Anda di halaman 1dari 13

PETUNJUK TEHNIS RUMAH

TUNGGU KELAHIRAN (RTK)


PADA PROGRAM JAMINAN
PERSALINAN (JAMPERSAL)
DASAR HUKUM RTK
PERMENKES RI NO.82 TAHUN 2015
PETUNJUK TEKNIK PENGGUNAAN DANA ALOKASI
KHUSUS BIDANG KESEHATAN SERTA SARANA DAN
PRASANA PENUNJANG SUB BIDANG SARANA DAN
PRASANA KESEHATAN
LATAR BELAKANG

Jaminan Persalinan (Jampersal) merupakan


upaya mendekatkan akses dan mencegah
terjadinya keterlambatan penanganan proses
persalinan pada ibu hamil, nifas dan bayi
dengan mendorong pelayanan di fasilitas
pelayanan kesehatan.
RUMAH TUNGGU KELAHIRAN ADALAH
SUATU TEMPAT ATAU RUANGAN YANG
BERADA DEKAT FASILITAS KESEHATAN
(PUSKESMAS,POSKESDES) YANG DAPAT
DIGUNAKAN SEBAGAI TEMPAT TINGGAL
SEMENTARA IBU HAMIL DAN
PENDAMPINGNYA (SUAMI ATAU KELUARGA)
KURANG LEBIH SELAMA 3 HARI SAAT
MENUNGGU PERSALINAN TIBA.
TUJUAN
•Untuk mendekatkan akses masyarakat
terhadap pelayanan kesehatan Ibu dan Anak di
fasilitas pelayanan kesehatan yang memadai.
•Meningkatkan persalinan oleh tenaga
kesehatan di fasilitas kesehatan
SASARAN
•Ibu hamil yang tidak mempunyai jaminan kesehatan
atau JKN
•Ibu bersalin yang tidak mempunyai biaya untuk
melahirkan bisa menggunakan SKTM
•Jarak rumah dengan fasilitas kesehatan terlalu jauh
sehingga bisa menggunakan Rumah Tunggu Kelahiran
(RTK) sebagai tempat istirahat selama 3 hari
RUANG LINGKUP PROGRAM
•Jampersal adalah Jaminan pembiayaan untuk
mendekatkan akses dan mencegah terjadinya
keterlambatan penanganan pada ibu hamil,
ibu bersalin, ibu nifas dan bayi baru lahir
terutama di daerah yang sulit akses ke
fasilitas pelayanan kesehatan melalui
penyediaan Rumah Tunggu Kelahiran (RTK)
KRITERIA ATAU SYARAT RUMAH TUNGGU
KELAHIRAN
• Rumah Tunggu Kelahiran bukan membangun baru tapi memanfaatkan
bangunan yang ada atau mengontrak selama 1 tahun.
• Rumah yang digunakan merupakan rumah dengan fasilitas :
a. Memiliki kamar tidur
b. Memiliki kamar mandi dengan closet
c. Memiliki ruang dapur
d. Tersedia sarana listrik dan air bersih
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai