelitian 0.1
kg) dan tinggi badan (pengukuran dilakukan dengan menggunakan medline
dengan ketelitian 0.1 cm untuk mengukur panjang ulna, selanjutnya
dikonversikan menjadi tinggi
badan).
Lanju tan….
• Data asupan makan diperoleh dari hasil wawancara berdasarkan kuisioner
2x24 hours food recall. 2x24 hours food recall dilakukan pada dua hari
yang tidak berurutan (satu hari pada weekday, dan satu hari pada
weekend) untuk mengetahui jumlah asupan energi dan zat gizi makro
(protein, lemak, dan karbohidrat) pada responden.
• Hasil pengambilan data dalam penelitian ini diuji dengan menggunakan Uji
Korelasi Spearman dengan data numerik untuk mengetahui hubungan
antara asupan energi dan zat gizi makro (protein, lemak, dan karbohidrat)
dengan status gizi pada pasien kanker yang menjalani kemoterapi.
• Hasil dari penelitian adalah Ada hubungan yang signifikan antara asupan
energi dan zat gizi makro dengan status gizi pasien kanker yang menjalani
kemoterapi. Hal ini menunjukkan bahwa semakin baik asupan energi dan
zat gizi makro, maka
status gizi juga akan semakin baik (ke arah rentang normal).
3. Jurnal Obesitas T e r ka i t Gizi

Judul Jurnal HUBUNGAN POLA MAKAN, AKTIVITAS FISIK, SIKAP, DAN PENGETAHUAN
Penelitian TENTANG OBESITAS DENGAN STATUS GIZI PEGAWAI NEGERI SIPIL
DI KANTOR DINAS KESEHATAN PROVINSI JAWA
TIMUR
Analisis • Jenis penelitian ini adalah observasional analaitik.
Studi • Penelitian observasional yang digunakan yaitu melalui pendekatan Cross Sectional,
Dimana pada penelitian ini variabel diukur dalam waktu yang bersamaan yaitu
Epidemiolo
pada pada bulan Maret–Mei 2010 di Kantor Dinas Kesehatan provinsi Jawa
gi yang Timur.
Digunakan • Variabel dependen pada penelitian ini yaitu status gizi PNS di Kantor Dinas
Kesehatan Provinsi Jawa Timur, sedangkan Variabel Independen pada
penelitian ini yaitu pola makan, aktivitas fisik, sikap dan pengetahuan tentang
obesitas.
• Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh PNS di Kantor Dinas Kesehatan
Provinsi Jawa Timur sebanyak 408 orang.
• Pengambilan sampel penelitian dilakukan dengan teknik Proportional Simple
Random
Sampling, sehingga didapatkan jumlah sampel menjadi 87 orang.
Lanju tan….
• Pengumpulan data sampel didapatkan dari hasil pengukuran terhadap berat
badan, tinggi badan dan lingkar perut responden serta wawancara dengan
menggunakan panduan kuesioner.
• Data Status gizi responden yang dihitung melalui Indeks Massa Tubuh (IMT)
dan data status obesitas sentral diteliti dengan mengukur Lingkar Perut.
• Tujuan penelitian ini adalah menganalisis hubungan antara pola makan,
aktivitas
fisik, sikap dan pengetahuan tentang obesitas dengan status gizi PNS di
Kantor Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur.
• Teknik analisis data menggunakan uji korelasi, uji beda dan uji chi-square
yang
disesuaikan dengan skala data variabel.
• Jumlah sampel penelitian adalah 87 orang PNS di Kantor Dinas Kesehatan
Provinsi Jawa Timur yang telah disesuaikan dengan proporsi pegawai di
tiap bidang.
Lanju tan….
• Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa sebagian besar responden
berumur ≤
48 tahun. Sebagian besar status gizi responden adalah normal. Terdapat
hubungan antara aktivitas fi sik bekerja dengan status gizi (p = 0,024). Tidak
ada hubungan antara aktivitas olahraga (p = 0,768) dan
aktivitas fi sik lainnya (p = 0,592) dengan status gizi. Pengetahuan
(p = 0,456) dan sikap tentang obesitas (p
= 0,989) tidak berhubungan dengan status gizi. Tidak ada hubungan antara
asupan energi (p = 0,731) dan protein (p = 0,537) dengan status gizi.
Faktor- faktor yang berhubungan dengan status gizi adalah aktivitas fisik dan
pola makan. Berdasarkan hasil penelitian, disarankan adanya peningkatan
aktivitas fisik di Kantor Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur. Untuk para
pegawai, disarankan untuk lebih memperhatikan asupan zat gizi dalam
rangka memenuhi Angka Kecukupan Gizi.
4. Jurnal Kardiovaskuler T e r ka i t Gizi

