Anda di halaman 1dari 8

Kisah Wirausahawan

Sukses
Nama: Risa Nur Ariscky
Kelas: X MIPA 4
Jack Ma/ Ma Yun
Siapa Dia??
From zero to hero.
Ungkapan yang tepat untuk seorang guru bahasa
Inggris di negeri tirai bambu yang kemudian berubah
menjadi milyarder nomor satu di negaranya dan
masuk ke dalam jajaran orang terkaya di dunia
urutan 26 berkat usahanya yaitu Alibaba.com yang
sukses dalam penawaran saham perdana atau IPO
( Initial Public Offering)
Biografi Singkat Jack Ma

Nama: Jack Ma / Ma Yun


Lahir : 10 September 1964, Hangzhou, Zhejiang, China
Tempat tinggal: Zhejiang, China
Kebangsaan : China
Pekerjaan : CEO Alibaba group
Kehidupan Jack Ma

Jack Ma lahir pada tanggal 10 September 1964. Ia memiliki seorang


kakak laki-laki dan adik perempuan. Ia dan saudaranya hidup dalam
keluarga yang kurang mampu. Pada saat itu, orangtua mereka hanya
bekerja sebagai pemusik dan pendongeng tradisional di Tiongkok.

Ma ditolak di setiap sekolah, tempat dia ingin belajar. Bahkan sejak


sekolah dasar, dia sudah menerima penolakan karena ujian
matematikanya yang tak begitu baik. Sejak usia 12 hingga 20 tahun,
dia ke hotel di mana dia dapat belajar bahasa Inggris. Delapan tahun
bergaul bersama banyak turis asing banyak mengubah cara
pandangannya mengenai hidup.
Sebelum menjadi guru, ia sudah puluhan
kali mendaftar pekerjaan namun selalu
ditolak, ia mendaftar menjadi karyawan di
KFC, namun dari 24 orang yang mendaftar
hanya 23 yang diterima, jadi hanya dia
yang tidak diterima.
Dibekal rasa penasaran, dia lantas
menciptakan laman website untuk
Ma pertama kali menggunakan jasa terjemahan bahasa China
dengan seorang teman. Dia
internet pada 1995 saat dia
menerima banyak email yang
mencari kata “beer” dan “china”. tentunya membangun situs
Tapi saat itu, Ma tidak tersebut.
menemukan hasil pencarian yang
diharapkan melalui internet.
Mendirikan Alibaba.com
Situs pertamanya, Alibaba.com, merupakan tempat
pertama yang menghubungkan para eksportir China
dengan para pembeli di luar negeri. Perusahaannya
mampu dengan cepat menarik para investor.

Tanpa berbekal pengetahuan sedikitpun di bidang


teknologi dan komputer, Jack Ma ternyata mampu
menjadi pendiri retailer online terbesar di Cina, Alibaba
Group. Banyak pengusaha yang menjulukinya sebagai
“Crazy Jack” karena ide-ide bisnis yang gila dan fantastis
yang dilontarkannya.
Pada Agustus 2014, Jack Ma sebenarnya telah
menyandang gelar sebagai miliarder terkaya di
China

Kala itu, Ma diprediksi akan meroket saat Alibaba


melepas saham perdananya di AS. Benar saj, IPO yang
digelar Alibaba di bursa saham New York mencetak angka
fantastis dan mencetak rekor dunia. Berkat nilai saham
yang melonjak hingga 38% harta kekayaan Ma bertambah
manjadi 26,5 US$. Dan menjadi orang terkaya di China.

“Jika kamu tidak menyerah, kamu masih punya kesempatan. Dan jika kamu kecil, kamu harus sangat
fokus dan mengandalkan otakmu, bukan kekuatanmu.” ,- Jack Ma

Anda mungkin juga menyukai