Anda di halaman 1dari 5

PROGRAM STAKEHOLDER MAPPING

&
POWER MAPPING

PT. Devvi INDONESIA

Change Management:

Meningkatkan koordinasi antar sub divisi, pada divisi Produksi


Insiden, mesin rusak
• Supervisor produksi melaporkan pada supervisor maintenance, untuk
perbaikan
• Seharusnya, supervisor maintenance segera melakukan perbaikan
Bersama dengan anak buahnya. Namun, kondisi lapangan berbeda.
Maintenance tidak segera dilakukan, sehingga produksi terhenti lama.
• Manajer maintenance menegur spv produksi karena tidak segera
laporan ke beliau, bahwa terjadi mesin rusak.
• Padahal spv produksi sudah melapor ke spv maintenance.
• Sehingga terdapat koordinasi yang berjalan tidak mulus, baik antar
divisi, maupun antar personal dalam satu divisi.
POWER MAPPING
SPV
MANAJER
MAINTE
MAINTENANCE
NANCE

SENIOR MANAJER
PABRIK

SPV
MANAJER
PRODUK PRODUKSI
SI

CUKUP DEKAT, TIDAK BISA


MEMPENGARUHI
DEKAT, BISA
MEMPENGARUHI
PROGRAM STAKEHOLDER MAPPING
INFLUENCE

MANAJER PRODUKSI SENIOR MANAJER PABRIK

Manajer
Maintenance
SPV PRODUKSI

SPV MAINTENANCE

IMPACT
Monthly Assesment Prioritization Calculation Inluencing Strategy

Level of current Required


Stakeholder Evaluation Level of interest level of level of Priority
Influence
of impact support support
Stakeholder owner Motivating Interests or Concerns Methods / Channels

Name of
individual or Position of group L, M, H L, M, H 1-5 1-5 L, M, H
group

Senior Manajer Mengatur seluruh kinerja pekerja


D H H 4 5 H Direktur Operation Komunikasi
Pabrik di pabrik

Senior Manajer
E Manajer Produksi H H 4 5 H Mengontrol jalannya produksi Komunikasi
Pabrik

Supervisor Mengontrol jalannya produksi


F Produksi 1 M H 5 5 H Manajer Produksi secara langsung Komunikasi

Supervisor Mengontrol jalannya produksi


G Produksi 2 M H 5 5 H Manajer Produksi secara langsung Komunikasi

H Supervisor M H 5 5 H Manajer Produksi Mengontrol jalannya produksi Komunikasi


Produksi 3 secara langsung

I Manajer H H 2 5 H Senior Manajer Kurang koordinasi dengan spv Komunikasi dari SM Pabrik
Maintenance Pabrik maintenance
Tidak melakukan perbaikan saat
Manajer ada kerusakan dengan cepat Komunikasi dari Manajer
J Spv Maintenance H H 2 5 H Maintenance Kurang koordinasi dengan Maintenance
Manajer Maintenance

Anda mungkin juga menyukai