Anda di halaman 1dari 1

• TEMPO

• 
• Dalam seni musik, Tanda tempo lagu adalah tanda perubahan cepat atau lambatnyalagu yang dinyanyikan.
• Tanda Tempo adalah tanda untuk mengerahui cepat atau lambatnya suatu lagu yang dimainkan .
• Tempo adalah cepat atau lambatnya sebuah lagu dinyanyikan. Dalam partitur lagu tanda tempo di tulis di bagian
kiri.
• 
• Maca- macam tanda Tempo :
–Tanda tempo Lambat
• Tanda tempo lambat meliputi :
• Largo berarti lambat
• Larghetto berarti lambat, tetapi lebih cepat dari largo.
• Larghissimo artinya sangat lambat.
–Tanda tempo Sedang
• Tanda tempo sedang meliputi ;
• Moderato artinya sedang.
• Aleggro moderato artinya sedikit lebih cepat dari moderato
• Andante artinya perlahan-lahan.
• Andantino artinya perlahan –lahan
–Tempo cepat.
• Aleggro artinya cepat.
• Alegro artinya epat,Allegretto artinya lebih cepat dari pada aleggro.
• Vivace artinya sangat pesat.

Anda mungkin juga menyukai