Anda di halaman 1dari 29

PAPARAN PRIORITAS PEMBANGUNAN

KABUPATEN WONOGIRI TAHUN 2018


Disampaikan dalam Acara Musrenbang
Tanggal, 22 Maret 2017
Keterkaitan RPJPD,RPJMD dan RKPD
Visi RPJPD •Wonogiri Yang Sejahtera, Demokratis dan Berdaya Saing

Visi RPJMD 2016-2021 •Membangun Wonogiri Sukses, Beriman, Berbudaya, Berkeadilan, Berdaya Saing dan Demokratis.

Tema Pembangunan 2018 •Peningkatan Kerjasama Antara Pemerintah Daerah Dengan Dunia Usaha Serta Masyarakat Untuk Mencapai Keuanggulan Kompetitif Produk Lokal Wonogiri Melalui Pengembangan Sektor Pertanian,
Perdagangan, Budaya dan Pariwisata di Tingkat Regional dan Nasional.
Sasaran Utama Pembangunan Tahun 2018

Penganggura Pertumbuha
n Terbuka n Ekonomi
3,05% 5,4%

Angka Sasaran Inflasi 4,5%


Kemiskinan
Tahun 2018 +/-1%
11,23%

Index
Gini Rasio Ketimpangan
0,305 Wilayah
Pend. 0,205
Perkapita Rp.
19,925 juta
Pendekatan Pembangunan
Untuk mencapai sasaran tersebut Pendekatan
pembangunan yang dilaksanakan adalah :
• Money follow Program, yaitu hanya program-
program prioritas yang dibiayai.
• Perencanaan seluruh menyeluruh (holistik),
mengangkat fokus tema pembangunan tertentu
(tematik) dan antar aspek pembangunan bisa saling
bersinergi dan terintegrasi (integratif)
Strategi Pembangunan

Pengendalian perencanaan s/d pelaksanaan.


Perkuatan Perencanaan dan Penganggaran
Perkuatan Perencanaan berbasis kewilayahan
Perkuatan Integrasi sumber pendanaan
Pendekatan Pembangunan
Pengendalian
perencanaan s/d
pelaksanaan.
Money Follow Program Perkuatan
Perencanaan dan
Penganggaran
Perkuatan
Perencanaan
berbasis
Holostik, Tematik,
kewilayahan
Integratif
Perkuatan
Integrasi sumber
pendanaan
Program Prioritas
Struktur Program yang akan dilaksanakan Pada Tahun
2018 adalah :
• Panca Program, yang merupakan program-program
super prioritas.
• Program Pendukung, adalah program-program lain di
luar Panca program, sesuai dengan permasalahan
pembangunan yang ada, yang selaras dengan upaya
pencapaian Visi dan Misi daerah.
Panca Program
No. Panca Program Kegiatan
1. Peningkatan Kualitas Jalan Peningkatan/pembanguan jalan dan
jembatan se Kab. Wonogiri dan Jalan Lingkar
Kota
Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan dan
Pemeliharaan Berkala Jalan

2. Pembangunan Pasar Tradisional Revitalisasi Pasar Rakyat

Pembangunan Pasar Darurat

3. Menuju Pendidikan Gratis Penyediaan Bantuan Operasional Sekolah (Pendamping BOS)


jenjang SD/MI/SDLB dan SMP/MTS/SMPLB Negeri
Bermutu

4. Peningkatan Kualitas Pelayanan Pembangunan RS Type D Purwantoro Ex


Kesehatan Rawat Inap Purwantoro
Panca Program
No. Panca Program Kegiatan
5. Penyediaan Sarana Produksi Pembangunan/Rehabilitasi Jaringan Irigasi
Pertanian
Pemeliharaan Rutin dan Berkalan Jaringan
Irigasi.

