Anda di halaman 1dari 18

NAPZA/

NARKOBA

Dr.Sri Mulianingsih
NARKOBA
 narkotika dan obat/bahan berbahaya

NAPZA
o (Narkotika, Psikotropika, dan Zat
Aditif).
Berdasarkan jenis
Zat yg mnimblkan
putau
penurunan/perubahan
kesadaran, hilangnya rasa , cocain
NARKOTI mengurangi &
menghilangkan rasa nyeri
KA & dpt ketergantungan.
ganja

zat /obat yg berkhasiat


psikoaktif mll pengaruh
selektif pd susunan saraf
NAPZA PSIKOTROPI pusat yg menyebabkan
KA perubahan khas pd ekstasi amphetamin
aktifitas mental & perilaku

zat adiktif lainnya adalah


ZAT bahan / zat yang
berpengaruh psikoaktif
ADIKTIF selain narkotika dan rokok miras
LAIN psikotropika.
NAPZA BERDASARKAN SIFAT
PENGARUHNYA TERHADAP PEMAKAI
GA GOLONGAN NAPZA PENGARUHNYA
TERHADAP PEMAKAI

1. Stimulan:

2. Depresan:

3. Halusinogen:
Click icon to add pictureSTIMULAN
 Merangsang kerja organ
tubuh seperti jantung dan
otak.
 Memberi efek lebih
senang dan bertenaga.
 Meningkatkan
kegairahan dan
kesadaran.
 Amphetamine,
Metamphetamine
(Shabu), XTC–Ecstasy
(3,4 methylenedioxy-N-
Methylamphetamine),
Kokain/Crack, Kafein,
Alkohol*, marijuana*
Click icon to add picture Contoh Stimulan
 Amphetamine
 Metamphetamine
(Shabu),
 XTC–Ecstasy (3,4
methylenedioxy-N-
Methylamphetamin
e
 Kokain/Crack,
Alkohol*
 marijuana
Amphetamine/
Metamphetamine MARIJUANA
DEPRESAN
 Efek mengantuk sampai tidur,
menimbulkan perasaan nyaman dan
tenang, mempengaruhi koordinasi
gerakan, konsentrasi

 Opiat : heroin (PT), Barbiturat :


hipnotik – sedative, Marijuana – Ganja,
Oxycodon (oxyContin), Benzodiazepin,
alkohol
HALUSINOGEN
 Mengakibatkan pemakai
menjadi berhalusinasi.

 Pemakai melihat
sesuatu yang
sebenarnya tidak nyata.

 Contoh: LSD,
ganja/cannabis, magic
mushroom.
ZAT EFEK WAKTU EFEK SETELAH
PAKAI PAKAI
STIMULAN Agresif, kreatif, sulit Kurang PD, badan
tidur, komunikatif, lemas, depresi,
horny, paranoid. mengantuk.
DEPRESAN Cuek, santai, Sensitif, lemas, depresi.
malas, mengantuk.

HALUSINO Halusinasi, euforia, Depresi, pusing,


GEN paranoid. paranoid.
BERDASARKAN CARA PAKAI,
BENTUK, BAHAN

 Cara pakai: dihisap/hirup,


dikunyah, ditelan, disuntikkan

 Bentuk: cair, padat, kristal, lem,


kertas, bentuk-bentuk natural
(daun, biji, bunga, getah)

 Bahan: natural dan sintetik


Dampak penyalahgunaan
 Kesehatan: tertular HIV, hepatitis,
overdosis, kematian
 Sosial: sering bertengkar, berbuat kriminal
 Ekonomi : uang habis
 Pendidikan: dikeluarkan dari sekolah,
pekerjaan
 Hukum: dipenjara, direhabilitasi
TIPS MENGHINDARI NARKOBA
 TINGKATKAN IMAN DAN TAKWA
 Perbanyak Informasi ttg napza
 Perkuat Komunikasi dan Kepedulian dalam
keluarga
 Berani mengatakan TIDAK pada
NARKOBA

Anda mungkin juga menyukai