Anda di halaman 1dari 12

SETYO NURWAINI

PILULAE
DEFINISI

Pil adalah suatu sediaan berupa masa bulat,


mengandung satu atau lebih bahan obat
(FI III,1979).
bOboT pIL
Pil
100-500
mg

Bobot ideal pil 125-


150 mg

granul
a boli
TAHAPAN PEMBUATAN PIL

Pencampur Penggulung Pemotonga


Pembulatan Penyalutan
an an n
BAHAN TAMBAHAN PIL

1. Bahan pengisi: radix liq, Bolus Alba


2. Bahan pengikat : succus liq, glukosa,
tragacanth, PGS, PGA
3. Bahan pembasah : air, gliserol, sirop, madu
4. Bahan penabur : likopodium, talk
5. Bahan penyalut : keratin, sirlak, kolodium,
gelatin, gula etc.
PERHITUNGAN BAHAN...
1. Menggunakan 2 g Radix Liq dan 1 g
Succus untuk 30 pil.
2. Menggunakan perhitungan bobot ideal
pil. Bahan pengisi 2/3 bag dan bahan
pengikat 1/3 bag.
3. Obat2 khusus dibuat dg bahan tambahan
yg sesuai.
Contoh
R/ Codein HCl 0.02
M f pil dtd No XXX
S3ddI
Pro: Bpk Amir
MASALAH DALAM PEMBUATAN
PIL (1)
1. Pil dengan zat-zat yang higroskopis seperti KBr,
NH4Cl terlebih dahulu dijenuhkan dengan air. Dibuat
dengan penambahan Succus dan Radix Liq masing-
masing 1,5 g untuk 7 g obat tsb.

2. Pil dengan ekstrak kental yang bersifat asam lemah


bila dicampur dengan zat-zat tertentu akan timbul
gas sehingga pil pecah, terlebih dahulu dinetralkan
dengan MgO sebanyak 100 mg untuk tiap 3 g
ekstrak .
Misalnya: adanya ekstrak gentian dengan NaHCO3
akan menghasilkan gas CO2 sehingga pil pecah.
MASALAH DALAM PEMBUATAN
PIL (2)
1. Pil dengan bahan oksidator dibuat dengan Bolus Alba
100 mg/pil dengan pengikat Adeps atau vaselin.
Misalnya KMnO4, AgNO3, KClO3, KNO3

2. Pil yang mengandung bahan obat yang campuran antara


bahan obat tersebut basah/obatnya rusak oleh air maka
pil dibuat dengan menggunakan bahan pengikat yang
sekaligus berfungsi sebagai bahan pembasah.
Misalnya: pil asetosal dengan adanya air terurai menjadi
as salisilat dan asam asetat, maka dlm pembuatannya
digunakan pengikat adeps lanae/ol cacao/vaselin.
MASALAH DALAM PEMBUATAN
PIL (3)
1. Pil yg mengandung ekstrak kental. Jika jumlah ekstrak
kental banyak, maka tidak diperlukan bahan pengikat
tambahan. Jika jumlahnya sedikit ditambah Succus
sebagai bahan pengikat.

2. Pil yang mengandung bahan obat minyak menguap dan


balsam seperti ol eucaliptus dan balsam peruv dibuat
dengan 2 cara:
• Metode Blomberg. Menggunakan gliserin dan Radix Liq
• Metode Succus Liq dan gliserin
PENYALUTAN PIL

Penyalutan pil bertujuan :


1. Menutup rasa
2. Melindungi zat yang mudah teroksidasi
3. Mencegah pil hancur dalam lambung
 Pil salut enteric merupakan pil yang tidak hancur
dilambung, tetapi hancur dalam usus halus.

 Enteric pil digunakan untuk zat aktif yang:


1. Mengiritasi lambung
2. Terurai oleh asam lambung
3. Dimaksudkan untuk efek diusus.

Anda mungkin juga menyukai