Operasional Tim Pengawas Pupuk

Pengembangan Mekanisasi Pertanian


Program Prioritas Per Bidang
Pembangunan
Bidang Pemerintahan
• Peningkatan Sarana prasarana pemerintah untuk
pelayanan publik, dengan mengacu skala prioritas.
• Optimalisasi pengembangan e-Gov bagi peningkatan
Pelayanan publik dan peningkatan kinerja aparatur,
terutama bidang perencanaan, penganggaran,
monitoring dan evaluasi.
• Operasional dan pembiayaan di Kelurahan akan
ditingkatkan.
• Usulan dari desa akan dikembalikan pada
kewenangan masing-masing.
Bidang Pemerintahan Desa
• Peningkatan kapasitas Aparat Pemerintahan Desa.
• Pendirian dan Pembinaan Badan Usaha Milik Desa
(BUMDes).
• Pengembangan Kawasan Perdesaan yang
terintegrasi.
Bidang Ekonomi
• Mendukung pencapaian kedaulatan pangan nasional, melalui Peningkatan
Produksi Pertanian/Tanaman Perkebunan, Peningkatan Produksi Hasil
Peternakan, Peningkatan produksi perikanan, dan Penguatan Cadangan
Pangan.
• Peningkatan produksi pertanian/perkebunan melalui penyediaan sarana
irigasi, pengawasan distrbusi pupuk, pengembangan sentra tanaman dan
mekanisasi alat mesin pertanian.
• Revitalisasi Pasar Tradisional, melalui kegiatan Revitalisasi Pasar Rakyat dan
pembangunan pasar darurat
• Penguatan Kelembagaan UMKM dan Koperasi.
• Peningkatan daya tarik destinasi pariwisata utama dan Pengembangan
destinasi baru (desa wisata)
• Peningkatan daya tarik investasi
• Pnegembangan industri yang mengolah Potensi Lokal.
• Promosi terpadu Potensi daerah
Bidang Infrastruktur Wilayah
• Pembangunan/peningkatan Jalan dan Jembatan.
• Pemeliharaan Rutin dan Berkala Jalan dan Jembatan.
• Pembangunan/Rehab Jaringan Irigasi
• Pemeliharaan rutin dan berkala jaringan irigasi.
• Peningkatan sarana dan prasarana air bersih.
• Pembangunan Sanitasi Lingkungan berbasis masyarakat.
• Pembangunan jamban (Septictank) sejumlah 4.000 unit (Program
Hibah Reemburstmen) (segera disiapkan daftar penerima).
• Peningkatan Keindahan Kota
• Peningkatan/Pembangunan TPA
• Fasilitasi Bantuan Rumah Tidak Layak Huni
Bidang Pendidikan
• Pendidikan Gratis Berkualitas, akan dilakukan secara
bertahap. Pada Tahun 2018 diperkirakan dibutuhkan dana
sebesar Rp. 35 M.
• Pemberian penghargaan kepada siswa/mahasiswa
berprestasi, tahun 2018 diusulkan dana sebesar Rp. 4 M.
• GTT/PTT, secara faktual sangat dibutuhkan, oleh karena itu
pemberian tunjangan kepada GTT dan PTT menjadi
prioritas. Jumlah penerima tunjangan akan disesuaikan
dengan hasil pendataan terbaru.
• BOP PAUD akan dialokasikan sesuai dengan syarat dan
ketentuan yang berlaku.
Bidang Kesehatan
• Renovasi PUSKESMAS Rawat Inap Kecamatan Purwantoro
(DED disiapkan tahun 2017).
• Rehabilitasi/Renovasi PUSKESMAS PEMBANTU
• Perbaikan/Renovasi PUSKESMAS yang tidak membutuhkan
biaya besar, akan dialokasikan melalui DAK.
• Pembiayaan Jaminan Kesehatan bagi orang Miskin akan
ditingkatkan.
• Pembangunan UPT Puskesmas Rawat Inap Wuryantoro
(diusulkan melalui dana Bantuan Keuangan Provinsi), Rp.
7,9 M.
Bidang Sosial
• Penurunan angka kemiskinan dengan berbagai
intervensi layanan dasar untuk mengurangi beban
pengeluaran dan peningkatan pendapatan.
• Penanganan PMKS sesuai usulan musrenbang
kecamatan akan dilaksanakan semaksimal mungkin
melaui berbagai sumber pendanaan, baik APBD
kabupaten, APBD Provinsi dan APBN.
• Pendataan PMKS by name by address. Diharapkan
Pemerintah Desa /kelurahan dapat membantu proses
pendataan.
Bidang Pengendalian Penduduk dan
Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak
• Optimalisasi Gerakan Kampung KB dan Pos Daya
• Optimalisasi lembaga pemberdayaan perempuan
yang sudah ada
• Optimalisasi UPPKS dalam rangka peningkatan
pendapatan keluarga.
• Pembinaan Teknis Satgas Perlindungan Anak.
Bidang Tenaga Kerja
• Akan mengakomodasi semua jenis pelatihan
berbasis kompetensi yang dibutuhkan masyarakat
sesuai dengan kebutuhan pasar kerja.
• Pelaksanaan pelatihan dilaksanakan sesuai
kemampuan keuangan daerah dan kewenangan
daerah.
Usulan Pembangunan Tahun 2018