Judul HUBUNGAN ASUPAN ZAT GIZI MAKRO DAN PROFIL LIPID


Jurnal DENGAN KEJADIAN PENYAKIT JANTUNG KORONER PADA
Penelitian PASIEN LANSIA DI RUMAH SAKIT ISLAM
JEMURSARI SURABAYA
Analisis • Jenis Penelitian ini adalah Penelitian yang bersifat Observasional analitik
Studi • Penelitian Observasional yang digunakan yaitu dengan desain case control untuk
Epidemiolo melihat hubungan asupan zat gizi makro dan profil lipid dengan kejadian
penyakit jantung koroner pada pasien lansia di rumah sakit islam jemursari
gi yang surabaya
Digunakan • Populasi kasus dalam penelitian ini adalah pasien Penyakit Jantung Koroner
dan Populasi kontrol dalam penelitian ini yaitu pasien dislipidemia rumah sakit
islam jemursari surabaya dengan kriteria inklusi pria dan wanita yang berusia
60–74 tahun dan telah melakukan pemeriksaan kadar profi l lipid.
• Variabel dependen pada penelitian ini yaitu Kejadian Penyakit jantung
coroner dan
Variabel Independen pada penelitian ini adalah asupan zat gizi makro dan
profil lemak
Lanju tan….

• Cara pengambilan Sampel dalam penelitian ini yaitu di tentukan dengan


metode simple random sampling. Dan Jumlah sampel yang diambil
adalah masing- masing sebanyak 20 responden kelompok kasus dan
kelompok kontrol
• Pengambilan Data dalam penelitian ini yaitu dengan cara wawancara
kuesioner,
24 hours food recall, dan data rekam medis.
• Penelitian ini melewati uji etik dari Komisi Etik Penelitian Kesehatan
Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga No. 125-KEPK.
• Metode Analisis Data Analisis dan pengolahan data menggunakan uji Chi-
Square.
Lanju tan….
• Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara asupan
zat gizi karbohidrat dengan kejadian penyakit jantung koroner dengan nilai
p=0,105. Analisis lebih lanjut menemukan adanya hubungan yang signifikan
antara asupan lemak dengan kejadian PJK pada kelompok kasus dan
kontrol dengan p=0,002. Hasil dari odd ratio (OR=13.500) Dan dari Hasil
analisis menunjukkan Tidak terdapat hubungan yang signifikan antara
kolesterol total dan kejadian PJK (p=0,237). Uji statistik menunjukkan tidak
terdapat hubungan antara kedua variabel ini dengan kejadian PJK
• Jadi dapat disimpulkan bahwa Terdapat hubungan antara asupan lemak
dengan kejadian PJK. Kontribusi energi dari lemak lebih tinggi pada
kelompok kontrol dibandingkan dengan kelompok kasus. Tidak terdapat
hubungan antara asupan
karbohidrat frekuensi makan dan profil lipid dengan kejadian PJK.
DAFTAR
PUSTAKA
Jurnal 1 :
Risti, K. N., & Isnaeni, F. N. (2017). Hubungan Motivasi Diri dan
Pengetahuan Gizi terhadap Kepatuhan Diet DM pada Pasien Diabetes
Mellitus Tipe II Rawat Jalan di RSUD Karanganyar. Jurnal Kesehatan,
10(2), 94. https://doi.org/10.23917/jurkes.v10i2.5538
https://journals.ums.ac.id/index.php/JK/article/view/5538

Jurnal 2 :
Darmawan, A. R. F., & Adriani, M. (2019). Status Gizi, Asupan energi
dan zat gizi makro pasien kanker yang menjalani kemoterapi di
Rumkital Dr. Ramelan Surabaya. Amerta Nutrition, 3(3), 149-
157.
https://www.e-journal.unair.ac.id/AMNT/article/view/13601
DAFTAR
PUSTAKA
Jurnal 3 :
Dewi, A. C., & Mahmudiono, N. T. (2013). Hubungan Pola Makan,
Aktivitas Fisik, Sikap, dan Pengetahuan Tentang Obesitas dengan
Status Gizi Pegawai Negeri Sipil di Kantor Dinas Kesehatan Provinsi
Jawa Timur. Jurnal Media Gizi Indonesia, 9(1), 42–48.
http://journal.unair.ac.id/download-fullpapers-mgi512ac5572ffull.pdf

Jurnal 4 :
Rahma, H. H., & Wirjatmadi, R. B. (2018). Hubungan ASUPAN zat gizi
makro Dan Profil lipid Dengan Kejadian Penyakit Jantung koroner pada
pasien Lansia di Rumah Sakit Islam jemursari surabaya. Media Gizi
Indonesia, 12(2), 129. https://doi.org/10.20473/mgi.v12i2.129-133
https://www.e-journal.unair.ac.id/MGI/article/view/5098/4783
THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai