Anda di halaman 1dari 23

PSIKOMETRI UDARA TAMBANG

Udara segar yang dialirkan kedalam


tambang bawah tanah akan
mengalami beberapa proses seperti
penekanan atau pengembangan,
pemanasan atau pendinginan,
pelembaban.

Panas dan kelembaban mempengaruhi


manusia dalam beberapa hal antara lain :

-Menurunkan efisiensi.
- Menimbulkan kecerobohan dan kecelakaan
- Menyebabkan sakit dan kematian.
Hubungan antara Efisiensi Kerja dan
Temperatur Efektif
SLING Psychrometer
Anemometer
Metoda pengukuran kecepatan aliran udara di dalam lubang bukaan
(a) Pengukuran menerus (continous traversing)
(b) Pengukuran tidak menerus pada lubang melingkar (Fixed-point tra-
versing in circular opening)
(c) Pada penampang persegi panjang ( fixed-point raversing in a rec-
tangular airway)
Reaksi Fisiologis Terhadap Panas
Grafik Temperatur Efektif
Sumber Panas Dalam Terowongan
1. Pemampatan Udara (Autocompression)
Proses aliran udara masuk (intake air) dari luar masuk kedalam
tunnel/shaft/vertical opening akan menimbulkan panas.
2. Pemakaian Peralatan Mekanis dan Penerangan
Peralatan yang dipakai di tambang bawah tanah (Dosco,AM-50,bor)
apabila dioperasikan akan menimbulkan panas, selain itu penerangan
yang digunakan didalam tambang bawah tanah (lampu tambang,lampu
neon di junction) akan mengeluarkan panas.
3. Panas Batuan (Geothermal Gradient)
Temperature (kering) bawah permukaan akan meningkat seiring dengan
kedalaman lubang bukaan yang dibuat.
Setiap jenis batuan mempunyai derajat panas yang berbeda (virgin rock
temperature), contoh : Coal Mine UK (1,8 – 4,0)0C/100mtr, Anaconda
Copper Montana (4,6 – 6,0)0C/100mtr.
4. Sensible Heat Flow
Panas dari dinding batuan yang ditransfer kedalam aliran ventilasi
Pada lubang bukaan.

5. Panas Dari Peledakan (Blasting)


Panas peledakan merupakan panas singkat yang akibatnya bisa
membuat lingkungan udara di front kerja menjadi relatif lebih panas
dari pada tempat sekitarnya. Oleh karena itu aliran udara dapat
berbalik kembali ke front kerja, tempat dimana peledakan baru saja
terjadi. Konsekuensinya debu akibat bongkaran batuan tidak terbawa
keluar.

6. Human Metabolism (Respirasi)


Panas yang dikeluarkan tubuh pada saat bekerja
karena adanya proses respirasi.
7. Oksidasi

Panas yang timbul karena terjadinya proses oksidasi didalam


tambang bawah tanah, contoh : oksidasi pada batubara
(spontaneous combustion) dan timber/kayu.

8. Pergeseran Batuan (Rock Movement)

Pergeseran batuan yang diakibatkan karena adanya gangguan


geologi (fault, amblegan/subsidence, atap runtuh) akan
menimbulkan panas.

9. Pemompaan Air (Pipelines)

Pada proses pemompaan air tambang akan timbul panas yang


diakibatkan adanya gesekan antara air yang dipompa dengan pipa.
Potensi Panas Dari Berbagai Jenis Bahan Peladak

Bahan Peledak Btu/lb Q Q


(kJ/kg) (kal/gram)
Nitroglycerin 2555 5943 1420
60 % Straight Dynamite 1781 4143 990
40 % Straight Dynamite 1673 3891 930
100 % Straight Gelatin 5219 5859 1400
75 % Straight Gelatin 2069 4812 1150
40 % Straight Gelatin 1475 3431 820
75 % Amonia Gelatin 1781 4142 990
40 % Amonia Gelatin 1439 3347 800
Semi Gelatin 1691 3933 940
AN-I-o 94.5/5.5 1601 3724 890
AN-FO 94.3/5.7 1668 3880 927
AN-AL-Water 1979-2159 4603-5022 1100-1200
CONTOH PERHITUNGAN PSYCHROMETRI
 
 
Suatu front kerja longwall panjang 150 (200) meter dengan
ukuran face (10x6) (12x6) ft2, dilewati udara dengan kecepatan
300 (350) fpm.

Keadaan udara adalah sebagai berikut :

temperatur cembung kering (td) = 82o (900) F


temperatur cembung basah (tw) = 74o (850) F

Apabila udara kemudian didinginkan sehingga keadaannya


menjadi :

temperatur cembung kering (td) = 75o (700)F


temperatur cembung basah (tw) = 65o (550)F
Hitunglah :

a. Kelembaban relatif awal dan akhir


b. Derajat kejenuhan awal dan akhir
c. Titik embun awal dan akhir
d. Temperatur efektif awal dan akhir
e. Kapasitas unit pendingin
(dalam ton refrigation)
f. Air yang dihasilkan unit pendingin
Resume

• Kualitas dan kuantitas udara


yang masuk dalam tambang
bawah tanah dapat berubah
• Faktor alam dan aktivitas
penambang dapat menjadi
faktor naiknya temperatur
udara tambang
• Perubahan yang terjadi dapat
mempengaruhi kinerja manusia

Anda mungkin juga menyukai