2,096,702,911,881

1,106,895,452,440
989,807,459,441

Usulan Renja OPD Usulan Musrenbang Total Usulan


Kecamatan Pembangunan
Komposisi Usulan Renja OPD

Usulan Pembangunan Tahun 2018 dari Organisasi


Perangkat Daerah :
terbesar atau 56,82%, direncanakan untuk
membiayai Urusan Wajib Pelayanan dasar
14,05% untuk membiayai Urusan Pilihan
12% untuk Urusan Rutin
6,38% untuk Urusan Penunjang.
Rekapitulasi Usulan Pembangunan Tahun 2018 Per
Urusan

629,025,071,400

155,547,715,500
118,741,132,450 132,935,704,700
70,645,828,390

Wajib Wajib Non Pilihan Penunjang Rutin OPD


Pelayanan Pelayanan Urusan
Dasar Dasar
Komposisi Usulan Musrenbangcam

Komposisi Usulan Pembangunan dari Musrenbang


Kecamatan :
Bidang Sarana dan pengembangan Wilayah sebesar
68,22%.
Bidang Kesejahtaraan Rakyat sebesar 13,64%.
Bidang Ekonomi sebesar 13,4%
Bidang Pemerintahan sebesar 4,74%.
Usulan Pembangunan Musrenbang
Kecamatan
989,807,459,441

675,273,461,640

134,965,502,800 132,610,740,001
46,957,755,000

at i
han y y ah m lah
ta k ila no
ir n Ra o Ju
m
e an W Ek
e m ra gan ang
P t e an d
ng ah b Bi
da sej em
Bi Ke
e ng
n g P
ida dan
B
a na
r
a sa
P r
a ng
d
Bi
Proyeksi Pendapatan

Untuk menjaga kesinambungan pembiayaan pembangunan,


pendapatan daerah terutama dari PAD didorong untuk
ditingkatkan.
Dana Transfer diproyeksikan minimal sama dengan tahun
2017, dengan catatan tidak ada perubahan kebijakan alokasi
dana transfer yang mengakibatkan turunnya dana transfer,
mengingat komposisi sumber pendapatan daerah yang
sebagian besar berasal dari Dana Transfer
Pemenuhan berbagai kewajiban dan peningkatan kinerja
berbagai sektor pembangunan untuk mengejar insentiv dari
Pemerintah Pusat.
Usulan Pembangunan Kepada Pemerintah Pusat dan Propinsi

Selain mengandalkan sumber dana pembangunan yang


berasal dari APBD, guna mencukupi kebutuhan dana
pembangunan di tahun 2018, diupayakan memanfaatkan
sumber-sumber dana dari Pemerintah Pusat dan Pemerintah
Propinsi. Untuk tahun 2018 usulan yang disampaikan adalah :
 Usulan DAK sebesar Rp. Rp.777.648.000.000, untuk 72
kegiatan.
 Usulan Bantuan keuangan Propinsi sebesar
Rp.436.474.973.000, untuk 82 kegiatan dengan 10
kegiatan prioritas.
Skema Penajaman Usulan
• Mengingat usulan pembangunan yang dihasilkan dari
Musrenbang Kecamatan sangat besar, tidak imbang dengan
kemampuan pendanaan, maka atas usulan pembangunan
kecamatan tersebut dilakukan prioritasi sesuai dengan
kewenangan, kemanfaatan dan kemendesakan.
• Untuk usulan yang sudah ada wadah program dan kegiatan
di OPD, diharapkan bisa diakomodir sesuai dengan
karakteristik dan kriteria program dan kegiatan OPD.
• Untuk usulan pembangunan yang prioritas, namun belum
ada wadah program dan kegiatannya perlu dipikirkan
skema pembiayaannya.
Penutup

Perlu dibangun sinergitas antar OPD termasuk


Kecamatan agar program dan kegiatan pembangunan
yang direncanakan bisa lebih efektif mengatasi
permasalahan pembangunan daerah.
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai