Anda di halaman 1dari 4

Keberhasilan Membutuhkan

Kerja Keras (Pkh. 9:10)


• Ada dua sisi dalam kehidupan manusia:
Gelap dan terang, baik dan buruk, susah dan
senang, hidup dan mati, gagal dan sukses
(berhasil)
• Walaupun demikian, dalam kehidupan kita
Allah mendambakan terang, baik, senang,
hidup, bahkan berhasil
• Tetapi mengapa hidup kita biasa-biasa saja
dan jauh dari kata berhasil?
– Padahal kita sudah beriman, rajin berdoa, rajin
beribadah, dsb
Hal yang harus orang Kristen ingat
untuk berhasil !
• Selain kita harus beriman akan kuasa Allah (1 Taw. 29:11)
• Kita harus mengupayakan dengan bekerja keras
“Segala sesuatu yang dijumpai tanganmu untuk
dikerjakan, kerjakanlah itu sekuat tenaga, karena tidak
ada pekerjaan, pertimbangan, pengetahuan dan hikmat
dalam dunia orang mati, ke mana engkau akan pergi”
(Pkh. 9:10)
• Orang kaya, termasyur & berhasil baik dalam dunia
sekuler atau rohani:
mereka tidak malas-malasan & tidak banyak alasan
(Ams. 22:13; Yoh. 4:35)
mereka adalah orang rajin, fokus & bekerja keras
Mengapa Keberhasilan membutuhkan kerja
keras?
1. Karena dengan bekerja keras, kita menghargai
Allah sebagai sumber berkat
• Allah sudah menyediakan tanah, manusia harus
mengelolanya, menanaminya, dan menuai apa
yang sudah manusia tanam untuk memenuhi
kebutuhannya (Yes. 28:24; Kej. 1:29; 3:17)
• Allah sudah menyediakan & menumbuhkan
pepohonan, manusia harus menebang &
mengolahnya untuk memenuhi kebutuhannya (1
Raj. 5:5-6)
• Allah sudah memberi kesempatan, manusia harus
menggunakan kesempatan itu untuk meraih
keberhasilan (Pkh. 9:10)
Mengapa Keberhasilan membutuhkan kerja
keras?
2. Dengan bekerja, manusia memperlihatkan
kesegambaran Allah dalam diri-Nya
• Allah adalah Bapa yang senang bekerja (Yoh. 5:17)
• Manusia adalah makhluk bekerja & berkarya
 Hanya dengan bekerjalah manusia menemukan
rejeki bagi dirinya (2 Tes. 3:10)
Hanya dengan bekerja keraslah manusia
mendapatkan kecukupan nafkahnya (Ams.14:23)
Hanya dengan bekerjalah manusia menjadi kaya
raya & termasyur (Ams. 10:4; Pkh. 9:10)
Tuhan tidak menyukai orang nganggur (Mat. 20:12)
Hanya yang bekerja yang mendapat upah (2 Tim.
2:6)

Anda mungkin juga menyukai